Anda di halaman 1dari 63

UNIVERSITAS INDONESIA

LAPORAN PROYEK
PROYEK PEMBANGUNAN JEMBATAN PENYEBRANGAN ORANG
TANJUNG BARAT

Disusun oleh:
Fadhi Muhammad 1506725230
Joshua Agung Nugraha 1506725224
Raymond 1506723420
Rendy Darmadi 1506726196

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS INDONESIA
DEPOK
2019
i

KATA PENGANTAR

Puji Syukur terhadap ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dengan
rahmat dan karunia-Nya sehingga laporan proyek ini dapat terselesaikan dengan
baik. Tentunya terdapat banyak rintangan serta hambatan yang telah kami lalui
untuk menyelesaikan laporan ini. Tetapi berkat bantuan, bimbingan, serta
dukungan dari berbagai pihak membuat kami dapat menyelesaikan laporan ini
sebaik mungkin.
Ucapan terima kasih kami sampaikan kepada pihak-pihak yang telah
mendukung selama proses penulisan laporan dan membantu terselesaikannya
laporan akhir ini. Pihak – pihak tersebut antara lain:
1. Tuhan Yang Maha Esa karena berkat karunia dan rahmatnya sehingga
kami bisa menyelesaikan laporan ini.
2. Orang tua yang selalu mendukung kegiatan anaknya dan tidak lelah
memberi semangat di saat kami jenuh.
3. Ibu Fadhiilah Muslin S.T., M.Sc. Ibu Dr. Ir. Elly Tjahjono DEA, Bapak
Erly Bahsan S.T, M.Kom,. dan Ibu Kemala Hayati S.T, M.T. sebagai
dosen pengajar mata kuliah proyek.
4. Masyarakat daerah Tanjung Barat yang telah menjadi responden dalam
survey dan menyampaikan aspirasinya kepada kami.
5. Teman-teman DTS FTUI angkatan 2015 yang telah saling berbagi dan
bertukar pikiran dalam proses penyelesaian laporan.

Kami menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari kesempurnaan dalam
isi dan penyusunan. Oleh karena itu, kritik dan saran yang bersifat konstruktif
sangat diharapkan oleh penulis. Akhir kata, penulis sangat mengharapkan
makalah ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.

Depok, Januari 2019

Penulis

Universitas Indonesia
ii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR...............................................................................................................i
DAFTAR ISI.......................................................................................................................... ii
DAFTAR GAMBAR.............................................................................................................. iv
DAFTAR Tabel...................................................................... Error! Bookmark not defined.
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................. Error! Bookmark not defined.
BAB 1 PENDAHULUAN ....................................................................................................... 5
Latar Belakang ................................................................................................... 5
Waktu dan Lokasi Proyek .................................................................................. 6
Lingkup Proyek .................................................................................................. 7
Sistematika Penulisan ........................................................................................ 7
BAB 2 STRUKTUR JEMBaTAN............................................................................................. 9
Desain Struktur .................................................................................................. 9
Perhitungan Struktur ....................................................................................... 10
Penulangan Balok .................................................................................... 10
Penulangan Tangga dan Pelat Bordes ..................................................... 16
Penulangan Kolom................................................................................... 19
Analisis Pondasi ....................................................................................... 23
Gambar Struktur.............................................................................................. 37
BAB 3 METODE KONSTRUKSI .......................................................................................... 39
Rekayasa Lalu Lintas ........................................................................................ 39
Work Breakdown Structure ............................................................................. 40
Pembagian Paket Pekerjaan ............................................................................ 42
Pekerjaan Persiapan ................................................................................ 42
Pekerjaan Tanah ...................................................................................... 42
Pekerjaan Struktur ................................................................................... 42
Pekerjaan Finishing .................................................................................. 42
Metode Konstruksi dan Produktivitas Alat ...................................................... 42
Pekerjaan Persiapan ................................................................................ 42
Pekerjaan Tanah ...................................................................................... 43
Pekerjaan Struktur ................................................................................... 46

Universitas Indonesia
iii

• - Surveying ............................................................................................................. 46
Pekerjaan Finishing .................................................................................. 52
BAB 4 Manajemen konstruksI ......................................................................................... 54
Lingkup Proyek ................................................................................................ 54
Analisa Harga Satuan ....................................................................................... 56
Anggaran Biaya ................................................................................................ 57
Penjadwalan Proyek ........................................................................................ 57
Kurva S ............................................................................................................ 61
BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN..................................................................................... 62
Kesimpulan ...................................................................................................... 62
Saran ................................................................... Error! Bookmark not defined.

Universitas Indonesia
iv

DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1 Denah Lokasi Proyek .................................................................................... 6
Gambar 2.1 Denah Jembatan ............................................................................................ 9
Gambar 3.1 Alternatif Jalur Arah Jakarta ........................................................................ 39
Gambar 3.2 Alternatif Jalur Arah Depok ........................................................................ 40
Gambar 3.3 Work Breakdown Structure ......................................................................... 41
Gambar 3.4 Penitikan Kolom .......................................................................................... 47
Gambar 3.5 Model Bekisting Kolom .............................................................................. 47
Gambar 4.1 WBS Proyek ................................................................................................ 55

Universitas Indonesia
5

BAB 1
PENDAHULUAN

Latar Belakang
Wilayah Tanjung Barat merupakan daerah yang memiliki banyak penduduk.
Banyak dari masyarakat sekitar yang menggunakan transportasi umum dan
kendaraan pribadi, namun tidak sedikit juga masyarakat yang berjalan kaki.
Pejalan kaki biasanya adalah orang yang pergi kepada tujuan yang jaraknya relatif
dekat dengan mereka, ataupun berjalan untuk meraih transportasi umum. Salah
satu perjalanan dengan kaki yang sering dilakukan oleh masyarakat sekitar adalah
penyeberangan antara Jl. Tanjung Barat menuju Jl. Lenteng Agung Raya dengan
yang juga melintasi rel kereta.

Tingginya frekuensi dari penyeberangan pada daerah Tanjung Barat tidak


didukung dengan fasilitas yang sesuai. Masyarakat sekitar merasa kesulitan pada
saat melakukan penyeberangan, terutama anak-anak dan orang tua yang seringkali
melakukan perjalanan pada saat rush hour. Hanya terdapat zebra cross sebagai
fasilitas ruas jalan, dan tidak terdapat fasilitas penyeberang pada jalur rel kereta
api. Hal ini berbahaya bagi keselamatan penyeberang jalan. Tingkat kecelakaan
daerah tersebut juga tinggi akibat dari tidak adanya fasilitas yang lengkap.

Perlu adanya fasilitas penunjang yang dapat mengatasi permasalahan


tersebut. Dalam aplikasinya, Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) akan dibuat
pada ruas jalan rel kereta api. JPO akan dibangun sebagai penyeberangan untuk
melewati rel kereta api yang menjadi salah satu sumber yang membahayakan
keselamatan pejalan kaki. Sedangkan untuk ruas jalan akan diberikan pelican
cross sebagai fasilitas tambahan dari zebra cross. Adanya fasilitas yang memadai
akan memberikan kenyamanan dan keamanan bagi penyeberang jalan sendiri.
Penyeberang juga hanya memerlukan waktu yang sedikit untuk menyeberang
karena tidak perlu menunggu lalu lintas daerah tersebut. Di samping itu juga dapat
meminimalisir hal-hal yang membahayakan bagi keselamatan.

Universitas Indonesia
6

Waktu dan Lokasi Proyek


Lokasi proyek JPO berada pada daerah Tanjung Barat, yaitu sekitar 700
meter dari stasiun Tanjung Barat menuju stasiun Lenteng Agung.

Gambar 1.1 Denah Lokasi Proyek

Pada lokasi tersebut JPO akan dibuat untuk melintasi jalur rel kereta api.
Area kerja dan juga tempat penyimpanan alat, material, dan bahan kebutuhan
proyek JPO akan disimpan pada stockyard yang berada di area kerja.

Gambar 1.2 Site Plan Proyek

Universitas Indonesia
7

JPO hanya dibuat pada perlintasan rel kereta api karena tidak adanya
ruang yang memadai untuk pembuatan tangga JPO pada sisi ruas jalan. Menurut
peraturan tangga JPO juga tidak boleh mengambil ruas jalan trotoar. Perbatasan
dari rumah penduduk dengan trotoar sangat kecil sehingga tidak memungkinkan
juga untuk menjadikannya tempat penyimpanan alat dan material kebutuhan
proyek.
Proyek JPO dimulai pada tanggal 24 Desember 2018 dan selesai pada
tanggal 13 Maret 2019 dengan durasi waktu 78 hari kerja. Pekerjaan akan dimulai
dari pekerjaan persiapan yaitu pemasangan tanda pengalihan lalu lintas dan
diakhiri dengan instalasi listrik. Setelah itu JPO akan dioperasikan bagi
masyarakat sekitar.

