Anda di halaman 1dari 3

TUGAS PENGANTAR ILMU KOMUNIKASI

MUSRIFA DIAPATI

C1D119096

JURUSAN ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS HALU OLEO

2019
Pengertian Ilmu Komunikasi Menurut Para Ahli

Achmad S. Ruky

Menurut Achmad S. Ruky, komunikasi merupakan proses


pemindahan dan pertukaran pesan, dimana pesan ini dapat berbentuk
fakta, gagasan, perasaan, data atau informasi dari seseorang kepada
orang lain. Proses ini dilakukan dengan tujuan untuk mempengaruhi
dan/ atau mengubah informasi yang dimiliki serta tingkah laku orang
yang menerima pesan tersebut.

Anwar Arifin

Komunikasi menurut Anwar Arifin merupakan sebuah konsep multi


makna. Dalam makna sosial, komunikasi merupakan proses sosial
yang berkaitan dengan kegiatan manusia dan kaitannya dengan pesan
dan prilaku.

Harorl D. Lasswell

Sedangkan dalam buku ‘Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar‘ karangan


Dedy Mulyana; Harorl D. Lasswell mengemukakan bahwa pada
dasarnya komunikasi merupakan proses yang menjelaskan siapa,
mengatakan apa, dengan saluran apa, kepada siapa dan dengan akibat
atau hasil apa.

Djenamar. SH,

Dalam buku ‘Komunikasi dan pidato’, M. Djenamar. SH


mengemukakan komunikasi adalah sebuah seni dalam menyampaikan
informasi, ide, gagasan seseorang kepada orang yang lain.
Murphy & Mendelson

Menurut Murphy dan Mendelson, komunikasi dapat diartikan sebagai


suatu proses untuk membangun dan mempertahankan hubungan
interpersonal.

Kesimpulan

Jadi, kesimpulan yang saya dapat ialah:

Komunikasi adalah sebuah seni dengan multi makna berkaitan dengan


pertukaran pesan dan perilaku entah itu berbentuk fakta, gagasan,
perasaan, data, dan informasi dengan siapa,mengatakan apa, kepada
siapa, dan akibat atau hasil dari hal tersebut serta membangun dan
mempertahankan hubungan interpersonal.

Anda mungkin juga menyukai