Anda di halaman 1dari 11

KONTRAK PERKULIAHAN

PROGRAM STUDI : S1 KEPERAWATAN


MATA KULIAH : KOMUNIKASI DALAM KEPERAWATAN II
SEMESTER : III
SKS : 2 SKS
KODE MK : KEP 639
DOSEN PENGAMPU : Ns. Boediarsih SKp. M.Kes + TIM

I. Manfaat Mata Kuliah


Manfaat yang diperoleh setelah menempuh mata kuliah ini, mahasiswa
mampu memahami konsep komunikasi dalam keperawatan serta dapat
menerapkan dalam kehidupan sehari-hari dan dalam praktek profesi keperawatan.
Berdasarkan hal tersebut, mahasiswa mampu berfikir kritis, sistematis dan
komprehensif dalam mengaplikasikan pengetahuan ilmiah serta mengidentifikasi
masalah-masalah yang berhubungan dengan konsep dan prinsip ilmu komunikasi
dalam keperawatan.

II. Deskripsi Mata Kuliah


Mata Kuliah ini mempelajari tentang prinsip-prinsip komunikasi terapeutik
beserta aplikasinya dalam konteks pelayanan kesehatan secara umum dan secara
khusus dalam memberikan asuhan keperawatan yang diperuntukkan bagi individu,
kelompok, keluarga dan masyarakat untuk berbagai tatanan baik praktik klinis
maupun komunitas
Kaitannya dengan kompetansi lulusan progran studi yg ditetapkan mata
kuliah ini mendukung kompetensi lulusan : mampu menerapkan pengetahuan,
mengaplikasikan komunikasi terapeutik dalam segala aktivitas keperawatan baik
di dalam akademik maupun klinik rumah sakit selama proses pembelajaran.

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 1


III. Capaian Pembelajaran dan Kemampuan Akhir yang diharapkan
A. Capaian Pembelajaran
1. Sikap
Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pemahaman tentang
komunikasi terapeutik dalam keperawatan
2. Pengetahuan
a. Mengetahui tentang konsep komunikasi terapeutik keperawatan
b. Mengetahui tentang tahap tahap dalam komunikasi teraputik
c. Mengetahui tentang hambatan dalam komunikasi terapeutik
d. Mengetahui tentang tehnik tehnik dalam komunikasi terapeutik
e. Mengetahui tentang komunikasi terapeutik untuk semua usia pasien
3. Ketrampilan Umum
a. Mampu mengaplikasikan dan menerapkan komunikasi terapeutik
kepada pasien

B. Kemampuan akhir yang diharapkan


1. Mahasiswa diharapkan mampu memahami dan mengerti konsep
komunikasi dalam keperawatan
2. Mahasiswa diharapkan mampu memahami dan mengerti tentang tahapan
dalam komunikasi terapeutik
3. Mahasiswa diharapkan mampu memahami dan mengerti tentang tehnik
tehnik dalam komunikasi
4. Mahasiswa diharapkan mampu mengaplikasikan komunikasi terapeutik
dalam keperawatan untuk segala usia pasien
.
IV. Strategi Pembelajaran
Strategi perkuliahan pada mata kuliah ini menggunakan metode contextual
learning, small group discussion, diskusi, praktek laboraturium. Mata kuliah dan
bahan bacaan diinformasikan pada awal perkuliahan. Untuk menambah
pemahaman materi kuliah, mahasiswa diberikan penugasan berupa tugas-tugas
terstruktur, tugas mandiri terkait materi dalam mata kuliah komunikasi dalam
keperawatan .

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 2


V. Materi Pokok
N Topik PENGAMPU Durasi Metode
o
1 a. Tatap Muka: 50 menit x 2 Ceramah
a. Konsep komunikasi Ns. Boediarsih, sks x 14 minggu = 1400 Diskusi
terapeutik SKp. M.Kes menit Info search
b. Prinsip dasar dalam b. Tugas Terstruktur : 60
komunikasi terapeutik menit x 2 sks x 14 minggu
c. Tujuan komunikasi = 1680 menit
terapeutik c. Tugas Mandiri: 60 menit x
d. Helping relationship 2 sks x 14 minggu = 1680
menit

2 Ns. Boediarsih, 1. Tatap Muka: 50 menit x 2 Ceramah


SKp. M.Kes sks x 14 minggu = 1400 Diskusi
menit Info search
2. Tugas Terstruktur: 60
Karakteristik perawat yang
menit x 2 sks x 14 minggu
memfasilitasi hubungan
= 1680 menit
terapeutik
3. Tugas Mandirig: 60 menit
x 2 sks x 14 minggu =
1680 menit