Lingkup Proyek
Proyek pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Tanjung
Barat memiliki lingkup pekerjaan pada masa konstruksinya yang diturunkan
menjadi beberapa paket pekerjaan di dalamnya. Lingkup proyek yang ada pada
proyek JPO Tanjung Barat adalah sebagai berikut.
Pekerjaan Persiapan
Pekerjaan Tanah
Pekerjaan Struktur
Pekerjaan Finishing

Sistematika Penulisan
Berikut merupakan sistematika penulisan pada penelitian ini.
BAB 1 PENDAHULUAN
Bab ini menjelaskan mengenai latar belakang proyek, waktu dan lokasi
proyek, lingkup proyek dan sistematika penulisan dari laporan proyek ini.
BAB 2 STRUKTUR JEMBATAN
Bab ini menjelaskan konsep struktur, spesifikasi struktur jembatan, dan
juga analisis yang dilakukan terhadap struktur jembatan penyeberangan
orang (JPO) yang di desain dalam proyek.
BAB 3 METODE KONSTRUKSI

Universitas Indonesia
8

Bab ini akan membahas mengenai metode yang digunakan dalam proyek
selama masa konstruksi berlangsung. Metode pekerjaan mulai dari tahap
persiapan hingga proyek selesai.
BAB 4 MANAJEMEN KONSTRUKSI
Bab ini membahas tmengenai Manajemen Konstruksi pada proyek ini
mulai dari lingkup sampai anggaran biaya.
BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN.
Bab ini menjelaskan kesimpulan terhadap tujuan dan hasil dari penelitian
yang dilakukan oleh penulis serta berisi saran-saran untuk penelitian
selanjutnya.

Universitas Indonesia
9

BAB 2
STRUKTUR JEMBATAN

Desain Struktur
Desain model jembatan penyeberangan orang (JPO) yang melintasi rel
kereta api memiliki spesifikasi sebagai berikut.
Struktur
• Material : Beton (Plat, Balok, Kolom)
• Jenis Tangga : Tangga
• Kanopi : Spandek
Dimensi
• Bentang Jembatan : 14 meter
• Lebar Jembatan : 2 meter
• Lebar Tangga : 1.5 meter
• Panjang Bordes : 1.2 meter
• Tinggi Jembatan : 7 meter
• Optrade dan Aantrade : 20 cm dan 30 cm

Model JPO desain dapat dilihat pada gambar sebagai berikut.

Gambar 2.1 Denah Jembatan

Universitas Indonesia
10

Gambar 2.2 Tampak Jembatan

Perhitungan Struktur
Dalam proyek pembangunan JPO Tanjung Barat, dilakukan desain
struktur terhadap balok, kolom, plat, bore pile, dan pile cap.

Penulangan Balok
Properti
Material : fc’ = 28 MPa
Tulangan : fy = 420 MPa
Longitudinal : D25
Sengkang : D13
Dimensi
Tebal Web (bw) : 600 mm
Tinggi Web (h) : 1000 mm
Selimut Beton : 40 mm

Universitas Indonesia
11

Serat Terluar – As (d) : 534,5 mm

2.2.1.1 Perhitungan Beam Memanjang


Tulangan Lentur
Bentang (L) = 14 m
Mu = 784,633 kNm

 Menentukan Lebar Efektif (b)


𝑏 ≤ 1⁄12 𝐿 + 𝑏𝑤 ≤ 1766,67 𝑚𝑚
𝑏 ≤ 6ℎ𝑓 + 𝑏𝑤 ≤ 2400 𝑚𝑚

𝑏 ≤ 1⁄2 𝐿𝑛 (𝑘𝑖𝑟𝑖 ) + 1⁄2 𝐿𝑛 (𝑘𝑎𝑛𝑎𝑛) + 𝑏𝑤 ≤ 1200 𝑚𝑚


Lebar Efektif (b) yang digunakan adalah = 1200 mm
 Menentukan As
𝑀𝑢 751558000
𝐴𝑠 = ∅×𝑓 = = 4145,94 𝑚𝑚2
𝑦 ×𝑗×𝑑 0,85×420×0,95×534,5

√𝑓 ′ 1,4×𝑏𝑤×𝑑
𝐴𝑠 𝑚𝑖𝑛 = 4×𝑓𝑐 × 𝑏𝑤 × 𝑑 ≥
𝑦 𝑓𝑦

√28 1,4×600×534,5
𝐴𝑠 𝑚𝑖𝑛 = 4×420 × 600 × 534,5 ≥ 420

𝐴𝑠 𝑚𝑖𝑛 = 1010,11 𝑚𝑚2 ≥ 1069 𝑚𝑚2


As > As min → As yang digunakan = 4145,94 mm2
 Menentukan Balok T
𝐴𝑠 ×𝑓𝑦 4145,94×420
𝑎 = 0,85×𝑓 ′×𝑏 = = 60,97 𝑚𝑚
𝑐 0,85×28×1200
𝑎 60,97
𝑐=𝛽= = 71,73 𝑚𝑚
0,85

 Pengecekan Leleh
𝑑−𝑐 534,5−71,73
𝜀𝑠 = × 𝜀𝑐𝑢 = × 0,003 = 0,019
𝑐 71,73
𝑓𝑦 420
𝜀𝑦 = = = 0,002
𝐸𝑠 200000

𝜀𝑠 ≥ 𝜀𝑦 → 𝑓𝑠 = 𝑓𝑦
 Menghitung Kapasitas (Mn)
𝑎 60,97
𝑀𝑛 = 𝐴𝑠 × 𝑓𝑦 × (𝑑 − ) = 4145,94 × 420 × (534,5 − ) = 877638698,6 𝑘𝑁𝑚
2 2

Universitas Indonesia
12

 Pengecekan Daktail
𝑑𝑡−𝑐 534,5−71,73
𝜀𝑡 = × 𝜀𝑐𝑢 = × 0,003 = 0,019
𝑐 71,73

𝜀𝑡 ≥ 0,005
Ø = 0,9
 Pengecekan Kekuatan Kapasitas (Ø Mn)
Ø𝑀𝑛 ≥ 𝑀𝑢
0,9 × 877638698,6 ≥ 751558000
789874828,7 𝑘𝑁𝑚 ≥ 751558000 𝑘𝑁𝑚
Ø𝑀𝑛 ≥ 𝑀𝑢 (Kapasitas Memenuhi) OK
 Jumlah Tulangan Longitudinal (n)
𝐴𝑠 4145,94
𝑛 = 1⁄ 2 = 1⁄ ×3,14×252 = 8,45 ≈ 9 𝑡𝑢𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛
4𝜋𝑑 4

Tulangan Geser
Bentang (L) = 14 m
Vu = 440 kNm
 Pengecekan Kebutuhan Tulangan Geser
𝑉𝑐 = 0,17𝜆√𝑓𝑐 × 𝑏𝑤 × 𝑑 = 0,17 × √28 × 600 × 534,5 = 288487,43 𝑁
Ø𝑉𝑐 0,65×288487,43
= = 93,758 𝑘𝑁 < Vu (need shear reinforcement with minimum S)
2 2

𝑉𝑠 𝑚𝑎𝑥 = 0,66√𝑓𝑐 × 𝑏𝑤 × 𝑑 = 0,66√28 × 600 × 534,5 = 1120010,03 𝑁

𝜋×𝑑𝑠 2 3,14 ×132


𝐴𝑣 = 𝑛 =2 = 265,33 𝑚𝑚2
4 4

𝐴𝑣 ×𝑓𝑦 ×𝑑 265,33×420×534,5
𝑠= 𝑉𝑢⁄ = 440000000 = 0,088 𝑚 = 88 𝑚𝑚 ≈ 100 𝑚𝑚
⁄0,65−288487,43
Ø−𝑉𝑐

Tulangan Geser D13 – 100

Universitas Indonesia
13

Gambar. Potongan Balok Memanjang

Gambar. Detail Balok Memanjang

2.2.1.2 Perhitungan Beam Melintang


Tulangan Lentur
Bentang (L) = 2 m
Mu = 478 kNm

 Menentukan Lebar Efektif (b)


𝑏 ≤ 1⁄12 𝐿 + 𝑏𝑤 ≤ 766,67 𝑚𝑚
𝑏 ≤ 6ℎ𝑓 + 𝑏𝑤 ≤ 2400 𝑚𝑚

𝑏 ≤ 1⁄2 𝐿𝑛 (𝑘𝑖𝑟𝑖/𝑘𝑎𝑛𝑎𝑛) + 𝑏𝑤 ≤ 6550 𝑚𝑚


Lebar Efektif (b) yang digunakan adalah = 766,67 mm
 Menentukan As

Universitas Indonesia
14

𝑀𝑢 478000000
𝐴𝑠 = ∅×𝑓 = = 2636,87 𝑚𝑚2
𝑦 ×𝑗×𝑑 0,85×420×0,95×534,5

√𝑓 ′ 1,4×𝑏𝑤×𝑑
𝐴𝑠 𝑚𝑖𝑛 = 4×𝑓𝑐 × 𝑏𝑤 × 𝑑 ≥
𝑦 𝑓𝑦

√28 1,4×600×534,5
𝐴𝑠 𝑚𝑖𝑛 = 4×420 × 600 × 534,5 ≥ 420

𝐴𝑠 𝑚𝑖𝑛 = 1010,11 𝑚𝑚2 ≥ 1069 𝑚𝑚2


As > As min → As yang digunakan = 2636,87 mm2
 Menentukan Balok T
𝐴𝑠 ×𝑓𝑦 2636,87×420
𝑎 = 0,85×𝑓 ′×𝑏 = = 60,69 𝑚𝑚
𝑐 0,85×28×766,67
𝑎 60,69
𝑐=𝛽= = 71,41 𝑚𝑚
0,85

