Anda di halaman 1dari 12

IN-2

LK-3. FORMAT DESAIN PEMBELAJARAN BERDASARKAN MODEL PEMBELAJARAN


Perumusan kegiatan dibagi ke dalam beberapa pertemuan, disesuaikan dengan kebutuhan konten materi yang disajikan.

Tujuan Pembelajaran:

Setelah melakukan melakukan aktivitas ini diharapkan peserta mampu:

a. Membedakan himpunan dan bukan himpunan


b. Menyebutkan contoh himpunan dan contoh bukan himpunan
c. Menyebutkan keanggotaan suatu himpunan

1. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke-1:

IPK IPK
No Kegiatan Pembelajaran Sumber Belajar/Media Penilaian
Pengetahuan Keterampilan
IPK IPK Kunci Pendahuluan :  Pemutar Sikap:
Penunjang: 4.4.1. video/komputer; Pengamatan
Menyelesaikan 1. Guru masuk kelas tepat waktu dan
3.4.1 masalah 2. Mengucapkan salam  LCD proyektor
3. Siswa menjawab salam
Menyebutkan kontekstual
4. Guru mengajak siswa untuk berdoa
yang
contoh 5. Guru mengajak siswa untuk mengecek Pengetahuan:
berkaitan kebersihan lingkungan
himpunan dan dengan LK
6. Guru mengisi agenda kelas
himpunan 7. Mengabsen siswa

1
contoh bukan 8. Guru menyampaikan tujuan dan topik (sub
4.4.2. topik) pembelajaran
himpunan 9. Guru memotivasi siswa dengan cara
Menyelesaikan
(C1) masalah menyampaikan kegunaan belajar tentang
himpunan
Keterampilan
10. Guru memberika pretest
kontekstual
Inti :
yang
(Stimulasi/Pernyataan)
berkaitan  Guru menayangkan masalah 1 dan masalah
dengan 2 berikut
himpunan
bagian, Masalah 1.
Dari kumpulan benda atau orang manakah yang
termasuk himpunan atau bukan?
a. Kumpulan guru yang tinggi, kalau Daus Mini,
gurunya 1 meter dianggap tinggi, kalau kita guru
yg tingginya 2 meter dianggap tinggikah?
b. Kumpulan aktor yang ganteng
c. Kumpulan murid SMPN 44 yang tinggi
badannya lebih dari 160 cm
d. Kumpulan lampu lalu lintas
e. Hewan berbulu halus
f. Kumpulan hewan yang lucuJadi himpunan itu
definisinya harus jelas, yang harus kita lakukan
kembali kepada definisi di atas, jelas atau tidak.

Masalah 2.
A= {𝐴≤10,𝐴∈𝑓𝑎𝑘𝑡𝑜𝑟 𝑑𝑎𝑟𝑖 12}
Bagaimana cara m membaca notasi himpunan di
atas?

2
Sebutkan keanggotaan dari himpunan di atas!
 Guru memancing siswa untuk bertanya
tentang kedua masalah stimulasi tersebut.

Identifikasi

 Guru menyampaikan LKPD 1 , yakni


menyelesaikan masalah 1 dan masalah 2 dan
menjelaskan perbedaan konsep matematika
untuk menyelesaikan masalah tersebut.

Data Collecting
 Secara berkelompok siswa berdiskusi
mengerjakan LKPD 1

Data Processing
 Siswa menuliskan hasil diskusi pada LKPD 1.

Verification
 Siswa melakukan pemeriksaan secara
cermat untuk membuktikan benar atau
tidaknya hipotesis yang ditetapkan tadi
pada kasus lain di Kegiatan 2 LKPD 1.

Penutup:
Generalization
 Peserta didik dengan arahan guru kembali
duduk menhadap kedepan dan
mendengarkan arahan guru.

3
 Peserta didik dibantu oleh guru melakukan
refleksi untuk memperjelas hal yang masih
diragukan sehingga informasi menjadi
benar dan tidak terjadi misskonsepsi.
 Peserta didik dipersilahkan oleh guru
untuk mengerjakan soal latihan dibuku
sumber sebagai penguatan hasil
pembelajaran.
 Guru membimbing siswa menyimpulkan
tentang: Konsep himpunan, Konsep bukan
himpunan, Keaanggotaan suatu himpunan
 Guru mengakhiri kegiatan hasil belajar
dengan memberikan pesan untuk tetap
giat dalam belajar sebagai upaya
mempersiapkan diri menjelang abad 21
 Guru mengajak peserta didik untuk
menutup pembelajaran dengan bersyukur
kepada Tuhan YME dan mengucapkan
salam.

