Anda di halaman 1dari 21

LK-5.

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


ON-1

Tujuan Kegiatan:

Mereviuw bahan pembelajaran dari unit materi pembelajaran dan mengembangkan


penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran.

Langkah Kegiatan:

1. Pengembangan Pembelajaran
a Peserta mengkaji sistematika penyusunan RPP berorientasi HOTS (LK-5)
b RPP disusun secara individu sesuai dengan jenjangnya berdasarkan pada
LK-3 yang telah dikerjakan pada kegiatan IN-2
c Melengkapi RPP dengan penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan.
d Penilaian pengetahuan memasukkan soal-soal HOTS yang telah disusun
pada LK-4 di kegiatan IN-2.
e Menyusun Bahan Ajar dan dilampirkan pada RPP.
2. Desain Pembelajaran Unit ke-2
a. Mendesain pembelajaran pada Lembar Kerja (LK-3) dengan ketentuan
(110’):
1. Unit pembelajaran ke-2 didesain untuk digunakan pada ON
2. Guru kelas (tematik terpadu):

 mendesain pembelajaran dengan memadukan minimal dua


mata pelajaran yang akan dilaksanakan pada On-3.
 Jika pada On-3 muatan mata pelajaran yang akan diajarkan
tidak ada unit pembelajarannya maka guru harus
mengembangkan sendiri muatan mata pelajaran tersebut dan
dipadukan dengan muatan mata pelajaran yang ada unit
pembelajarannya.
3. Desain Penilaian Pembelajaran
a Mengembangkan penilaian pembelajaran berdasarkan KD pada unit
pembelajaran yang terpilih pada LK-4.
b Menyusun soal HOTS dengan menggunakan LK-4 dengan langkah
kegiatan sebagai berikut:
1. Menyusun kisi-kisi soal pada LK-4.a
2. Menyusun soal pilihan ganda pada LK-4.b
3. Menyusun soal uraian pada LK-4.c
LK-5 PENGEMBANGAN RPP

Format Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP )

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 4 Tasikmalaya


Mata Pelajaran : Matematika
(Tema/Sub Tema/PB untuk SD)
Kelas/ Semester : VII/ Ganjil
Materi Pokok : HIMPUNAN
Alokasi Waktu : 2X 40 MENIT ( 1 pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran,
gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
Keberadaannya
KI-3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan
prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI-4 : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori

B. Kompetensi Dasar (KD), Indikator Pencapaian Kompetensi

No KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI
Kompetensi Pengetahuan 3.4.1. membedakan himpunan dan bukan
3.4. Menjelaskan himpunan, himpunan
himpunan
3.4.2. menyebutkan contoh himpunan dan contoh
bagian,himpunan semesta, bukan himpunan
himpunan kosong,
3.4.1. menyebutkan keanggotaan suatu himpunan
komplemen himpunan dan
komplemen himpunan dan
melakukan operasi biner
pada himpuanan
menggunakan masalah
kontekstual
Kompetensi Keterampilan
4.4. Menyelesaikan masalah 4.4.26 Menyelesaiakan masalah kontekstual yang
kontekstual yang berkaitan berkaitan dengan himpunan dan bukan
dengan himpunan, himpunan himpunan
bagian, himpunan semesta,
himpunan kosong, komplemen
himpunan, dan operasi biner
pada himpunan

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah berdiskusi, menggali informasi melalui model pembelajaran Discovery
Learning peserta didik dapat:
1. Membedakan himpunan dan bukan himpunan dengan tepat.
2. Menyebutkan 3 contoh himpunan dengan benar.
3. Menyebutkan 3 contoh bukan himpunan dengan benar.
4. Menyebutkan keanggotaan suatu himpunan dengan tepat.
5. Menyelesaiakan masalah kontekstual yang berkaitan dengan himpunan dan
bukan himpunan dengan benar.

Nilai Karakter:
1. Religius
2. Disiplin
3. Percaya diri
4. Kerjasama
5. Tanggungjawab
6. Kreatif

D. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran regular
 Pengertian himpunan
 Contoh himpunan dan bukan himpunan

2. Materi pembelajaran pengayaan


 Himpunan

3. Materi pembelajaran remedial


 Menyebutkan keanggotan himpunan

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan Saitifik (scientific)
Model Pembelajaran : Model Discovery Learning
Metode Pembelajaran : Tanya jawab,diskusi kelompok dan penugasan

F. Media Pembelajaran
Media Pembelajaran : Bahan ajar, dan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
Alat dan Bahan : Papan tulis, Spidol, Laptop dan Infocus
G. Sumber belajar
1. TIM. 2016. Buku Siswa Matematika untuk SMP/ MTs kelas VII. Edisi Revisi
2016. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Hal (113-121).
2. TIM. 2016. Buku Guru Matematika untuk SMP/ MTs kelas VII. Edisi Revisi
2016. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Hal (116-125)
3. Website himpunan
4. Lingkungan Sekitar
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Ke 1
ALOKASI
TAHAP
KEGIATAN PEMBELAJARAN WAKTU
PEMBELAJARAN