 Pengecekan Leleh
𝑑−𝑐 534,5−71,41
𝜀𝑠 = × 𝜀𝑐𝑢 = × 0,003 = 0,019
𝑐 71,41
𝑓𝑦 420
𝜀𝑦 = = = 0,002
𝐸𝑠 200000

𝜀𝑠 ≥ 𝜀𝑦 → 𝑓𝑠 = 𝑓𝑦
 Menghitung Kapasitas (Mn)
𝑎 60,69
𝑀𝑛 = 𝐴𝑠 × 𝑓𝑦 × (𝑑 − ) = 2636,87 × 420 × (534,5 − ) = 558344301,8 𝑘𝑁𝑚
2 2

 Pengecekan Daktail
𝑑𝑡−𝑐 534,5−71,41
𝜀𝑡 = × 𝜀𝑐𝑢 = × 0,003 = 0,019
𝑐 71,41

𝜀𝑡 ≥ 0,005
Ø = 0,9
 Pengecekan Kekuatan Kapasitas (Ø Mn)
Ø𝑀𝑛 ≥ 𝑀𝑢
0,9 × 558344301,8 ≥ 478000000
502509871,7 𝑘𝑁𝑚 ≥ 478000000 𝑘𝑁𝑚
Ø𝑀𝑛 ≥ 𝑀𝑢 (Kapasitas Memenuhi) OK
 Jumlah Tulangan Longitudinal (n)
𝐴𝑠 2636,87
𝑛 = 1⁄ 2 = 1⁄ ×3,14×252 = 5,37 ≈ 6 𝑡𝑢𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛
4𝜋𝑑 4

Tulangan Geser
Bentang (L) = 2 m

Universitas Indonesia
15

Vu = 1600 kNm
 Pengecekan Kebutuhan Tulangan Geser
𝑉𝑐 = 0,17𝜆√𝑓𝑐 × 𝑏𝑤 × 𝑑 = 0,17 × √28 × 600 × 534,5 = 288487,43 𝑁
Ø𝑉𝑐 0,65×288487,43
= = 93,758 𝑘𝑁 < Vu (need shear reinforcement with minimum S)
2 2

𝑉𝑠 𝑚𝑎𝑥 = 0,66√𝑓𝑐 × 𝑏𝑤 × 𝑑 = 0,66√28 × 600 × 534,5 = 112001,03 𝑁

𝜋×𝑑𝑠 2 3,14 ×132


𝐴𝑣 = 𝑛 =2 = 265,33 𝑚𝑚2
4 4

𝐴𝑣 ×𝑓𝑦 ×𝑑 265,33×420×534,5
𝑠= = = 0,024 𝑚 = 24 𝑚𝑚 ≈ 100 𝑚𝑚
𝑉𝑠 112001,03

Tulangan Geser D13 – 100

Gambar. Potongan Balok Melintang

Universitas Indonesia
16

Gambar. Detail Balok Melintang

Penulangan Tangga dan Pelat Bordes


1. Penulangan
Mu = 28,204 kNm
Dicoba digunakan tulangan D13 (As = 132,73 mm2)
Tebal selimut beton = 20 mm
b = 1000 mm
d = 150 – (20+0,5 x 13) = 123,5 mm
𝑀𝑢 (28,204 × 106 )
𝑅𝑛 = = = 3,92
0,9 × 𝑏 × 𝑑 2 0,9 × 1000 × 123,5
𝜌𝑚𝑖𝑛 = 0,002

0,85𝑓 ′ 𝑐 2𝑅𝑛
𝜌𝑝𝑒𝑟𝑙𝑢 = (1 − √1 − )
𝑓𝑦 0,85𝑓𝑐′

0,8520 2 × 3,92
= (1 − √1 − )
420 0,85×20

= 0,01
𝜌𝑝𝑒𝑟𝑙𝑢 = 0,025 (Pasal 4.5.2.1 SNI 2847:2013)
𝜌𝑚𝑖𝑛 < 𝜌𝑝𝑒𝑟𝑙𝑢 < 𝜌𝑚𝑎𝑘𝑠 , maka digunakan 𝜌𝑝𝑒𝑟𝑙𝑢 = 0,01
Asmin = 0,002 x 1000 x 150 = 300 mm2
Asperlu = 0,01 x 1000 x 123,5 = 1239,17 mm2
Karena Asperlu > Asmin, maka digunakan As = 1239,17 mm2 dan digunakan
tulangan D13.
1000×𝐿𝑢𝑎𝑠 𝐷13 1000×132,73
Spasi = = = 107,11 𝑚𝑚
𝐴𝑠 1239,17

Universitas Indonesia
17

Digunakan spasi sebesar 100 mm.


1000×𝐿𝑢𝑎𝑠 𝐷13 1000×132,73
𝐴𝑠 = = = 1327,32 𝑚𝑚2 > 1239,17 𝑚𝑚2 (OK)
𝑠𝑝𝑎𝑠𝑖 100

Digunakan tulangan D13 – 100 mm (As = 1327,32 mm2)

2. Tulangan susut
Dicoba digunakan tulangan P10 (As = 78,53 mm2 dan fy = 240 MPa)
𝜌𝑚𝑖𝑛 = 0,002
𝐴𝑠𝑢𝑠𝑢𝑡 = 0,002 × 1000 × 250 = 300 𝑚𝑚2
1000 × 𝐿𝑢𝑎𝑠 𝑃10 1000 × 78,53
𝑆𝑝𝑎𝑠𝑖 = =
𝐴𝑠 200
= 261,8 𝑚𝑚
Maka digunakan tulangan susut P10-200
1000 × 𝐿𝑢𝑎𝑠𝑃10 1000 × 78,53
𝐴𝑠 = =
𝑠𝑝𝑎𝑠𝑖 200
= 392,65 𝑚𝑚2 > 261,8 𝑚𝑚2 (OK)

Gambar. Detail Penulangan Pelat

Universitas Indonesia
18

Gambar. Potongan Tangga

Universitas Indonesia
19

Gambar. Detail Tangga

Penulangan Kolom
1. Tulangan Lentur
Berdasarkan analisa pada aplikasi STAAD Pro, didapatkan data berikut:
Pu = 327,52 kN
Vu = 18,15 kN
Mu = 100,24 kNm
Untuk tulangan kolom, digunakan beton dengan fc’ = 40 MPa dan fy =
400 MPa.
𝜌𝑡 = 0,01
𝑃𝑢
𝐴𝑔 𝑝𝑒𝑟𝑙𝑢 = = 4548.9 mm2
0,45×(𝑓𝑐 ′ +𝜌𝑡 ×𝑓𝑦)

Sambungan antara kolom dengan bordes dianggap Jepit-Sendi, maka k = 1,0


𝑙𝑢 = 7,35 m
𝐷𝑘𝑜𝑙𝑜𝑚 = 1000 mm
𝐴𝑔 = 1⁄4 × 𝜋 × 𝐷 2

Universitas Indonesia
20

= 785000 mm2

I = 1⁄64 × 𝜋 × 𝐷 4

= 49062500000 mm4

𝐼
𝑟 =√
𝐴𝑔

= 250 mm

𝑘.𝑙𝑢
= 29,40
𝑟

𝑘.𝑙𝑢
Nilai 𝑟
> 22, maka kolom termasuk kolom langsing. Karena itu, perlu

dihitung pembesaran momen.


𝜋2 ×𝐸×𝐼
Pc = (𝑘.𝑙𝑢 )2
(dimana 𝐸 = 4700√𝑓𝑐′)

= 188211,93 kN

1
𝛿𝑠 = 𝑢𝑃
1−0,75×𝑃
𝑐

= 1,0023

Mn = 𝑀𝑢 + 𝛿𝑠 . 𝑀𝑠

= 𝑀𝑢 + 𝛿𝑠 × (𝑉𝑢 × 𝑙𝑢 )

= 233,97 kNm

Rasio tulangan dan penampang beton (ρ) dapat ditentukan dari diagram
interaksi dengan asumsi awal φ = 0,65.

𝑃𝑢 327520 𝑁
2 = = 0.5
𝜙ℎ 0,70(1000000) 𝑚𝑚2
𝑀𝑛 233970 𝑁
3 = 3 = 3.3 × 10−4
𝜙ℎ 0,70(1000 ) 𝑚𝑚2

Dari diagram interaksi diperoleh ρ sebesar 0,01.

