Anda di halaman 1dari 1

Kasus land grabbing yang terjadi di Indonesia salah satunya yaitu kasus yang terjadi di

kepemilikan lahan di Jalan Soleh Baimin, Cimuncang, Kota Serang atas nama Sri
Rastiti seorang pensiunan PNS dan mantan wartawan. Kasus yang terjadi adalah
perampasan tanah terhadap orang orang yang berduit banyak dan kaya raya.
Namun, Sri Rastiti tetap mempertahankannya hingga dia menggugat kepada
menteri Agraria dan Badan Pertanahan Nasional (BPN) dan Tata Ruang. Kasus
perampasan tanah yang dilakukan oleh Lie Hoa Hong membuat Sri Rastiti geram.
Karena, tanah yang dirampas ialah tanah yang sudah di huni bertahun tahun
dengan keluarganya.

Sumber: https://nonstopnews.id/post/dugaan-perampasan-tanah-di-serang-pengusaha-kaya-bisa-
jual-tanah-hgb.

Anda mungkin juga menyukai