Anda di halaman 1dari 1

Abstrak

Perubahan kurikulum dari KTSP (Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan) menjadi Kurikulum 2013
berakibat terjadinya perubahan mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komputer (TIK) menjadi
Bimbingan TIK (BTIK). Mata pelajaran ini tidak dilakukan terjadwal secara umum, sehingga harus
dilakukan kebutuhan bimbingan siswa melalui angket. Untuk mengetahui kebutuhan bimbingan yang
tepat diperlukan sebuah data mining. Maka dilakukan penelitian ini dalam menentukan ketepatan
kebutuhan bimbingan dalam mempercepat proses data angket. Metode yang digunakan adalah
Algoritma C4.5. Hasil penelitian memiliki ketepatan 90%, sehingga dapat direkomendasikan dalam
menentukan materi bimbingan terhadap siswa.

Kata kunci: Data Mining, Algoritma C4.5, TIK, Bimbingan TIK, Angket

Abstract

Changes in curriculum from KTSP (Education Unit Level Curriculum) to 2013 Curriculum result in
changes in Information and Computer Technology (ICT) subjects to ICT Guidance (BTIK). These subjects
are not scheduled in general, so students need to be guided by questionnaires. To find out the right
guidance needs data mining is needed. So this research is done in determining the accuracy of the
guidance needs in accelerating the process of questionnaire data. The method used is C4.5 Algorithm.
The results of the study have an accuracy of 90%, so it can be recommended in determining guidance
material for students.

Keywords: Data Mining, C4.5 Algorithm, ICT, ICT Guidance, Questionnaire

Anda mungkin juga menyukai