3 Self Awareness (kesadaran Ns. Boediarsih, 1. Tatap Muka: 50 menit x 2 Ceramah,


intrapersonal dalam hubungan SKp. M.Kes sks x 14 minggu = 1400 Small
interpersonal: menit group
a. Kesadaran diri 2. Tugas Terstruktur: 60 discussion,
b. Eksplorasi perasaan menit x 2 sks x 14 minggu Demonstras
c. Kemampuan menjadi = 1680 menit i, Simulasi
model 3. Tugas Mandiri: 60 menit x
d. Panggilan jiwa 2 sks x 14 minggu = 1680
e. Etika dan tanggung jawab menit

4 Ns. Boediarsih, 1. Tatap Muka: 100 menit x 2 Seminar


SKp. M.Kes sks x 14 minggu = 2800 Small
a. Menghadirkan diri secara
menit group
terapeutik
2. Tugas Mandiri: 70 menit x discussion,
b. Dimensi respon dan
2 sks x 14 minggu = 1960 simulasi
tindakan
menit

5 Ns. Boediarsih, 1. Tatap Muka: 100 menit x 2 Seminar


SKp. M.Kes sks x 14 minggu = 2800 Small
menit group
Tahap – tahap dalam
2. Tugas Mandiri: 70 menit x discussion,
komunikasi terapeutik
2 sks x 14 minggu = 1960 simulasi
menit

6 Tehnik – tehnik komunikasi Ns. Boediarsih, 1. Tatap Muka: 100 menit x 2 Seminar
terapeutik: SKp. M.Kes sks x 14 minggu = 2800 Small
a. Komunikasi Terapetik pd menit group
Bayi dan Anak (klp 1) 2. Tugas Mandiri: 70 menit x discussion
b. Komunikasi Terapetik 2 sks x 14 minggu = 1960
pada Remaja (klp 2) menit

c.
d.

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 3


7 Tehnik – tehnik komunikasi Ns. Boediarsih, 1.Tatap Muka: 100 menit x 2 Seminar
terapeutik: SKp. M.Kes sks x 14 minggu = 2800 Small
a. Komunikasi Terapetik pd menit group
Dewasa dan Lansia (klp3) 2. Tugas Mandiri: 70 menit x discussion
b. Komunikasi Terapetik 2 sks x 14 minggu = 1960
pada Keluarga/kelompok menit
Khusus (klp 4)

e.
f.
8 1. Hambatan dalam Ns. Boediarsih, 1. Tatap Muka: 100 menit x 2 Seminar
komunikasi terapeutik SKp. M.Kes sks x 14 minggu = 2800 Small
2. Penerapan Komunikasi menit group
terapetik pada Proses 2. Tugas Mandiri: 70 menit x discussion
Keperawatan 2 sks x 14 minggu = 1960
menit

9 1. Penerapan Komunikasi Dr. Tri Imu Tatap Muka: 170 menit x 2 Praktek
terapetik pada gangguan Pujiyanto, sks x 14 minggu = 4760 laboraturiu
fisik (klp 5) M.Kes. M.Kep menit m
2. Penerapan Komunikasi
terapetik pd pasien dgn
kebut. Khusus (klp 6)
10 1. Komunikasi terapeutik pd Dr. Tri Imu Tatap Muka: 170 menit x 2 Praktek
bayi dan anak (klp 7) Pujiyanto, sks x 14 minggu = 4760 laboraturiu
2. Komunikasi terapeutik M.Kes. M.Kep menit m
pada Remaja (klp 8)
11 1. Komunikasi terapeutik pd Dr. Tri Imu Tatap Muka: 170 menit x 2 Praktek
dws dan lansia (klp 9) Pujiyanto, sks x 14 minggu = 4760 laboraturiu
2. Komunikasi terapeutik M.Kes. M.Kep menit m
pada keluarga/kelompok
khusus (klp 10)
12 1. Komunikasi terapeutik pd Dr. Tri Imu Tatap Muka: 170 menit x 2 Praktek
klien di IGD (klp 11) Pujiyanto, sks x 14 minggu = 4760 laboraturiu
2. Komunikasi terapeurik M.Kes. M.Kep menit m
pd klien di ICU (klp 12)
13 1. Komunikasi terapeutik Dr. Tri Imu Tatap Muka: 170 menit x 2 Praktek
mengatasi Pujiyanto, sks x 14 minggu = 4760 laboraturiu
a. klien yang marah – M.Kes. M.Kep menit m
marah (klp 13)
b. Klien yang complain
(klp 14)
14 Komunikasi terapeutik Dr. Tri Imu Tatap Muka: 170 menit x 2 Praktek
mengatasi Pujiyanto, sks x 14 minggu = 4760 laboraturiu
a. Klien yang rewel/ manja/ M.Kes. M.Kep menit m
psikologis ( klp 15)
b. Aplikasi Komunikasi
terapetik pada klien,
keluarga, kelompok, atau
tenaga kesehatan (klp 16)