A. Kegiatan Pendahuluan

Pendahuluan  Melakukan pembukaan dengan salam


(persiapan/orientasi) pembuka dan berdoa untuk memulai 10 menit
pembelajaran(religius)
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai
sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik
dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
Apersepsi  Mengaitkan materi/tema/kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya.
 Mengingatkan kembali materi prasyarat
dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada
keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi  Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada
pertemuan yang berlangsung
 Memberitahukan materi pelajaran yang
akan dibahas yaitu operasi irisan himpunan
 Memberitahukan tentang kompetensi inti,
kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung
 Pembagian kelompok belajar
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan
pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran
B. Kegiatan Inti

Sintak Model  Guru membagikan LKPD kepada masing- 60 menit


Pembelajaran 1 masing kelompok.
 Guru meminta peserta didik untuk
1.Stimulation
mengamati LKPD yang telah dibagikan
(Stimulasi/pernyataan) bersama kelompoknya. (Mengamati)
 Guru membimbing aktivitas yang terdapat
pada LKPD
 Peserta didik menyimak bimbingan yang
diberikan oleh guru masalah 1 dan masalah
2
 Guru memberikan masalah 1 dan masalah
2 berikut:
Masalah 1
Dari kumpulan benda atau orang manakah
yang termasuk himpunan atau bukan?
a. Kumpulan guru yang tinggi, kalau daus
mini gurunya 1 meter dianggap tinggi kalau
kita guru yang tingginya 2 meter dianggap
tinggikah?
b. Kumpulan 6 aktor yang ganteng
c. Kumpulan murid 44 yang tinggi badannya
lebih dari 160 cm
d. Kumpulan lampu lalu lintas
e. Hewan berbulu halus
Sintak Model Masalah 2
Pembelajaran 1 Bagaimana cara membaca notasi himpunan
diatas
Sebutkan keanggotaan dari himpunan
diatas!
Guru memancing siswa untuk bertanya
tentang kedua masalah stimulasi tersebut

Sintak Model  Peserta didik mengajukan pertanyaan


pembelajaran tentang materi yang tidak dipahami dari apa
yang diamati pada masalah 1 dan masalah 2
2. Indentifikasi
atau pertanyaan untuk mendapatkan
pernyataan
informasi tambahan. (Menanya)
masalah / Problem
 Peserta didik berdiskusi dalam
statement
kelompoknya mengidentifikasi penemuan
solusi
3. Data collection/  Peserta didik mengumpulkan data yang
pengumpulan data diperoleh dari berbagai sumber tentang
materi yang dibahas untuk menemukan
solusi. (Mengumpulkan informasi)
 Peserta didik mengeksplor pengetahuannya
dengan membaca buku referensi.
 Guru berkeliling ke setiap kelompok yang
sedang berdiskusi untuk membimbing
penemuan solusi.
4. Data Processing/  Peserta didik dalam kelompoknya
Pengolahan Data berdiskusi dan mengolah data LKPD hasil
pengamatan tentang data yang sudah
dikumpulkan atau terangkum dalam
kegiatan sebelumnya. (Mengasosiasi)
 Guru memberi arahan ke setiap kelompok
untuk mengolah data yang telah
dikumpulkan
5. Verification  Peserta didik melakukan pemeriksaan
(pembuktian) terhadap hasil pengolahan atau informasi
yang telah diproses pada kegiatan
sebelumnya.
 Guru membantu peserta didik dalam
melakukan pemeriksaan tehadap hasil
pengolahan data yang telah diproses

6. Generalization  Guru meminta peserta didik untuk


(menarik menyampaikan hasil diskusinya.
kesimpulan/generali (Mengkomunikasikan)
sasi)  Peserta didik menyampaikan hasil diskusi
berupa kesimpulan berdasarkan hasil
analisis secara lisan.
 Peserta didik lain menyimak penyampaian
hasil diskusi.tentang konsep himpunan,
konsep bukan himpunan dan keanggotaan
suatu himpunan

Penutup  Peserta didik dengan bantuan guru 10 menit


melakukan refleksi terhadap materi yang
sudah di pelajari.
 Peserta didik diberikan tugas individu.
 Menyampaikan materi yang akan dibahas
pada pertemuan selanjutnya.
 Mengakhiri kegiatan belajar dengan
memberikan pesan untuk tetap belajar dan
memberi salam
I. Penilaian

1. Teknik Penilaian
a. Sikap Spiritual
1) Teknik Penilaian : Observasi
2) Instrumen : Jurnal (terlampir)
b. Sikap Sosial
1) Teknik Penilaian : Observasi
2) Instrumen : Jurnal (terlampir)
c. Pengetahuan
1) Teknik Penilaian : Tulis dan Penugasan
2) Instrumen : Lembar Soal Uraian
d. Keterampilan
1) Teknik Penilaian : Portopolio
2) Instrumen : Tugas (terlampir )
2. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai
ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%;
b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%;
dan
c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%.

