Anda di halaman 1dari 12

KOMISI PEMILIHAN UMUM

KABUPATEN TASIKMALAYA

KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM


KABUPATEN TASIKMALAYA
NOMOR : 169/PP.05.2-Kpt/3206/KPU-Kab/III/2019
TENTANG
PENETAPAN DAN PENGANGKATAN ANGGOTA KELOMPOK
PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA DI DESA SUKASENANG
KECAMATAN TANJUNGJAYA KABUPATEN TASIKMALAYA
UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN
2019

KETUA KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TASIKMALAYA

Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan


Pasal 78 Peraturan Komisi Pemilihan Umum
Nomor 3 Tahun 2018 tentang Pembentukan dan
Tata Kerja Panitia Pemilihan Kecamatan, Panitia
Pemungutan Suara dan Kelompok
Penyelenggara Pemungutan Suara dalam
Penyelenggaraan Pemilihan Umum sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Komisi
Pemilihan Umum Nomor 36 Tahun 2018
tentang Perubahan atas Peraturan Komisi
Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun 2018 tentang
Pembentukan dan Tata Kerja Panitia Pemilihan
Kecamatan, Panitia Pemungutan Suara dan
Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara
dalam Penyelenggaraan Pemilihan Umum;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan


sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu
menetapkan Keputusan Komisi Pemilihan Umum
Kabupaten Tasikmalaya tentang Penetapan dan
Pengangkatan Anggota Kelompok Penyelenggara
Pemungutan Suara di Desa Sukasenang
Kecamatan Tanjungjaya Kabupaten Tasikmalaya
untuk Pemilihan Umum Tahun 2019;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang
Pemilihan Umum (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun2017 Nomor 182, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6109);
2. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 7 Tahun
2017 tentang Tahapan, Program dan Jadwal
penyelenggaraan Pemilihan Umum Tahun 2019 (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1225)
sebagaimana telah diubah beberapa kali diubah,
terakhir dengan dengan Peraturan Komisi Pemilihan
Umum Nomor 32 Tahun 2018 tentang Perubahan
Kedua atas Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor
7 Tahun 2017 tentang Tahapan, Program dan Jadwal
penyelenggaraan Pemilihan Umum Tahun 2019
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018
Nomor 1306);
3. Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 3 Tahun
2018 tentang Pembentukan dan Tata Kerja Panitia
Pemilihan Kecamatan, Panitia Pemungutan Suara, dan
Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara dalam
Penyelenggaraan Pemilihan Umum (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 28)
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Komisi
Pemilihan Umum Nomor 36 Tahun 2018 tentang
Perubahan atas Peraturan Komisi Pemilihan Umum
Nomor 3 Tahun 2018 tentang Pembentukan dan Tata
Kerja Panitia Pemilihan Kecamatan, Panitia
Pemungutan Suara, dan Kelompok Penyelenggara
Pemungutan Suara dalam Penyelenggaraan Pemilihan
Umum (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018
Nomor 1516);

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM


KABUPATEN TASIKMALAYA TENTANG PENETAPAN DAN
PENGANGKATAN ANGGOTA KELOMPOK
PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA DI DESA
SUKASENANG KECAMATAN TANJUNGJAYA KABUPATEN
TASIKMALAYA UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN 2019.

KESATU : Menetapkan dan mengangkat Kelompok


Penyelenggara Pemungutan Suara di Desa Sukasenang
Kecamatan Tanjungjaya Kabupaten Tasikmalaya dalam
Pemilihan Umum 2019 sebagaimana tercantum dalam
Lampiran Keputusan yang merupakan bagian tidak
terpisahkan dari Keputusan ini.

KEDUA : Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara


sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU
merupakan penyelenggara Pemilihan Umum Tahun 2019
di tingkat Tempat Pemungutan Suara, dan dalam
melaksakan tugasnya, berpedoman pada ketentuan
peraturan perundang-undangan.
KETIGA : Segala biaya yang timbul dalam pelaksanaan tugas
Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara
sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA
dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara untuk Pemilihan Umum Tahun 2019.
KEEMPAT : Masa kerja anggota Kelompok Penyelenggara
Pemungutan Suara sebagaimana dimaksud dalam Diktum
KESATU berlaku untuk 1 (satu) kali kegiatan terhitung
sejak tanggal 10 April sampai dengan tanggal 9 Mei 2019.

KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

SALINAN Keputusan ini disampaikan kepada Ketua


Komisi Pemilihan Umum Kabupaten
Tasikmalaya sebagai laporan.

Ditetapkan di Desa : Sukasenang


pada tanggal : 27 Maret 2019

A.N KETUA KOMISI PEMILIHAN


UMUM KABUPATEN TASIKMALAYA
KETUA PANITIA PEMUNGUTAN SUARA
DESA SUKASENANG

(ATEP NURJAMAN)
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN TASIKMALAYA
NOMOR : 169/PP.05.2-Kpt/3206/KPU-Kab/III/2019
TENTANG
PENETAPAN DAN PENGANGKATAN ANGGOTA KELOMPOK PENYELENGGARA
PEMUNGUTAN SUARA DI DESA SUKASENANG KECAMATAN TANJUNGJAYA
KABUPATEN TASIKMALAYA UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN 2019

KELOMPOK PENYELENGGARA PEMUNGUTAN SUARA DI


DESA SUKASENANG KECAMATAN TANJUNGJAYA
KABUPATEN TASIKMALAYA
UNTUK PEMILIHAN UMUM TAHUN 2019

A. Tempat Pemungutan Suara (TPS 1)


No. N A M A L\P ALAMAT
1.
YUYUS JAYA SUKMANA L Kp. CITUNDUN
2.
JAJANG PARID L Kp. CITUNDUN
3.
SENI PARTIWIJAYA P Kp. CITUNDUN
4.
MAKIH L Kp. CIKORET
5.
DIKI RAMDANI L Kp. CITUNDUN
6.
KIKI MUHAMAD HUSNI L Kp. CITUNDUN
7.
DEDI L Kp. CITUNDUN

B. Tempat Pemungutan Suara (TPS 2)


No. N A M A L\P ALAMAT
1.
PAUJI ABDUL SYUKUR L Kp. CIDELEG
2.
NURASIAH FARIDAH P Kp. JALAN ANYAR
3.
ISEP RIDWAN L Kp. JALAN ANYAR
4.
SILVIA FAUZIAH P Kp. JALAN ANYAR
5.
KIKI MAULANA L Kp. JALAN ANYAR
6.
ABIM MUKTI L Kp. JALAN ANYAR
7.
HAPIZ L Kp. JALAN ANYAR
C. Tempat Pemungutan Suara (TPS 3)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
JAJANG L Kp. CIDEENG
2.
ASEP APIPUDIN L Kp. CIDEENG
3.
FIRMANSYAH L Kp. CIDEENG
4.
YANDI L Kp. CIDEENG
5.
NENK YUNI NURHASANAH P Kp. CIDEENG
6.
YENI WAHYUNI P Kp. CIDEENG
7.
ERMA NURAZIZAH P Kp. CIDEENG

D. Tempat Pemungutan Suara (TPS 4)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
ROBI YANUR AZIZ L Kp. CIDELEG
2.
AI MELI MAELATUSSA'ADAH P Kp. CIDELEG
3.
IRMA YUNITA P Kp. CIDELEG
4.
IRA FARIDAH P Kp. CIDELEG
5.
ULFA KHAIRUNNISA P Kp. CIDELEG
6.
WAHYAN L Kp. TEGAL PEUNTAS
7.
MAHBUB L Kp. TEGAL PEUNTAS

E. Tempat Pemungutan Suara (TPS 5)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
RONI L Kp. PASIR SEREH
2.
TETEH RISKA NURHAMIDAH P Kp. PASIR SEREH
3.
NURJAMIL L Kp. PASIR SEREH
4.
ADANG RUSMAN L Kp. PASIR SEREH
5.
ANWAR SANUSI L Kp. PASIR SEREH
6.
ALI HASANUDIN L Kp. PASIR SEREH
7.
MISBAH L Kp. PASIR SEREH
F. Tempat Pemungutan Suara (TPS 6)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
MUHIDIN L Kp. PANOJER
2.
ILPA PAULINA P Kp. PANOJER
3.
NURYANI P Kp. PANOJER
4.
ANI MULYANI P Kp. PANOJER
5.
KAROM L Kp. JALAN ANYAR
6.
NIA KURNIAWAN L Kp. PANOJER
7.
ILOH P Kp. PANOJER