Universitas Indonesia
21

𝐴𝑠 = 𝜌 × 𝐴𝑔
= 7850,00 mm2
Tulangan kolom menggunakan baja dengan diameter 22 mm,
𝐴𝑠
n = ⌈0,25×𝜋×𝐷 2

= 21
𝐴𝑠 = 𝑛 × 0,25 × 𝜋 × 𝐷 2
= 7978,74 mm2
Maka, tulangan transversal kolom adalah 21D22

2. Tulangan Sengkang
Untuk tulangan sengkang, digunakan baja dengan diameter 15 mm
𝐴𝑔 𝑓 ′𝑐
𝜌𝑠 = 0,45 ( − 1)
𝐴𝑐 𝑓𝑦𝑡

785000 40
= 0,45 ( − 1) = 0.008
664761 240

4𝑎𝑠 (𝐷𝑐 − 𝑑𝑠 )
𝜌𝑠 =
𝐷𝑐 2 𝑆

4 × 78.5(920 − 10)
0.008 =
9202 𝑠

𝑠 = 422 𝑚𝑚

Universitas Indonesia
22

Menentukan kekuatan beton dalam menahan geser berdasarkan SNI


2847:2013 persamaan 11-4 (komponen struktur yang dikenai tekan aksial) dan
persamaan 11-5 dengan dukungan pasal 11.2.2.2.

𝑑 = 0.8 × 1000 = 800 𝑚𝑚

𝐴𝑔 = 10 × 𝑑 = 10 × 800 = 8000 𝑚𝑚2

𝑁𝑢
[𝟏𝟏 − 𝟒] 𝑉𝑐 = 0,17 (1 + ) 𝜆√𝑓𝑐 ′𝑏𝑤 𝑑
14𝐴𝑔
327520000
= 0,17 (1 + ) × 1 × √40 × 1000 × 80
14 × 8000
= 251615386 𝑁 = 25 𝑀𝑁

𝑉𝑢 𝑑
[𝟏𝟏 − 𝟓]𝑉𝑐 = (0,16𝜆√𝑓𝑐 ′ + 17𝜌𝑤 )𝑏 𝑑
𝑁 (4ℎ − 𝑑) 𝑤
𝑀𝑢 − 𝑢
8

= (0,16 × 1 × √40 + 17 × 0,01

18,15 × 400
× ) × 1000 × 800
327520(4 × 1000 − 400)
100240 −
8
= 809536 𝑁

1. Mencari gaya geser yang dapat ditahan oleh baja:

𝑉𝑠, 𝑚𝑎𝑥 = 0,66√𝑓𝑐 ′𝑏𝑤 𝑑 = 0,66 × √40 × 1000 × 800 = 3339365.2 𝑁


2. Memeriksa apakan gaya geser dapat ditahan oleh baja dan balok:
𝑉𝑢
− 𝑉𝑐 < 𝑉𝑠, 𝑚𝑎𝑥 adalah benar.
𝜙

3. Menghitung luas tulangan geser (Av):

𝜋𝑑𝑠2
𝐴𝑣 = = 176.7 𝑚𝑚2
4

4. Memeriksa spasi antar tulangan geser:

16𝐴𝑣 𝑓𝑦𝑡 3𝐴𝑣 𝑓𝑦𝑡


𝑠𝑚𝑎𝑥 = = 178.8 𝑚𝑚 𝑑𝑎𝑛 𝑠𝑚𝑎𝑥 = = 212.04 𝑚𝑚
√𝑓𝑐 ′𝑏𝑤 𝑏𝑤

Universitas Indonesia
23

Karena spasi antar tulangan minimum adalah d/2 = 400 mm, maka akan
digunakan tulangan geser ϕ 10 – 150 mm.

Gambar. Potongan dan Detail Kolom

Analisis Pondasi
Daya Dukung Tanah

Dimensi Pile:
D = 60 cm
Ap = 0.2826 m2
P = 188.4 cm
Le = 6.5 – 1.5 = 5 m
𝑄𝑝 = 𝐴𝑝 𝑐𝑢 𝑁𝑐
𝐿𝑒

𝑄𝑠 = 𝑝 ∑ 𝑐𝑎 ∆𝐿
0

Universitas Indonesia
24

𝑄𝑢 = 𝑄𝑝 + 𝑄𝑠

𝑄𝑝 = 𝐴𝑝 𝑐𝑢 𝑁𝑐
= 0.2826 × 200 × 9 = 508.68 KN

Universitas Indonesia
25

𝐿𝑒

𝑄𝑠 = 𝑝 ∑ 𝑐𝑎 ∆𝐿
0

= 1.884 × 0.6 × ((2 × 25) + (2 × 400) + (1 × 200)) =1186.92 KN

𝑄𝑢 = 𝑄𝑝 + 𝑄𝑠
= 508.68 𝐾𝑁 + 1186.92 𝐾𝑁 = 1695.6 𝐾𝑁

𝑄𝑢
𝑄𝐷 =
𝑆𝐹
1695.6 𝐾𝑁
= = 565.2 𝐾𝑁
3

Pu (Bawah Bordes) = 1159 KN


1159 𝐾𝑁
𝑛= = 2 𝑏𝑢𝑎ℎ
565.2 𝐾𝑁

Pu (Bawah Jembatan) = 1652.4 KN


1652.4 𝐾𝑁
𝑛= = 2.92 𝑏𝑢𝑎ℎ ≈ 3 𝑏𝑢𝑎ℎ
565.2 𝐾𝑁

Universitas Indonesia
26

Jadi, pada design jpo pada bawah bordes menggunakan 2 buah pile dan
untuk bawah jembatan menggunakan 4 buah pile

Daya Dukung Aksial Grup Pondasi

Bawah Bordes

Efisiensi:
𝑆 (𝑛 − 1)𝑚 + (𝑚 − 1)𝑛
𝜂 =1− [ ]
𝐷 90𝑚𝑛
1.8 (1)1 + (0)1
=1− [ ] = 1 − 0.017 = 0.983
0.6 90 × 2
Perhitungan Axial Grup

𝑄𝑔𝑟𝑢𝑝 = 𝐶𝑢 𝑁𝐶 𝐴𝐺 + 𝐶𝑢 𝑃𝐺 𝐿𝑒

= 200 × 9 × 1.44 + 200 × 6 × 6 = 9792 KN

𝑄𝑔𝑟𝑢𝑝 = 𝑄𝑠𝑖𝑛𝑔𝑙𝑒 × 𝜂 × 𝑛

= 1695.6 × 0.983 × 2 = 3333.5 𝐾𝑁

3333.5
𝑄𝑛 = = 1111.2 𝐾𝑁
3

Maka failure type adalah individual failure

Bawah Jembatan

Efisiensi:
𝑆 (𝑛 − 1)𝑚 + (𝑚 − 1)𝑛
𝜂 =1− [ ]
𝐷 90𝑚𝑛
1.8 (1)2 + (1)2
=1− [ ] = 1 − 0.033 = 0.967
0.6 90 × 4
Perhitungan Axial Grup

Universitas Indonesia
27

𝑄𝑔𝑟𝑢𝑝 = 𝐶𝑢 𝑁𝐶 𝐴𝐺 + 𝐶𝑢 𝑃𝐺 𝐿𝑒

= 200 × 9 × 5.76 + 200 × 9.6 × 6 = 21888 KN

𝑄𝑔𝑟𝑢𝑝 = 𝑄𝑠𝑖𝑛𝑔𝑙𝑒 × 𝜂 × 𝑛

= 1695.6 × 0.967 × 4 = 6558.6 𝐾𝑁

6558.6
𝑄𝑛 = = 2186 𝐾𝑁
3

Maka failure type adalah individual failure

Settlement

a. 2 Pile
𝐶𝑐 2 (𝜎 ′ 𝑣 + ∆𝜎 ′ 𝑣 )
∆𝐻 = [ ] [𝐻 − 𝐿] × log10 [ ]
(1 + 𝑒0 ) 3 𝜎′𝑣
0.32 2 (47.5 + 3304)
∆𝐻 = [ ] [9 − 6.5] × log10 [ ] = 1.25 𝑐𝑚
(1 + 1.21) 3 47.5

b. 4 Pile
𝐶𝑐 2 (𝜎 ′ 𝑣 + ∆𝜎 ′ 𝑣 )
∆𝐻 = [ ] [𝐻 − 𝐿] × log10 [ ]
(1 + 𝑒0 ) 3 𝜎′𝑣
0.32 2 (47.5 + 2043)
∆𝐻 = [ ] [9 − 6.5] × log10 [ ] = 1.11 𝑐𝑚
(1 + 1.21) 3 47.5

Universitas Indonesia
28

1. Bawah Bordes

Penulangan Pile Cap

Pile cap merupakan salah satu elemen penting dari suatu struktur.
Hal ini dikarenakan pile cap memiliki peranan penting dalam
pendistribusian beban struktur ke pile untuk kemudian diteruskan ke
dalam tanah. Pile capa digunakan sebagai pondasi untuk mengikat pile
yang sudah terpasang dengan struktur yang berada diatasnya.