4
2. Pertemuan/Pembelajaran Unit Ke-2:

Tujuan Pembelajaran:
1. Menyimpulkan pengertian relasi
2. Menyimpulkan pengertian fungsi

No IPK Pengetahuan IPK Keterampilan Kegiatan Pembelajaran Sumber Belajar/Media Penilaian

IPK Penunjang IPK Kunci Pendahuluan :  Pemutar Sikap:


3.3.1. 4.3.1. menyelesaikan video/komputer; Pengamatan
menyimpulkan permasalahan 1. Guru masuk kelas tepat dan
pengertian relasi kontekstual yang waktu  LCD proyektor
2. Mengucapkan salam
bertipe soal HOTS
3. Siswa menjawab salam
3.3.2. yang berkaitan 4. Guru mengajak siswa Pengetahuan:
menyimpulkan dengan relasi dan untuk berdoa
pengertian fungsi fungsi LK
5. Guru mengajak siswa
untuk mengecek
kebersihan lingkungan
6. Guru mengisi agenda
kelas
7. Mengabsen siswa
Keterampilan
8. Guru menyampaikan
tujuan dan topik (sub
topik) pembelajaran
9. Guru memotivasi siswa
dengan cara
menyampaikan
kegunaan belajar
tentang relasi dan fungsi

5
10. Guru memberika pretest

Inti:
Stimulation Pemberian
Rangsangan)
 Peserta didik
mengamati dan
mendiskusikan
permasalahan
panjang tulang
manusia dan
tembakan pistol.
Permasalahan 1 (Harta,
Dhoruri, & Marfuah, 2017:
20): Para Antropolog
menggunakan panjang
tulang tertentu dari
kerangka manusia untuk
mengestimasi tinggi orang
tersebut semasa hidupnya.

6
Salah satu tulang tersebut
yaitu tulang femur atau
tulang paha (dari pinggul ke
lutut). Untuk mengestimasi
tinggi seorang perempuan
dengan femur yang
panjangnya 𝑥, rumus ℎ(𝑥) =
61,41+2,32𝑥 dapat
digunakan. Berapakah
tinggi (dalam cm)
perempuan yang kerangka
femurnya 46cm? Apakah
rumus tersebut merupakan
suatu relasi dan fungsi?

Problem Statement
(Identifikasi masalah)

 Peserta didik
mencermati LKPD

7
1 dan permasalahan
yang ada dalam
LKPD tersebut
 Peserta didik secara
kolaboratif
mendiskusikan dan
melakukan tanya
jawab terkait
pengerjaan LKPD 1,
serta menyiapkan
bahan-bahan yang
dibutuhkan (alat
tulis, dsb).

Data Collection
(Pengumpulan data)
 Peserta didik secara
kolaboratif
mengumpulkan
informasi-informasi
yang ada dalam

8
LKPD 1 terkait halhal
yang diketahui dan
ditanyakan. 2. Peserta
didik mendiskusikan
informasi-informasi
lain yang mungkin
dapat digunakan
untuk menyelesaikan
LKPD 1.

Data Processing
(Pengolahan data)

 Peserta didik secara


kolaboratif mengolah
informasi yang
diperoleh untuk
menyelesaikan LKPD
1 secara terurut.

Verification
(Pembuktian)

9
 Peserta didik secara
kolaboratif
melakukan
pembuktian
kebenaran
penyelesaian LKPD 1
dengan merunut
kembali langkah-
langkah yang telah
dilakukan. 2. Peserta
didik secara
kelompok menyajikan
hasil diskusi kepada
kelompok lain di
depan kelas. 3.
Kelompok lain
memberikan
tanggapan terhadap
hasil presentasi.
Penutup:

10
Generalization
(Penarikan Kesimpulan)

Peserta didik secara


bersama-sama menarik
kesimpulan dari hasil
pengerjaan LKPD 1. 2.
Peserta didik mendapat
penguatan terkait
kesimpulan yang telah
dibuat secara bersama-
sama.

11
R-3. RUBRIK DESAIN PEMBELAJARAN BERORIENTASI HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja analisis KD, rumusan IPK dan
kegiatan pembelajaran sesuai model pembelajaran.

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-3!


2. Berikan nilai berdasarkan penilaian anda terhadap hasil kerja peserta sesuai rubrik
berikut!
Kriteria Penilaian:

1. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
2. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-1 dengan tepat.
3. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK pengetahuan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-2 dengan tepat.
4. Merumuskan kegiatan pembelajaran sesuai IPK keterampilan hasil analisis unit ke dalam
desain pembelajaran unit ke-2 dengan tepat.
5. Merumuskan sumber belajar sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil analisis unit
ke dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.
6. Merumuskan penilaian sesuai IPK pengetahuan dan keterampilan hasil analisis unit ke
dalam desain pembelajaran unit ke-1 dan unit ke-2 dengan tepat.

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik

90  nilai  100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai  90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai

70  nilai  80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai

60  nilai  70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

12

Anda mungkin juga menyukai