G. Tempat Pemungutan Suara (TPS 7)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
ASEP BAHRUL ULUM L Kp. BOJONG
2.
YOPI SUPARMAN L Kp. BOJONG
3.
EUIS NURHAYATI P Kp. BOJONG
4.
WAWAN GUNAWAN L Kp. BOJONG
5.
HAKIM L Kp. BOJONG
6.
PATUR ROHMAN L Kp. BOJONG
7.
YASA L Kp. BOJONG

H. Tempat Pemungutan Suara (TPS 8)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
JAJA L Kp. CILAME
2.
RISNA RAHMAWATI P Kp. CIBURAYUT
3.
EET ADAWIYAH P Kp. SAUNGLANJUNG
4.
NURHIDAYAH P Kp. SAUNGLANJUNG
5.
SELI KARLINA P Kp. RANCA
6.
HERI FAUJI L Kp. BEBEDAHAN
7.
AJI RAMADAN L KP. CIBONGKOK
I. Tempat Pemungutan Suara (TPS 9)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
ABDUL RAHMAT L Kp. BEBEDAHAN
2.
TATI SURYATI P Kp. BEBEDAHAN
3.
WAWAN L Kp. CIBULUH
4.
JANJAN JANUAR L Kp. BEBEDAHAN
5.
AI ULFA NURAJIZAH P Kp. CIBULUH
6.
NURIL MAULIDIAH P Kp. DESA KOLOT
7.
MISBAH L Kp. CIBULUH

J. Tempat Pemungutan Suara (TPS 10)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
ASEP MULYANA L Kp. CIPURUT
2.
EPA ARNAS P Kp. CIPURUT
3.
ASEP SAEPUDIN L Kp. CIPURUT
4.
IKA NURAENI P Kp. CIPURUT
5.
OKIH SUPRIATNA L Kp. CIPURUT
6.
INTAN MARLINA P Kp. CIPURUT
7.
IHSAN ARIP MUARDI L Kp. CIPURUT

K. Tempat Pemungutan Suara (TPS 11)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
DEDI L Kp. CILIMUS
2.
IPIN L Kp. CILIMUS
3.
IRMA RAHMAWATI P Kp. CILIMUS
4.
DEDE HILMAN RAMDANI L Kp. CILIMUS
5.
ALIM SUMARYA L Kp. CILIMUS
6.
FIQRI MUBAROK L Kp. CILIMUS
7.
DINI KARSITI P Kp. CILIMUS
L. Tempat Pemungutan Suara (TPS 12)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
ONI L Kp. CIMAHI
2.
MILATUL ALIYAH P Kp. CIMAHI
3.
ILHAM NURYADIN L Kp. CIMAHI
4.
RAHMAN L Kp. CIMAHI
5.
AI ULFAH P Kp. CIMAHI
6.
UDE L Kp. CIMAHI
7.
JENAL L Kp. CIMAHI

M. Tempat Pemungutan Suara (TPS 13)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
ATIH SUMIATIH P Kp. CIBEBER
2.
NANDANG L Kp. NEGLA
3.
IPIT PITRIANI P Kp. NEGLA
4.
LILIT NURLAELA P Kp. NEGLA
5.
FAUJI RIDWAN L Kp. CIBEBER
6.
AAN P Kp. NEGLA
7.
AJAT SUDRAJAT L Kp. NEGLA

N. Tempat Pemungutan Suara (TPS 14)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
IIK MASALIK L Kp. CINANGKA
2.
FAQIH SIDIK L Kp. CINANGKA
3.
YOYO L Kp. CINANGKA
4.
SUKMANA L Kp. CINANGKA
5.
SYAMSUL MA'ARIF L Kp. CINANGKA
6.
IDIK L Kp. CINANGKA
7.
KARSO L Kp. CINANGKA
O. Tempat Pemungutan Suara (TPS 15)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
AI SOLIHAH P Kp. BEBEDAHAN
2.
MULYANINGSIH P Kp. BEBEDAHAN
3.
AYU YASMIN AGUSTIN P Kp. BEBEDAHAN
4.
EUIS FITRIANI P Kp. BEBEDAHAN
5.
UJER JAELANI L Kp. BEBEDAHAN
6.
RIJAL NURDIN L Kp. LANGANA
7.
YAYA L Kp. BEBEDAHAN