D S D

Gambar 1 Sketsa Pile cap

Dalam design pile cap, beberapa hal yang diassumsi yaitu:

B = (0.6 × 2) + 1.8 = 3 𝑚

L = 0.6 + 0.6 = 1.2 m

H (Tebal pile cap) = 1000 mm

fc’ (Mutu Beton) = 35 MPa

Selimut Beton = 60 mm

D tulangan = 19 mm

Universitas Indonesia
29

1
d=H− 2
× 𝐷 − 𝑆𝑒𝑙𝑖𝑚𝑢𝑡 = 914 mm

1. Pengecekan Ketahanan Geser


- One-way Shear

C2

C1
L

B
Gambar 4.2 Sketsa One-way Shear

C1 = C2 = 1000 m
1652400 𝑁
Q = 282743.3𝑚𝑚2 = 5.84 𝑀𝑃𝑎
1159
Vu = 2 × = 386𝐾𝑁
4

Shear capacity of concrete:


√𝑓𝑐′
𝜙𝑉𝑐 = 𝜙 𝐵𝑑 = 3514 𝐾𝑁
6
𝜙𝑉𝑐 > 𝑉𝑢, 𝑀𝑒𝑚𝑒𝑛𝑢ℎ𝑖

- Two-way Shear
𝑏𝑜 = 2(𝐶1 + 𝑑) + 2(𝐶2 + 𝑑) = 7060 𝑚𝑚
𝐶1
𝛽𝑐 = = 1, 𝛼𝑠 = 40
𝐶2

C2

C1
L

Universitas Indonesia
B
30

Gambar 4.3 Sketsa Two-way Shear

2 √𝑓𝑐′
𝑉𝑐1 = (1 + ) 𝐵𝑑 = 17844 𝐾𝑁
𝛽𝑐 6
𝛼𝑠 𝑑 √𝑓𝑐′
𝑉𝑐2 = ( + 2) 𝑏𝑜 𝑑 = 22837 𝐾𝑁
𝑏𝑜 12
√𝑓𝑐′
𝑉𝑐3 = 𝐵 𝑑 = 11896 𝐾𝑁
3
𝑉𝑐 = 𝑉𝑐3 = 11896 𝐾𝑁 > 1159 𝐾𝑁 > 1652.4 𝐾𝑁

2. Punching Shear of Pile

Gambar 4.4 Sketsa Punching Shear

𝐶1
𝛽𝑐 = = 1, 𝛼𝑠 = 20
𝐶2
𝑏𝑜 = 𝜋(𝐷𝑝𝑖𝑙𝑒 + 𝑑) = 4756.4 𝑚𝑚
2 √𝑓𝑐′
𝑉𝑐1 = (1 + ) 𝐵𝑑 = 16221.9 𝐾𝑁
𝛽𝑐 6
𝛼𝑠 𝑑 √𝑓𝑐′
𝑉𝑐2 = ( + 2) 𝑏𝑜 𝑑 = 12523.7 𝐾𝑁
𝑏𝑜 12
√𝑓𝑐′
𝑉𝑐3 = 𝐵 𝑑 = 10814 𝐾𝑁
3
𝑉𝑐 = 𝑉𝑐3 = 10814 𝐾𝑁 > 1159 𝐾𝑁 > 1652.4 𝐾𝑁

Penulangan Pile Cap

Universitas Indonesia
31

𝑀𝑢 = 4136.4 𝐾𝑁𝑚
𝛽1 = 0.85 − 0.008 (𝑓𝑐 ′ − 30) > 0.65
= 0.81

fy = 400 MPa, E = 200 GPa

d= 914 mm, B = 6000, fc’ = 35 Mpa

2 𝑀𝑢
𝑎 = 𝑑 − √𝑑 2 − = 0.00003 𝑚𝑚
𝛽 × 𝑓𝑐 ′ × 𝑏 × 0.9

0.003 𝐸
𝐶𝑏 = 𝑑 = 548.4 𝑚𝑚
0.003 𝐸 + 𝑓𝑦

𝑎 max = 0.75 𝛽 × 𝐶𝑏 = 411.3 𝑚𝑚

Karena a > a max, maka tension concrete

𝑀𝑢 2
𝐴𝑠 = 𝑎 = 3352.3𝑚𝑚
𝜙𝑓𝑦 (𝑑 − )
2

𝐴𝑠′ = 0.25 × 𝜋 × 222 = 379.94 𝑚𝑚2

𝐴𝑠
𝑛= = 9 𝑇𝑢𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛
𝐴𝑠′

𝑛 × 𝐴 𝑡𝑢𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛
𝜌= = 0.0063 > 𝜌 min = 0.0018
𝐵𝑑

Jadi total tulangan yang digunakan adalah 9 tulangan dengan diameter


22 mm sehingga dapat dituliskan D 22 – 100 mm.

Analisis Tulangan Pile

Fc’ = 30 MPa

- Menghitung B required:

Universitas Indonesia
32

3.86 𝑃
𝐵𝑟 = √ = 0.58 𝑚
𝑓𝑐 ′

Karena Br < B maka diameter 0.6 diperbolehkan.

- Menghitung nilai γ

𝑑𝑖𝑎 𝑝𝑖𝑙𝑒−2 𝑑𝑖𝑎 𝑡𝑢𝑙, 𝑙𝑜𝑛𝑔𝑖𝑡𝑢𝑑𝑖𝑛𝑎𝑙−2 𝑑𝑖𝑎. 𝑡𝑢𝑙. 𝑠𝑒𝑛𝑔𝑘𝑎𝑛𝑔−𝑠𝑒𝑙𝑖𝑚𝑢𝑡


𝛾=
𝐵

0.6 − 2 (0.019) − 2 (0.013) − 0.15


𝛾= = 0.63
0.6

𝑀𝑢 𝑃
- Menghitung dan
𝐴𝑏 𝐴

𝑀𝑢 3642.2 𝑘𝑁 𝑘
= = 20234 2 = 2.87 2
𝐴 𝑏 0.3 × 0.6 𝑚 𝑖𝑛

𝑃 1652.4 𝑘𝑁 𝑘
= = 5508 2 = 0.78 2
𝐴 0.3 𝑚 𝑖𝑛

- Interpolasi dari grafik interaction dengan spirally reinforced drilled shaft

γ = 0.75 : ρ = 0.01

γ = 0.9 : ρ = 0.01

- Menghitung As required

𝜌 𝜋 𝐵2 2827.5
𝐴𝑠 𝑟𝑒𝑞𝑢𝑖𝑟𝑒𝑑 = = 0.0028 = 2827.5 𝑚𝑚2 𝑛=
4 𝐴𝑠
= 9.97 ≈ 10 𝑏𝑢𝑎ℎ → 14 𝑏𝑢𝑎ℎ

Universitas Indonesia
33

Gambar. Denah Pondasi

Universitas Indonesia
34

Gambar. Potongan Bored Pile

Universitas Indonesia
35

Gambar. Potongan Pile Cap 2

Gambar. Detail Pile Cap 2

Universitas Indonesia
36

Gambar. Potongan Pile Cap 4

Universitas Indonesia
37

Gambar. Detail Pile Cap 4

Gambar Struktur
Gambar struktur jembatan dapat dilihat pada lampiran A3.
`

Universitas Indonesia
38

Universitas Indonesia
39

BAB 3
METODE KONSTRUKSI

Rekayasa Lalu Lintas


Lokasi proyek berada pada jalur penghubung antara Depok dan
Pusat kota jakarta. Hal ini mengakibatkan sulitnya melakukan penutupan
jalan untuk proyek. Terdapat beberapa langkah yang dilakukan untuk
meminimalisir terjadinya kemacetan pada daerah proyek, yaitu:
- Melakukan pekerjaan pengecoran pada malam hari sehingga
tidak mengganggu lalu lintas pada jam sibuk
- Melakukan pengalihan lalu lintas pada waktu – waktu tertentu.
Untuk jalur alternatif arah jakarta yaitu melewati jalan Lenteng
Agung Raya, melewati jalur kiri pada persimpangan, dan
kembali ke jalan Lenteng Agung Raya. Untuk jalur alternatif
arah Depok melewati Jalan TB. Simatupang, jalan kebagusan
raya, jalan Dukuh, jalan
Jagakarsa Raya, dan berakhir di jalan Raya
Lenteng Agung

Gambar 3.1 Alternatif Jalur Arah Jakarta

Universitas Indonesia
40

Gambar 3.2 Alternatif Jalur Arah Depok

Work Breakdown Structure


Menurut PMBOK, Work Breakdown Structure (WBS)
merupakan suatu hirarki susunan komponen proyek yang dipecah
dengan mengelompokkan pekerjaan menjadi lebih kecil untuk
menggambarkan suatu hasil deliverables proyek. WBS terdiri dari
beberapa level yang dimana semakin rendah level, akan memperlihatkan
pekerjaan yang lebih rinci. Levelling dalam WBS dipengaruhi oleh
tingkat rincian, tingkat risiko, tingkat kendali, ketepatan mengestimasi,
nilai paket pekerjaan serta paket pekerjaan dengan man hour.
Pada umumnya WBS berupa chart atau bagan yang diturunkan
menjadi paket pekerjaan yang lebih detail. Pekerjaan yang tidak
tercantum dalam WBS merupakan pekerjaan diluar lingkup proyek.
Jenis pada tingkatan terendah WBS dikenal sebagai paket pekerjaan
(work package) yang merupakan dasar dalam merencanakan biaya dan
jadwal pekerjaan secara realistis.

Universitas Indonesia
41

Gambar 3.3 Work Breakdown Structure

Universitas Indonesia
42

Pembagian Paket Pekerjaan


Pekerjaan Persiapan
Pekerjaan Tanah
Pekerjaan Struktur
Pekerjaan Finishing

Metode Konstruksi dan Produktivitas Alat


Pekerjaan Persiapan

3.4.1.1 Penyediaan Sarana & Prasarana


- Pemasangan Pagar Pembatas

Pagar yang digunakan adalah pagar seng gelombang dengan tinggi 2 m dimana
bagian bawahnya merupakan beton dan bagian atasnya adalah penutup seng.