3. Pembelajaran Pengayaan
Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas
mencapai KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
TES PENGETAHUAN

a. Kisi-Kisi Penulisan Soal

Materi Indikator Nomor


Kompetensi Bentuk
No. IPK Soal Level
Dasar Soal
Pokok Soal

1 2 3 4 5 6 7

1 3.4 3.4.1 - Memb Disajikan Level PG 1


Menjelaskan Menjelaska edaka gambar bangun penalar
datar peserta
himpunan,him n pengertian n an/
didik dapat
punan bagian, Himpunan himpu L3
menganalisis
himpunan dengan nan bangun datar
semesta,himpu menggunak dan yang termasuk

nan kosong, an masalah bukan himpunan


dengan
komplemen kontekstual himpu
berdasarkan
himpunan dan nan
sifat-sifatnya
melakukan
operasi biner
pada
himpunan Mempresentasi
menggunakan kan contoh L3 Uraian 1
masalah benda – benda

kontekstual yang termasuk


himpunan dan
bukan
himpunan

b. Instrumen Soal

1. Perhatikan gambar berikut!


Berdasarkan apakah kita bisa membuat himpunan dari gambar-gambar di atas?

A. Berdasarkan banyak sisi sisinya

B. Berdasarkan besar sudut-sudutnya

C. Berdasarkan jenis sudut-sudutnya

D. Berdasarkan besar dan jenis sudut-sudutnya


2. Catat sebagian benda yang ada di kelasmu yang bukan merupakan himpunan.

Kunci Pedoman Penskoran

NO
KUNCI/KRITERIA JAWABAN SKOR
SOAL

1. A. Berdasarkan banyak sisi sisinya 5

2. 5
Jawaban pariatif tergantung pemahaman peserta didik.

Salah satu jawaban alternatif kumpulan tas yang mahal.

Jumlah 10

jumlahskor
Nilai  x100
skormaks
PENILAIAN KETERAMPILAN

A. KISI-KISI SOAL KETERAMPILAN

Kompetensi Dasar Materi Indikator Teknik

4.4 Menyelesaikan masalah Himpunan Menyelesaikan masalah Potofolio


kontekstual yang berkaitan sehari-hari terkait himpunan,
dengan himpunan, himpunan himpunan bagian, himpunan
bagian, himpunan semesta, semesta, himpunan kosong,
himpunan kosong, komplemen komplemen himpunan, dan
himpunan, dan melakukan melakukan operasi biner pada
operasi biner pada himpunan himpunan
menggunakan masalah
kontekstual

B. INSTRUMEN
Kerjakan permasalahan berikut dengan benar!
1. Daftar semua benda - benda yang ada di sekitar lingkungan rumahmu.
2. Tuliskan mana yang termasuk himpunan dan bukan himpunan.

C. Rubrik Penilaian

Butir yang dinilai Deskripsi Skor

 Tersusun secara sistematis dan jawaban tepat 5

Menyelesaikan  Tersusun secara sistematis namun jawaban 4


masalah yang kurang tepat
berkaitan dengan  Kurang sistematis namun jawaban tepat 3
Himpunan
 Kurang sistematis dan jawaban kurang tepat 2

 Tidak sistematis namun jawaban tepat 1


jumlahskor
Nilai  x100
skormaks
BAHAN AJAR SISWA

PERTEMUAN – 1

Kelas/Semester : VII

Mata Pelajaran : Matematika

Materi Pokok : Konsep Himpunan

Kelompok ;
Anggota :
1. ……………………………….
2. .................................................
3. .................................................
4. .................................................
5. .................................................
A. PETUNJUK UMUM:
1. Amati Bahan Ajar ini dengan seksama
2. Baca dan diskusikan dengan teman kelompokmu dan tanyakan kepada guru jika
ada hal yang kurang dipahami.
3. Dilarang menggunakan alat hitung!

2. Konsep Himpunan
Perhatikan gambar di bawah ini !

a. Sebutkan yang termasuk buah-buahan !


.........................................................................................
.........................................................................................
b. Sebutkan yang termasuk sayu-sayuran !
........................................................................................
........................................................................................
........................................................................................
Kumpulan benda benda yang mempunyai karakteristik yang sama disebut dengan
himpunan.