P. Tempat Pemungutan Suara (TPS 16)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
IWAN RUHIAWAN L Kp. LEUWICEURI
2.
DENI ISKANDAR L Kp. LEUWICEURI
3.
DONI SUPARMAN L Kp. LEUWICEURI
4.
INTANG MULIANTARA P Kp. LEUWICEURI
5.
SUTISNA SANJAYA L Kp. LEUWICEURI
6.
ADE WINDI RAMDANI P Kp. LEUWICEURI
7.
JANUAR RAMDANI L Kp. LEUWICEURI

Q. Tempat Pemungutan Suara (TPS 17)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
SARIPUDIN L Kp. PASIRJENGKOL
2.
RIDWAN L KP. CIBONGKOK
3.
ELIS KUSMAWATI P Kp. PASIRJENGKOL
4.
DEDE IRMA P Kp. PASIRJENGKOL
5.
IIS KOMALASARI P KP. CIBONGKOK
6.
ERNI P Kp. CIBURAYUT
7.
SAEPUL ANWAR L Kp. PASIRJENGKOL
R. Tempat Pemungutan Suara (TPS 18)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
ELI L Kp. PANOJER
2.
MUHAMAD IQBAL L Kp. PANOJER
3.
YAYA L Kp. PANOJER
4.
ANDI TAJUL ARIFIN L Kp. PANOJER
5.
JABIR ALI L Kp. PANOJER
6.
ENDANG SURYANA L Kp. BOJONG
7.
IMAM MAULANA MALIK L Kp. BOJONG

S. Tempat Pemungutan Suara (TPS 19)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
DADANG BUDIMAN L Kp. CILILIN
2.
AMIR L Kp. CILILIN
3.
IIS ISTIQOMAH P Kp. BABAKAN PEUNDEUY
4.
ASEP HERMAN L Kp. BABAKAN PEUNDEUY
5.
TESSA ANNISA P Kp. CILILIN
6.
AI SOPA NURAENI P Kp. BABAKAN PEUNDEUY
7.
AI RIKA NURBAYA P Kp. CILILIN

T. Tempat Pemungutan Suara (TPS 20)

No. N A M A L\P ALAMAT


1.
NENENG SUMARNI P Kp. CIBUNIGEULIS
2.
SITI NURJANAH P Kp. CIBUNIGEULIS
3.
IWAN L Kp. CIBUNIGEULIS
4.
NISA APIPAH P Kp. CIBUNIGEULIS
5.
EUIS MASPUPAH P Kp. CIBUNIGEULIS
6.
YUDI GUNTARA L Kp. CIBUNIGEULIS
7.
TAKIN L Kp. CIBUNIGEULIS
Ditetapkan di Desa : Sukasenang
pada tanggal : 27 Maret 2019

A.N KETUA KOMISI PEMILIHAN


UMUM KABUPATEN TASIKMALAYA
KETUA PANITIA PEMUNGUTAN
SUARA DESA SUKASENANG

(ATEP NURJAMAN)
Catatan:
Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota tentang Penetapan dan
Pengangkatan Anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara
ditandatangani oleh Ketua Panitia Pemungutan Suara atas nama Ketua
Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota. Keputusan tersebut wajib
disampaikan kepada Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota sebagai
laporan. Pengaturan font, margin halaman, nomor halaman, dan
pencantuman kata penghubung antar halaman mengikuti ketentuan dalam
Peraturan Komisi Pemilihan Umum Nomor 17 Tahun 2015 tentang Tata
Naskah Dinas Komisi Pemilihan Umum, Komisi Pemilihan Umum
Provinsi/Komisi Independen Pemilihan Aceh dan Komisi Pemilihan
Umum/Komisi Independen Pemilihan Kabupaten/Kota

Anda mungkin juga menyukai