Anda di halaman 1dari 3

A

PENDAHULUAN

CV. ADIKA KONSULTAN menyiapkan diri dan membentuk suatu tim dengan
kualifikasi dan motivasi yang tinggi. Dengan demikian Konsultan yakin dapat mencapai
sasaran sesuai kebutuhan.
Usulan Teknis ini diarahkan pada garis besar strategi Konsultan dalam melaksanakan
Pekerjaan “Pengawasan Teknis Peningkatan Jalan Kecamatan Padang Ratu”,
Ratu” Dinas
Bina Marga Kabupaten Lampung Tengah.
Usulan Teknis ini diarahkan pada garis besar strategi Konsultan dalam melaksanakan
Pekerjaan “Pengawasan Teknis Peningkatan Jalan Kecamatan Padang Ratu, Dinas Bina
Marga Kabupaten Lampung Tengah.

A.1 Latar Belakang


Keadaan alam selain menyimpan sumber daya melimpah yang dikelola serta
dibutuhkan bagi kehidupan masyarakat, tak jarang juga menjadi permasalahan
yang mengganggu aktifitas bahkan sampai taraf merugikan dalam tataran
kehidupan sosial dan perekonomian. Hal yang terjadi seiring perubahan alam yang
terus berjalan harus disikapi secara bijak oleh semua pihak. Hujan sebagai fenomena
alam yang datang dalam jumlah besar disertai kerusakan lingkungan yang ada telah
menyebabkan bencana banjir yang mengakibatkan kerusakan pada infrastruktur
serta ekologi lingkungan. Dalam rangka mengatasi permasalahan akibat bencana
tersebut, sekaligus diupayakan pemanfaatan potensi alam yang ada untuk dapat
dimanfaatkan terutama dalam mengatasi masalah sosial serta untuk menunjang
sektor perekonomian. Hingga saat ini telah banyak sarana prasarana dan
infrastruktur yang kondisinya kurang memadai karena terjadi kerusakan-kerusakan,
terutama yang diakibatkan oleh cuaca dan bencana alam.

Dalam rangka Peningkatan dan Pembangunan Jalan / Jembatan yang telah ada di
wilayah Kabupaten Lampung Tengah, Pemerintah Kabupaten melalui Dinas Bina
Marga Kabupaten Lampung Tengah pada APBD tahun anggaran 2015
melaksanakan Kegiatan Pengawasan / Supervisi Peningkatan dan Pembangunan
Jalan/Jembatan dan menunjuk Konsultan Pengawasan untuk membantu

A-1
memonitoring terhadap pelaksanaan pekerjaan Peningkatan dan Pembangunan
Jalan/Jembatan tersebut, sebagai upaya Pelaksanaan pekerjaan konstruksi yang
sesuai dengan Spesifikasi Teknis.

Dalam hal ini pekerjaan Pengawasan Teknis Peningkatan Jalan Kecamatan Padang
Ratu kami telah membuat usulan teknis sebagai persyaratan yang tercantum dalam
Dokumen Lelang.

A.2 Uraian Kegiatan


Berdasarkan program yang telah ditetapkan oleh Dinas Bina Marga Kabupaten
Lampung Tengah, tahun anggaran 2016 terdapat pekerjaan “Pengawasan Teknis
Ratu” di Kabupaten Lampung Tengah.
Peningkatan Jalan Kecamatan Padang Ratu”

Uraian dibawah ini merupakan salah satu dari jenis program-program tersebut :

1. Nama Pekerjaan : Pengawasan Teknis Peningkatan Jalan Kecamatan


Padang Ratu
2. Tahun Anggaran : 2016
3. Sumber Dana : APBD
4. Lokasi Kegiatan : Kec. Padang Ratu Kab. Lampung Tengah
5. Waktu : 90 (Sembilan Puluh) hari kelender

A.3 Maksud dan Tujuan Kegiatan

Kegiatan Pengawasan / Supervisi ini yang melibatkan Rekanan Jasa Konsultasi ini,
dimaksudkan untuk membantu Pejabat Pembuat Komitmen dalam hal
memonitoring pelaksanaan pekerjaan Pengawasan Teknis Peningkatan Jalan
Kecamatan Padang Ratu.

Sedang Tujuan pekerjaan ini adalah melaksanakan Pengawasan / Supervisi ini


Pengawasan Teknis Peningkatan Jalan Kecamatan Padang Ratu agar pelaksanaan
Pekerjaan sesuai dengan spesifikasi teknik dan semua ketentuan dalam pekerjaan
konstruksi yang dimaksud.

A-2
A.4 Lingkup Pekerjaan
Lingkup Pekerjaan
Lingkup Pekerjaan yang harus dilaksanakan dalam pelaksanaan pekerjaan
Pengawasan Teknis Peningkatan Jalan Kecamatan Padang Ratu ini meliputi :
a. Inspeksi secara teratur ke paket-paket pekerjaan untuk melakukan monitoring
kondisi pekerjaan dan melakukan perbaikan - perbaikan agar pekerjaan dapat
direalisasikan sesuai dengan ketentuan dan persyaratan yang telah ditentukan.
b. Memberikan Pengertian yang benar tentang spesifikasi.
c. Metode pelaksanaan untuk setiap jenis pekerjaan yang disesuaikan dengan
kondisi lapangan.
d. Metode pengukuran volume pekerjaan yang benar sesuai dengan pasal-pasal
dalam dokumen kontrak tentang cara-cara pengukuran dan pembayaran.
e. Rincian teknis sehubungan dengan “ Change-Order “ yang diperlukan.
f. Membantu Dalam Review Design.
g. Memeriksa dengan sungguh-sungguh bahwa pengukuran volume pekerjaan
dilaksanakan dengan benar, teliti dan sempurna.
h. Menjamin bahwa semua laporan (Report) yang diserahkan tepat pada
waktunya dan dibuat secara aturan yang benar, teliti dan memuat semua
catatan kemajuan serta hal-hal lain yang berkaitan dengan proyek.
i. Bekerja sama dengan staf Kegiatan / Bina Marga dalam hal-hal yang
menyangkut masalah-masalah teknis.

A-3

Anda mungkin juga menyukai