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 4


VI. Bahan Bacaan ( Text Book )
1. Antai-Otong, D. (2008). Nurse-Client Communication: A Life Span Approach.
United Kingdom: Jones and Barlett Publishers.
2. Bateman, T. (2011). Nursing Team Dynamics: Communication, Culture,
Collaboration. Thesis, Canada: Library and Archives. Diakses dari proquest
dissertation and Thesis
3. Berman, A., Snyder, S.J., Kozier, B., & Erb, G.( 2008). Fundamental of
Nursing, Concept, process and practice, 8ed. USA:Pearson Education, Inc.
4. Jones, L (2009). The healing relationship. Nursing Standart. 24 (3): 64.
Hockenberry, M.J. & Wilson,D. (2014). Wong’s Nursing care of Infant and
children. 10th edition. Mosby: Elsevier Inc.
5. Leininger, M. & Mc Farland, M.R. (2006). Culture Care Diversity and
Universality: a Worldwide Nursing Theory. Canada: Jones and Bartlett
Publisher.
6. Railey J.B. (2013). Communications in Nursing. 7th edition. Mosby: Elsevier
Inc.
7. Stein-Parbury J. (2013). Patient and Person: Interpersonal Skills in Nursing.
5th edition. Churchill Livingstone: Elsevier Australia.
8. Stickley, T. & Freshwater, D. (2006). The art of listening in the rherapeutic
relationship. Mental health practice, 9 (5): 12-18.
9. Taylor C. (1993). Fundamental of Nursinng: The Art and Science of Nursing
Care. Philadelphia : Lippincott – Raven Publisher.
10. Suryani (2014). Komunikasi terapeutik: Teori dan Praktik. Jakarta: EGC

VII. Tugas-tugas
1. Tugas jurnal
Tugas individu dengan mengumpulkan jurnal online yang terkait dengan
pokok-pokok bahasan dalam mata kuliah komunikasi terapeutik dalam
keperawatan.

2. Tugas makalah presentasi

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 5


Tugas kelompok berupa makalah (maksimal 4 orang), praktik lab (maksimal
4 orang) berupa: laporan/makalah/Pre planning Praktik Lab sesuai pokok
bahasan yang telah ditentukan oleh pengampu/ sesuai kesepakatan.

VIII. Kriteria Evaluasi dan Standart Penilaian


Penilaian dilakukan berdasarkan ujian tertulis,lisan,penilaian/evaluasi terhadap
proses pembelajaran,unjuk untuk kerja dan unjuk sikap dengan komponen sebagai
berikut :
NO ITEM PENILAIAN PROSENTASE
1 Tugas individu 20
2 Tugas kelompok 20
3 Ujian Tengah Semester 20
4 Ujian Akhir Semester 30
5 Keaktifan Proses Belajar Mengajar 10
TOTAL 100

Terkait dengan Standart Penilaian digunakan system Penilaian Acuan Patokan


(PAP). Hasil evaluasi dikategorikan sebagai :
Nilai Angka Nilai Mutu Nilai Lambang
79 -100 4 A
68 – 78 3 B
64 – 67 2 C
41 -63 1 D
00 – 40 0 E

IX. Tata tertib


1. Diwajibkan menggunakan pakaian (tidak oblong)/ berkerah rapi dan sopan pada
waktu mengikuti perkulahan dikelas.
2. Tidak diperkenankan memakai sandal jepit, celana jeans atau legging pada
waktu mengikuti perkulahan dikelas.
3. Mahasiswa diwajibkan memakai jas lab. Harnet bagi wanita saat melakukan
praktek prosedur skill di laboratorium.
4. Pada waktu perkuliahan semua handphone silent/ non aktif.
5. Keterlambatan masuk dikelas hanya diijinkan.maksimal 15 menit dari jadwal,
lewat dari batas tersebut mahasiswa bole masuk tapi tidak mendapat presensi