- Pemasangan Rambu Keselamatan

Terdapat rambu-rambu keselamatan yang berfungsi untuk mengingatkan pekerja


terhadap bahaya-bahaya selama proyek berlangsung. Rambu dipasang di beberapa
titik kerja.

- Pemasangan Tanda Pangalihan Lalu Lintas

Tanda pengalihan lalu lintas dipasa pada masing-masing ujung jalan lenteng
agung dan jala tanjung barat raya. Hal ini dimaksudkan untuk memberitahu
pengendara yang lewat mengenai risiko macet.

- Pengadaan Listrik

- Pengadaan Air Bersih

3.4.1.2 Peruntukan Lahan


- Pembersihan Lahan dilakukan untuk membersihkan benda-benda
yang mengganggu pekerjaan. Pada proyek ini, terdapat pagar yang
harus dihancurkan agar Stockyard dan Bedeng Pekerja dapat

Universitas Indonesia
43

dibangun. Nantinya pagar ini akan dibangun kembali saat proyek


sudah selesai.

- Bedeng Pekerja

Proyek ini akan dilakukan dalam waktu yang cukup lama,


sehingga dibutuhkan bedeng pekerja bagi para tukang. Bedeng
yang dibuat tidak terlalu besar karenan jumlah pekerja yang
sedikit dan agar nantinya mudah untuk dirubuhkan dan tidak
memakan biaya yang besar. Bedeng ini memiliki dinding dan
lantai yang terbuat dari beton dan atap seng.
- Pembuatan Stockyard

Lokasi stockyard harus berada pada daerah yang dekat dengan


area kerja dan tempat bagi alat berat untuk bisa masuk. Pada area
ini nantinya akan diletakan material dan alat-alat berat selama
konstruksi berlangsung.

Pekerjaan Tanah

3.4.2.1 Pemasangan Bore Pile


- Surveying dilakukan untuk menentukan vertikalitas dan posisi
dari titik galian. Alat yang digunakan adalah Total Station.
- Penentuan Titik
Setelah dilakukan surveying, dilakukan pematokan titik
penggalian.

Titik dapat ditandai dengan papan petunjuk atau barang lainnya.

- Pengeboran Tanah
Pengeboran dilakukan dengan sistem bor basah dengan
menggunakan mata bor cross bit ex design dengan kecepatan
putar 375 rpm dan tekanan +/- 200 kg. Chasing digunakan pada
proses pengeboran untuk menghindari keruntuhan tanah. Selain
itu terdapat tembakan air yang keluar dari lubang stang bor
untuk membantu pengikisan tanah. Pompa yang digunakan

Universitas Indonesia
44

adalah NS-80. Setelah pengeboran mencapai kedalaman yang


diinginkan, pengeboran dihentikan, namun mata bor tetap
dibiarkan berputar.

Alat bor yang digunakan memiliki spesifikasi sebagai berikut:

Nama alat: bore machine

Model: Kobelco type BM 500

Daya Mesin: 180 HP

Produktivitas: 14,464 m/jam

- Pembersihan Lubang Galian


Tahap selanjutnya adalah pembersihan lubar bor pila dari lumpur
pekat yang terjadi. Pembersihan ini harus dilakukan dengan alat
pembersih khusus dengan ukuran yang sesuai dengan diameter
lubang bor.

- Pemasangan Tulangan
Kerangka tulangan yang telah dirakit sebelumnya diangkat
dengan menggunakan mobile crane dan diturunkan kedalam
lubang galian. Rangka ini kemudian ditahan dengan tulangan
yang melintang dengan rangka.

- Pengecoran
Pengecoran dilakukan dengan pipa tremi. Pipa dimasukkan
sampai kedasar lubang, dan pengecoran dilakukan setiap 3 meter.
Pengecoran dihentikan setelah adukan beton yang naik ke
permukaan telah bersih dari lumpur. Sebelum adukan beton
sampai ke permukaan. Angkat casing terlebih dahulu.

Alat yang digunakan memiliki spesifikasi sebagai berikut:

Nama alat: Concrete Pump

Universitas Indonesia
45

Model: SANY SYG5360THB


Kapasitas: 70m3/jam

3.4.2.2 Pile Cap


- Persiapan

Persiapan meliputi persiapan alat dan material serta penggalian


tanah. Penggalian tanah diperlukan dikarenakan tanah yang ada
di area proyek memiliki permukaan datar.
- Pemasangan Bekisting

Pemasangan bekisting dilakukan oleh para pekerja. Pemasangan


harus dilakukan dengan hati-hati agar tidak terdapat bagian yang
bocor dan menyebabkan campuran beton keluar.
- Pemasangan Tulangan

Tulangan yang telah dirakit diangkat dengan menggunakan


mobile crane dan diletakkan pada tempat yang diinginkan.
- Pengecoran

Pengecoran dilakukan dengan bucket dimana campuran beton


didapat dari Beton Molen
Alat yang digunakan adalah sebagai berikut:

Nama alat: Beton Molen


Model: Beton Molen Jumbo
Kapasitas: 350 L
Produktivitas: 10-14 m3/jam
Ukuran (PxLxT): 4.6mx3mx2.3m

- Pembongkaran Bekisting

Pembongkaran dilakukan oleh pekerja setelah beton mengeras.

Universitas Indonesia
46

- Penimbunan

Setelah bekisting dilepas, pile cap kembali ditimbun sampai


sesuai dengan permukaan tanah dan hanya memunculkan
tulungan yang nantinya akan disambungkan dengan kolom

Pekerjaan Struktur

3.4.3.1 Kolom
Pekerjaan kolom dimulai saat pekerjaan struktur bawah (fondasi)
telah selesai, dalam proyek pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang
(JPO) Tanjung Barat pembangunan dimulai setelah pile cap selesai
dikerjakan. Metode pelaksanaan pekerjaan kolom dimulai dari surveying,
menentukan titik kolom, pemasangan bekisting kolom, pemasangan tulangan,
pengecoran, dan pembongkaran bekisting.
• - Surveying
Sebelum dimulainya pekerjaan kolom, perlu terlebih dulu
dilakukan surveying oleh pihak survei. Survei meliputi
pengamatan dan pengambilan data terhadap lokasi. Hal ini
dilakukan agar pihak kontraktor dapat menentukan dimana
peletakan kolom yang memungkinkan pada lapangan.
Selanjutnya data lapangan akan diolah dan dijadikan basis dalam
menentukan letak, jenis, dimensi, dan volume kolom yang akan
dirancang.
- Penentuan Titik
Berdasarkan hasil yang didapatkan melalui survei, titik-titik
kolom yang akan ditempatkan dilapangan akan ditentukan.
Dengan menggunakan bantuan alat Total Station, titik kolom
akan diplot menggunakan metode staking out dari titik yang telah
direncanakan. Titik yang diplot merupakan titik terluar dan
merupakan perimeter kolom, yang akan dihubungkan
menggunakan sipatan sebagai acuan dalam memasang bekisting.

Universitas Indonesia
47

Perimeter ini merupakan batas cor terlar sesuai dimensi dari


kolom rencana.

Gambar 3.4 Penitikan Kolom

- Pemasangan Bekisting
Bekisting akan dipasang setelah titik-titik dihubungkan
menjadi grid. Pemasangan bekisting menggunakan multipleks
dengan tebal 9 mm. Multipleks akan dipasang menurud grid
kolom dan akan diberi perkuatan berupa besi hollow persegi agar
bekisting tidak copot saat pemasangan, dan bagian bawah
bekisting juga akan dipaku agar tidak bergoyang. Bracket push
pull akan digunakan untuk memudahkan pekerja dalam
melakukan pengaturan terhadap kestabilan posisi dari bekisting.