2. Notasi dan Anggota Himpunan

Sekarang perhatikan himpunan A = Himpunan bilangan asli kurang dari lima


Maka kita dapat menuliskan :
1 .... A
2 .... A
5 ... A
8 ... A
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Pertemuan Pertama

Kelas/Semester : VII Kelompok :


Anggota :
Mata Pelajaran : Matematika

Materi Pokok : Konsep Himpunan

Petunjuk Pengerjaan.

 Teliti selama mengerjakan LKPD ini.


 Diskusikan dengan teman kelompok, tanyakan kepada guru apabila ada
yang kurang dipahami.

Menyatakan masalah sehari-hari dalam bentuk himpunan dan mendata


anggotanya.

Masalah 1 :

Dari kumpulan benda atau orang manakah yang termasuk himpunan atau bukan?
a. Kumpulan guru yang tinggi, kalau daus mini gurunya 1 meter dianggap tinggi kalau
kita guru yang tingginya 2 meter dianggap tinggikah?
b. Kumpulan 16 aktor yang ganteng
c. Kumpulan murid 44 yang tinggi badannya lebih dari 160 cm
d. Kumpulan lampu lalu lintas
e. Hewan berbulu halus
Simpulkan pendapatmu dan beri alasan

.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
Buah-buahan dalam gambar tersebut dapat dinyatakan sebagai himpunan ...
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
................................................................................................................
Masalah 2

3. Tuliskan nama himpunan dan anggota dari himpunan berikut !

Gambar di samping merupakan


himpunan ....
Tuliskan anggota dari himpunan
tersebut !
...............................................................
...............................................................
...............................................................
...............................................................
...............................................................
...............................................................
KUNCI JAWABAN
LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK
(Pertemuan ke-1)

Masalah 1:

Menyebutkan anggota dan bukan anggota himpunan.

1) Diantara kumpulan berikut ini, manakah yang termasuk himpunan dan yang
bukan termasuk himpunan? Berikan alasannya !
a. Kumpulan guru yang tinggi
Bukan merupakan himpunan, karena syarat keanggotaannya tidak
jelas, Setiap orang mungkin akan berbeda dalam menafsirkan guru
yang tinggi
b. Kumpulan aktor yang ganteng
Bukan Himpunan, karena syarat keanggotaannya tidak jelas atau
anggotanya tidak dapat ditentukan dengan jela
c. Kumnpulan murid SMP 44 yang tinggi badannya lebih dari 160 cm
Himpunan, karena syarat keanggotaannya jelas atau anggotanya dapat
ditentukan dengan jelas yaitu tinggi badan lebih dari 160 cm
d. Kumpulan lampu lalu lintas

himpunan, karena syarat keanggotaannya jelas,lampu lalu lintas ada

e. Hewan berbulu halus


Bukan himpunan karena syarat keanggotaannya tidak jelas

Masalah 2
Tuliskan nama himpunan dan anggota dari himpunan berikut !
Gambar di samping merupakan
himpunan Hewan berkaki empat.
Tuliskan anggota dari himpunan
tersebut !
Kelinci, rusa, badak, kuda, kambing.
JURNAL SIKAP SPIRITUAL

Kelas :
Hari, Tanggal :
Pertemuan ke :
Materi Pokok :
Nama
Tanda Tindak
No Waktu Peserta Catatan Perilaku Butir Sikap
Tangan Lanjut
Didik
JURNAL SIKAP SOSIAL

Kelas :
Hari, Tanggal :
Pertemuan ke :
Materi Pokok :

Nama
Tanda Tindak
No Waktu Peserta Catatan Perilaku Butir Sikap
Tangan Lanjut
Didik
R-5. Pengembangan RPP

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil pengembangan RPP

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:


1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta Pembekalan pada LK-5!
2. Berikan nilai pada hasil kajian berdasarkan penilaian Anda terhadap hasil kerja
peserta sesuai rubrik berikut!

A. Kegiatan Praktik
1. Menuliskan KD pengetahuan dan keterampilan dengan tepat.
2. Menuliskan Tujuan Pembelajaran dengan tepat.
3. Menuliskan materi, metode, media, bahan dan sumber pembelajaran dengan tepat.
4. Menuliskan langkah-langkah pembelajaran yang runut sesuai sintak model
pembelajaran.
5. Mengintegrasikan saintifik, dimensi pengetahuan, aspek HOTS dan kecakapan
abad 21 dalam kegiatan pembelajaran.
6. Menuliskan penilaian dengan tepat.
7. Menuliskan bahan dengan tepat.

Rubrik Penilaian:
Nilai Rubrik
90  nilai  100 Tujuh aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai  90 Enam aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai
70  nilai  80 Lima aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai
60  nilai  70 Empat aspek sesuai dengan kriteria,tiga aspek kurang sesuai
<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

Anda mungkin juga menyukai