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 6


atau diperkenankan pulang kecuali ada konfirmasi dengan alasan yang dapat
diteria.
6. Tidak diperkenankan melakukan keributan di dalam kelas dalam bentuk
apapun selama perkuliahan/ praktek laboratorium kecuali pada saat diskusi.
7. Mahasiswa wajib hadir minimal 90% dari julah tatap muka, jika kehadiran 75
– 89% diperkenankan mengikuti UAS dengan penugasan, jika kehadiran
kurang dari 75% mahasiswa tidak diperkenankan mengikuti UAS.
8. Tidak ada ujian susulann kecuali dengann alasan yang jelas.
9. Hasil evaluasi mahasiswa akan di yudisiumkan minimal 1 minggu setelah
UAS, dan protes nilai akan dilayani paling lama 1 minggu setelah nilai keluar.

X. Lain-lain
Apabila ada hal-hal lain yang diluar kesepakatan ini untuk perlu disepakati,
dapat dibicarakan pada acara supervisi. Apabila ada perubahan isi kontrak
perkuliahan, akan ada pemberitahuan terlebih dahulu. Kontrak perkuliahan ini
dapat dilaksanakan, mulai dari disampaikan kesepakatan ini.

Semarang, 3 September 2019


Pihak I Pihak II
Koordinator a.n Mahasiswa

(Ns. Boediarsih, SKp, M.Kes) (……………………………..)

Mengetahui
Ka. Prodi S1 Keperawatan

Ns. Dwi Indah Iswanti, M.Kep

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 7


Jadwal Perkuliahan

Tugas Kegiatan mandiri


Pertemuan Ke Terstruktur Pengampu

Pokok Bahasan
Kuliah Seminar
50’ 60’ 60’ 70’

- - - Ns. Dwi
I Indah
1. Penjelasan silabus dan
Hari/Tgl Iswanti
kontrak belajar
(1 x 50’) M.Kep
Resume Literaure - Boediarsih
prinsip dasar review SKp, M.Kes
dalam ( 2 x 60’)
komunikasi
1
a. Konsep komunikasi terapeutik
Senin, 4 Nov’
terapeutik (2 x 60 )
2019 Jam
b. Prinsip dasar dalam
13.00-16.40
komunikasi terapeutik Resume
(Kelas A)
c. Tujuan komunikasi tentang
Jumat, 8 Nov’
terapeutik karakteristik
2019 Jam
d. Helping relationship perawat
13.00-16.40
e. Karakteristik perawat yang dalam
(Kelas B)
memfasilitasi hubungan hubungan
terapeutik terapeutik
(1 x 220’)
Menyusun
makalah self
awarness

II Karakteristik perawat yang Resume Literaure - Ns. Ratna


Kamis, 7 Nov’ memfasilitasi hubungan tentang review Dewi,
2019 Jam terapeutik karakteristik ( 2 x 60’) S.Kep,
16.00-19.40 perawat M.M
(Kelas A) dalam
Senin, 4 Nov’ hubungan

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 8


2019 Jam terapeutik
16.00-19.40 Menyusun
(Kelas B) makalah self
awarness
( 1x 220’)
III Menyusun Literaure - Boediarsih
Self Awareness (kesadaran
Senin, 11 Nov’ evaluasi diri review SKp, M.Kes
intrapersonal dalam hubungan
2019 Jam dalam ( 2 x 60’)
interpersonal:
13.00-16.40 praktek
a. Kesadaran diri
(Kelas A) komunikasi
b. Eksplorasi perasaan
Jumat, 15 Nov’ terapeutik
c. Kemampuan menjadi
2019 Jam (2x60’)
model
13.00-16.40
d. Panggilan jiwa
(Kelas B)
e. Etika dan tanggung jawab
(1 x 220’)
IV - Kegiatan Seminar, Ns. Ratna
Kamis, 14 Nov’ Mandiri simulasi Dewi,
2019 Jam ( 4 x 70’) (2 x S.Kep,
16.00-19.40 100’) M.M
a. Menghadirkan diri secara
(Kelas A) Kelomp
terapeutik
Senin, 11 Nov’ ok I
b. Dimensi respon dan
2019 Jam
tindakan
16.00-19.40
(Kelas B)

(1 x 220’)
V - Kegiatan Seminar, Boediarsih
Senin, 18 Nov’ Mandiri simulasi SKp, M.Kes
2019 Jam ( 4 x 70’) (2 x
13.00-16.40 100’)
(Kelas A) Kelomp
Tahap – tahap dalam
Jumat, 22 Nov’ ok II
komunikasi terapeutik
2019 Jam
13.00-16.40
(Kelas B)