Gambar 3.5 Model Bekisting Kolom

Universitas Indonesia
48

- Pemasangan Tulangan
Tulangan akan dirangkai dan dirakit oleh pekerja diluar dari
struktur kolom. Kolom menggunakan tulangan longitudinal D22
dan tulangan geser D13. Tulangan yang telah dirakit akan
diangkat dan diereksi kedalam kolom rencana yang telah
dibekisting. Tulangan yang telah diereksi akan diikat dan
dikuatkan dengan kawat bendrat. Sisi dari bekisting akan dicopot
sementara untuk melakukan pengikatan tulangan dengan bendrat.
Alat yang digunakan untuk ereksi tulangan adalah mobile crane
Hitachi Sumitomo tipe SCX550. Berikut merupakan perhitungan
produktivitas dan durasi penggunaan alat.
• Cycle Time o Pengikatan = 5 menit o
Mengangkat = 7 menit o Meletakkan
= 3 menit o Memasang = 5 menit o
Total = 20 menit
• Ereksi Tulangan (4 kolom) o 4 x 20
menit = 80 menit
• Mobilisasi o Perpindahan Alat Berat
= 30 menit
• Fixed Time = 30 menit
• Total Durasi = 150 menit
Untuk memasang atau ereksi tulangan kepada 4 kolom JPO,
dibutuhkan durasi total selama 150 menit atau 2 jam 30 menit.
- Pengecoran
Pengecoran kolom akan dilakukan seteah bekisting selesai
dipasasang sepenuhnya. Pengecoran akan dilakukan dengan
menuang campuran beton ke dalam cetakan kolom dengan
menggunakan campuran beton ready mix yang dibawa oleh truk
mixer dan menggunakan bantuan concrete pump. Pengecoran
dibantu dengan pipa tremi yang diangkat oleh mobile crane dan
diarahkan ke dalam cetakan. Pengecoran menggunakan 2 mobile

Universitas Indonesia
49

crane untuk sisi sebelah barat dan timur agar mempercepat proses
pengecoran karena mobilisasi yang jauh. Pengecoran dilakukan
pada 1 kolom di sisi barat dan 1 kolom di sisi timur dengan
concrete pump berbeda dan langsung di cor sampai ketinggian
kolom rencan (7 meter). Jika kedua kolom pertama telah selesai
maka akan pindah ke kolom selanjutnya dengan menggunakan
metode yang sama.
Alat berat yang digunakan dalam pekerjaan ini adalah truk
mixer dan concrete pump. Truk mixer yang digunakan memiliki
kapasitas sebesar 7 m3, concrete pump yang akan digunakan
dalam proyek ini adalah concrete pump tipe SANY
SYG5360THB 47 dengan kapasitas 70 m3/jam. Volume total
pekerjaan ini adalah 16,485 m3. Dengan volume pekerjaan
sebesar 16,485 m3, maka dibutuhkan total 3 buah truk mixer dan
dengan kapasitas concrete pump sebesar 70 m 3/jam, maka
dibutuhkan waktu sebagai berikut :

Dengan ini dapat disimpulkan bahwa pekerjaan pengecoran 4


kolom adalah 0,23 jam dan ditambah dengan waktu-waktu yang
tidak diduga menjadi 1 jam.
- Pembongkaran Bekisting
Pembongkaran bekisting baru bisa dilakukan setelah beton
kolom sudah mengalami curing selama 7 hari. Pembongkaran
bekisiting ini dilakukan secara hati-hati agar bekisting yang baru
dilepas bisa digunakan kembali untuk pekerjaan lainnya.

3.4.3.2 Balok
Pekerjaan balok dimulai saat pekerjaan kolom telah selesai, karena
balok akan bertumpu pada kolom. Metode pelaksanaan pekerjaan kolom
dimulai dari surveying, menentukan titik kolom, pemasangan bekisting
kolom, pemasangan tulangan, pengecoran, dan pembongkaran bekisting.

Universitas Indonesia
50

- Survei dilakukan untuk mengetahui vertikaliti dari penempatan


balok yang letaknya berada di atas kolom. Hal ini berguna agar
titik terendah dan titik tertinggi dari balok rencana elevasinya
sesuai.
- Penentuan Titik
Hasil survei lapangan terhadap letak balok rencana yang
akan dirancang di lapangan akan di plot titik-titiknya sama
seperti kolom. Titik-titik ini akan diplot dengan metode
staking out menggunakan alat Total Station untuk mencapai
hasil yang akurat. Titik ini berupa elevasi dari batas terendah
dan batas tinggi cor balok.
- Pemasangan Bekisting
Bekisting multipleks dipasang dengan menggunakan
perancah konvensional sebagai penahan. Perancah yang
digunakan akan dipasang secara berlapis karena ketinggiannya
7 meter agar kuat untuk menahan bekisting balok.
- Pemasangan Tulangan
Setelah bekisting telah terpasang seluruhnya, dengan
menggunakan bantuan mobile crane, tulangan balok akan
diereksi dari atas. Pekerja akan memposisikan tulangan ereksi
oleh mobile crane, dengan bantuan perancah untuk naik ke
atas bekisting balok.
- Pengecoran
Pengecoran akan menggunakan bucket karena volumenya
yang tidak terlalu besar. Pengecoran akan dilakukan dengan
menuang campuran beton ke dalam cetakan kolom dengan
menggunakan campuran beton ready mix yang dicampur pada
beton molen. Bucket akan dituang dari atas dengan bantuan
mobile crane.
- Pembongkaran Bekisting
Pembongkaran bekisting baru bisa dilakukan setelah beton
plat sudah mengalami curing selama 7 hari. Pembongkaran

Universitas Indonesia
51

bekisiting ini dilakukan secara hati-hati agar bekisting yang


baru dilepas bisa digunakan kembali untuk pekerjaan lainnya.

3.4.3.3 Pelat
- Survei dilakukan untuk mengetahui vertikaliti dari penempatan
plat yang letaknya berada di atas balok. Hal ini berguna agar
titik terendah dan titik tertinggi dari pelat rencana elevasinya
sesuai.
- Penentuan Titik
Hasil survei lapangan terhadap letak plat rencana yang akan
dirancang di lapangan akan di plot titik-titiknya sama seperti
balok. Titik-titik ini akan diplot dengan metode staking out
menggunakan alat Total Station untuk mencapai hasil yang
akurat. Titik ini berupa elevasi dari batas terendah dan batas
tinggi cor plat.
Penandaan dapat dilakukan pada kolom yang telah di cor.

- Pemasangan Bekisting
Bekisting multipleks dipasang dengan menggunakan
perancah konvensional sebagai penahan. Perancah yang
digunakan akan dipasang secara berlapis karena ketinggiannya
7 meter agar kuat untuk menahan bekisting balok.
- Pemasangan Tulangan
Penulangan dilakukan langsung di titik pemasangan pelat,
tidak dirakit di luar. Tulangan hasil pabrikasi akan diangkat
dengan menggunakan mobile crane untuk dirangkai di tempat.
Digunakan tulangan ulir dengan diameter 22 Sebagai tulangan
longitudinal dan diameter 10 jarak 350 untuk tulangan
sengkang. Mobile crane yang digunakan adalah Hitachi
Sumitomo tipe SCX550.
- Pengecoran
Pengecoran dilakukan dengan bucket dimana campuran beton
didapat dari Beton Molen.

Universitas Indonesia
52

Nama alat: Beton Molen

Model: Beton Molen Jumbo

Kapasitas: 350 L

Produktivitas: 10-14 m3/jam

Ukuran (PxLxT): 4.6mx3mx2.3m

- Pembongkaran Bekisting
Bekisting dari pelat akan dibongkar setelah beton cor
mengeras. Pembongkaran dilakukan dari bekisting pinggir
agar bagian tengah pelat beton tidak jatuh.

Pekerjaan Finishing

3.4.4.1 Finishing Jembatan Utama


- Pemasangan Railing

Rangkaian railing terbuat dari besi yang telah dirakit oleh pekerja
diluar. Railing yang telah dirakit akan diangkat oleh mobile crane
dan dipasang oleh pekerja pada jembatan bagian atas, dan bagian
bawahnya.
- Pemasangan Kanopi

Kanopi terbuat dari spandek yang strukturnya dirangkai


ditempat. Rangkaian kanopi akan disambungkan menggunakan
las oleh pekerja.
- Pengecatan

Besi untuk railing akan dicat sebagai pelapis agar mengurangi


resiko karat dan kotor, serta menambah nilai estetika. Pengecatan
akan dilakukan setelah jembatan selesai dibangun, termasuk
railing dan kanopi. Pengecatan dilakukan secara manual oleh
pekerja sebelum jembatan siap digunakan.

Universitas Indonesia
53

3.4.4.2 Pelican Cross


Pelican Cross akan dipasang pada pinggir jalan raya sebagai
fasilitas untuk menyeberang dari trotoar ke jembatan
penyeberangan pinggir rel kereta api. Pelican Cross dipasang
pada dua arah jalur bolak-balik untuk mengakomodir
penyeberang di berbagai arah. Pelican Cross akan ditanam pada
tanah dan digunakan tombol untuk mengaktifkan lampu pelican
cross.
- Pembuatan Zebra Cross

Selain dari Pelican Cross sebagai rambu dan bantuan untuk


penyeberangan, dibuat juga zebra cross. Pembuatan zebra cross
pada jalan raya dilakukan untuk menghubungkan trotoar pada
ujung jalan ke jembatan penyeberangan pada pinggir rel kereta
api. Zebra cross dibuat dengan pengecatan di ruas jalan ke arah
Lenteng Agung dan ruas jalan ke arah Tanjung Barat. Pengecatan
berwarna putih dengan menggunakan cat tembok secara
bersilang dengan jalan dengan interval 20 cm setiap warna.

3.4.4.3 Elektrikal
- Instalasi Sistem Penyambungan

Instalasi dari kabel kelistrikan akan dilakukan pada struktur-


sturktur jembatan sebelum dilakukan pengecoran, sehingga kabel
listrik akan tertanam pada struktur. Letak dari penanaman akan
ditentukan di awal sekaligus menentukan titik penerangan pada
jembatan. Kabelkabel akan dipasang langsung oleh pekerja di
lokasi yang telah ditentukan.
- Penyambungan Arus

Kabel-kabel yang telah diinstal akan disambungkan ke lampu


sebagai penerangan jembatan. Instalasi penerangan akan
dilakukan oleh pekerja kepada lampu pada titik-titik yang telah
ditentukan.

