Anda di halaman 1dari 1

5. Apakah ada manusia yang tidak pernah berbuat dosa?

(Roma 3:9; Roma 3:10-18; Roma 3:23)

1. Bagaimana situasi dan kondisi sekitar yang kamu amati pada saat ini?

6. Apa artinya berada dibawah kuasa dosa? (Yoh 8:34; Roma 7:19-20)

2. Bagaimana dengan kamu? Kita juga merupakan bagian dari


lingkungan masyarakat. Tentunya kita memiliki andil atas situasi dan
kondisi saat ini. Apa contoh hal yang pernah kamu lakukan? 7. Apa konsekuensi atau akibat dari dosa?
(Kejadian 2:17; Kejadian 3:16-17; Roma 6:23a)

3. Menurut kamu, apa yang menyebabkan kita melakukan hal-hal 8. Apakah melakukan perbuatan baik dapat menyelamatkan kita dari
tersebut? (Roma 3:23; Yesaya 59:1-2) dosa-dosa kita? (Roma 3:19-20)

Yesaya 59:16 “Ia melihat bahwa tidak seorang pun yang tampil, dan Ia tertegun
4. Sebenarnya apa sih dosa itu? (Kejadian 3:1-8; 1 Yohanes 3:4) karena tidak ada yang membela. Maka tanganNya sendiri memberi Dia
pertolongan, dan keadilan-Nyalah yang membantu Dia”

Tuhan tidak diam saja melihat kondisi ini! Apa yang Dia lakukan?
Bersambung…

Hint:
Kisah Para Rasul 15:11 “….kita percaya, bahwa oleh kasih karunia Tuhan Yesus
Kristus kita akan beroleh keselamatan….”

Anda mungkin juga menyukai