(1 x 220’)
VI - Kegiatan Seminar Ns. Ratna
Kamis, 21 Nov’ Tehnik – tehnik komunikasi Mandiri (2 x Dewi,
2019 Jam terapeutik: ( 4 x 70’) 100’) S.Kep,
16.00-19.40 a. Komunikasi Terapetik pada Kelomp M.M
(Kelas A) Bayi dan Anak ok III
Senin, 18 Nov’ b. Komunikasi Terapetik pada dan IV
2019 Jam Remaja
16.00-19.40
(Kelas B) 2.

(1 x 220’)
VII Tehnik – tehnik komunikasi - Literaure Seminar Boediarsih
Senin, 25 Nov’ terapeutik: review (2 x SKp, M.Kes
2019 Jam a. Komunikasi Terapetik ( 4 x 70’) 100’)
13.00-16.40 pada Dewasa Kelomp
(Kelas A) b. Komunikasi Terapetik ok V dan
Jumat, 29 Nov’ pada Lansia VI
2019 Jam
13.00-16.40

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 9


(Kelas B)

(1 x 220’)
VIII a. Komunikasi Terapetik Literaure Seminar Ns. Ratna
Kamis, 28 Nov’ pada Keluarga/kelompok review Kelomp Dewi,
2019 Jam Khusus ( 4 x 70’) ok VII S.Kep,
16.00-19.40 b. Penerapan Komunikasi Dan M.M
(Kelas A) terapetik pada Proses VIII
Senin, 25 Nov’ Keperawatan, Hambatan
2019 Jam dalam komunikasi
16.00-19.40 terapeutik
(Kelas B)

(1 x 220’)
IX a. Penerapan Komunikasi Praktik Boediarsih
Senin, 2 Des’ terapetik pada pasien Lab SKp, M.Kes
2019 Jam dengan kebutuhan khusus Klpk IX
13.00-16.40 b. Penerapan Komunikasi dan X
(Kelas A) terapetik pada gangguan
Jumat, 6 Des’ fisik
2019 Jam
13.00-16.40
(Kelas B)

(1 x 220’)
X a. Komunikasi terapeutik Praktik Ns. Ratna
Kamis, 5 Des’ pada bayi dan anak Lab Dewi,
2019 Jam b. Komunikasi terapeutik Klpk XI S.Kep,
16.00-19.40 pada Remaja dan XII M.M
(Kelas A)
Senin, 2 Des’
2019 Jam
16.00-19.40
(Kelas B)

(1 x 220’)
XI Aplikasi Komunikasi Praktik Boediarsih
Senin, 9 Des’ terapetik pada klien, Lab SKp, M.Kes
2019 Jam keluarga, kelompok, atau Klpk
13.00-16.40 tenaga kesehatan XIII dan
(Kelas A) XIV
Jumat, 13 Des’
2019 Jam
13.00-16.40
(Kelas B)

(1 x 220’)
XII a. Komunikasi terapeutik Praktik Ns. Ratna
Kamis, 12 Des’ pada klien di IGD Lab Dewi,
2019 Jam b. Komunikasi terapeurik Klpk XV S.Kep,
16.00-19.40 pada klien di ICU dan XVI M.M
(Kelas A)
Senin, 9 Des’
2018 Jam
16.00-19.40
(Kelas B)

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 10


(1 x 220’)
XIII Komunikasi terapeutik Praktik Boediarsih
Senin, 16 Des’ mengatasi: Lab SKp, M.Kes
2019 Jam a. Klien yang marah - marah, Klpk
13.00-16.40 b. Klien yang complain XVII
(Kelas A)
Jumat, 20 Des’
2019 Jam
13.00-16.40
(Kelas B)

(1 x 220’)
XIV Komunikasi terapeutik Praktik Ns. Ratna
Kamis, 19 Des’ mengatasi: Lab Dewi,
2019 Jam a. Klien yang rewel/manja Klpk S.Kep,
16.00-19.40 b. Klien gangguan Jiwa XVIII M.M
(Kelas A)
Senin, 16 Des’
2018 Jam
16.00-19.40
(Kelas B)

(1 x 220’)

STIKes Yahoed Program Studi S1 Keperawatan_KontrakKuliah_KomunikasiDalamKep.II 11

Anda mungkin juga menyukai