Universitas Indonesia
54

BAB 4
MANAJEMEN KONSTRUKSI

Lingkup Proyek
Menurut PMBOK, Work Breakdown Structure (WBS) merupakan suatu
hirarki susunan komponen proyek yang dipecah dengan mengelompokkan
pekerjaan menjadi lebih kecil untuk menggambarkan suatu hasil deliverables
proyek. WBS terdiri dari beberapa level yang dimana semakin rendah level, akan
memperlihatkan pekerjaan yang lebih rinci. Levelling dalam WBS dipengaruhi
oleh tingkat rincian, tingkat risiko, tingkat kendali, ketepatan mengestimasi, nilai
paket pekerjaan serta paket pekerjaan dengan man hour.
Pada umumnya WBS berupa chart atau bagan yang diturunkan menjadi
paket pekerjaan yang lebih detail. Pekerjaan yang tidak tercantum dalam WBS
merupakan pekerjaan diluar lingkup proyek. Jenis pada tingkatan terendah WBS
dikenal sebagai paket pekerjaan (work package) yang merupakan dasar dalam
merencanakan biaya dan jadwal pekerjaan secara realistis.

Universitas Indonesia
55

Gambar 4.1 WBS Proyek

Universitas Indonesia
56

Analisa Harga Satuan


Untuk menentukan besaran biaya yang dikeluarkan dalam pembangunan
proyek selama masa konstruksi, digunakan Analisa Harga Satuan (AHS).
Pekerjaan Uraian Pekerjaan Volume Satuan Harga Satuan Total
PENYEDIAAN SARANA DAN PRASARANA
Pemasangan Pagar Pembatas 1 paket Rp 32.087.124,00 Rp 32.087.124,00
Pemasangan Rambu Keselamatan 1 paket Rp 542.000,00 Rp 542.000,00
Pemasangan Tanda Pengalihan Lalu Lintas 1 paket Rp 271.000,00 Rp 271.000,00
Pengadaan Listrik 1 paket Rp 300.000,00 Rp 300.000,00
Pekerjaan
Pengadaan Air Bersih 1 paket Rp 300.000,00 Rp 300.000,00
Persiapan
PERUNTUKAN LAHAN
Penimbunan & Perataan Tanah 1 paket Rp 13.702.500,00 Rp 13.702.500,00
Pembersihan Lahan 1 paket Rp 4.056.500,00 Rp 4.056.500,00
Bedeng Pekerja 1 paket Rp 20.588.833,00 Rp 20.588.833,00
Pembuatan Stockyard 1 paket Rp - Rp -

PEKERJAAN PONDASI
Penentuan Titik Pondasi 1 paket Rp 52.497,50 Rp 52.497,50
Pengeboran Tanah 6,25 m' Rp 175.879,00 Rp 1.099.243,75
Pemasangan Tulangan Bore Pile 23,45 kg Rp 1.235.703,75 Rp 28.977.252,94
Pengecoran Bore Pile 22,04 m3 Rp 1.303.582,50 Rp 28.734.608,33
Pekerjaan
PEKERJAAN PILE CAP
Tanah
Pemasangan Bekisting Pile Cap 136,08 m2 Rp 124.536,81 Rp 16.946.969,38
Pemasangan Tulangan Pile Cap 27,72 kg Rp 2.385.485,25 Rp 66.125.651,13
Pengecoran Pile Cap 68,04 m3 Rp 1.303.582,50 Rp 88.695.753,30
Pembongkaran Bekisting 136,08 m2 Rp 6.791,75 Rp 924.221,72
Timbun dan Urug 68,04 m3 Rp 56.031,96 Rp 3.812.414,60

PEKERJAAN KOLOM
Penentuan Titik Kolom 40 m' Rp 116.309,85 Rp 4.652.394,00
Pemasangan Scaffolding 26 m' Rp 1.477.135,90 Rp 38.405.533,40
Pemasangan Tulangan Kolom 14,73 kg Rp 2.596.512,55 Rp 38.233.647,30
Pemasangan Bekisting Kolom 39,56 m2 Rp 438.925,22 Rp 17.365.637,21
Pengecoran Kolom 5,9346 m3 Rp 2.341.328,70 Rp 13.894.849,30
Pelepasan Bekisting Kolom 39,564 m2 Rp 81.063,50 Rp 3.207.196,31
PEKERJAAN PIER HEAD
Pemasangan Tulangan Pier Head 3,913 kg Rp 2.387.105,60 Rp 9.340.744,21
Pemasangan Bekisting Pier Head 18,4 m2 Rp 438.925,22 Rp 8.076.223,96
Pekerjaan Pengecoran Pier Head 6 m3 Rp 4.825.111,19 Rp 28.950.667,11
Struktur Atas Pelepasan Bekisting Pier Head 18,4 m2 Rp 81.063,50 Rp 1.491.568,40
PEKERJAAN BALOK
Pemasangan Tulangan Balok 20,925 kg Rp 2.387.105,60 Rp 49.950.184,68
Pemasangan Bekisting Balok 22,4 m2 Rp 438.925,22 Rp 9.831.924,82
Pengecoran Balok 16,8 m3 Rp 2.341.328,70 Rp 39.334.322,16
Pelepasan Bekisting Balok 22,4 m2 Rp 81.063,50 Rp 1.815.822,40
PEKERJAAN SLAB
Pemasangan Tulangan Slab 5,88 kg Rp 1.237.324,10 Rp 7.270.516,41
Pemasangan Bekisting Slab 28 m2 Rp 438.925,22 Rp 12.289.906,02
Pengecoran Slab 11,1 m3 Rp 2.341.328,70 Rp 25.988.748,57
Pelepasan Bekisting Slab 28 m2 Rp 81.063,50 Rp 2.269.778,00

PEKERJAAN ATAP
Pemasangan Railing 65,4 m Rp 454.614,43 Rp 29.731.783,95
Pemasangan Kanopi 55,6 m2 Rp 91.118,92 Rp 5.066.211,95
Pengecatan 143,89 m2 Rp 45.517,21 Rp 6.549.471,35
Pekerjaan
PELICAN CROSS
Finishing
Pemasangan Pelican Cross 2 Buah Rp 254.862,00 Rp 509.724,00
Pemasangan Zebra Cross 49,25 m2 Rp 113.975,52 Rp 5.613.294,14
INSTALASI LISTRIK
Instalasi Listrik 9 Buah Rp 557.428,41 Rp 5.016.855,69

Tabel 4.1 Analisa Harga Satuan Proyek

Universitas Indonesia
57

Anggaran Biaya
Anggaran biaya merupakan estimasi pengeluaran biaya selama
konstruksi proyek berlangsung. Anggaran didapatkan berdasarkan biaya pada
AHS dan direkapitulasi menjadi sebagai berikut.

Tabel 4.2 Rekapitulasi Biaya Proyek

Penjadwalan Proyek
Penjadwalan dilakukan pada proyek dengan melihat WBS yang tersusun
pada proyek. Dari WBS akan ditentukan berapa lama waktu pekerjaan tersebut
berlangsung menurut metode konstruksi yang digunakan dan jumlah dari sumber
daya yang ada. Setelah durasi dari setiap perkerjaan ditentukan, maka akan
ditentukan urutan dari pekerjaan selama proses konstruksi JPO berlangsung.
Pekerjaan bisa dilaksanakan secara seri maupun parallel tergantung dari metode
konstruksi.
Proses konstruksi dilakukan setiap hari (hari minggu termasuk) dengan
durasi kerja 8 jam / hari. Konstruksi dimulai pada tanggal 24 Desember 2018 dan
diakhiri pada tanggal 13 Maret 2019. Durasi pembangunan proyek JPO Tanjung
Barat adalah 78 hari.

Universitas Indonesia
58

Universitas Indonesia
59

Universitas Indonesia
60

Gambar 4.2 Penjadwalan Proyek

Universitas Indonesia
61

Kurva S

Gambar 4.1 S-Curve Proyek

Universitas Indonesia
62

BAB 5
KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
Proyek penbangunan Jembatan Penyebrangan Orang atau JPO
dilakukan pada ruas rel kereta diantara jalan Lenteng Agung Raya dan Jalan
Tanjung Barat Raya. Proyek ini dibangun karena kebutuhan penduduk sekitar
akan akses penyebrangan yang memadai. Terdapat banyak anak-anak dan
orang tua yang melintasi jalan tersebut. Namun, dikarenakan jalan tersebut
memiliki arus lalu lintas yang tinggi dikarenakan sebagai jalan penghubung
antar kota, maka tingkat kecelakan bagi para pejalan kaki sangat tinggi.
Selain itu, penyebrangan juga dilakukan di area rel kereta tanpa ada
pengawasan dari pihak berwenang sehingga cukup membahayakan pejalan
kaki yang lewat. Untuk mengatasi masalah-masalah tersebut, akan dibangun
jembatan yang menghubungkan kedua jalan tersebut melewati rel kereta.
Untuk jalan raya sendiri, akan dibangun pelican cross untuk para pejalan
kaki. Bentang dari jembatan ini sendiri adalah sebesar 14 m dengan tinggi 7
m. Biaya yang dikeluarkan adalah 671 juta rupiah dengan perkiraan waktu
pembangunan 78 hari.

Universitas Indonesia

Anda mungkin juga menyukai