Anda di halaman 1dari 3

Studi Kasus

Ny. GH, 58 tahun, BB 54 kg: TB: 162 cm, MRS dengan keluhan nyeri pada saat
urinasi, disertai mual dan muntah. Pasien mengaku mempunyai riwayat penyakit
gangguan ginjal kronik dan DM, namun saat ini sudah tidak minum OAD maupun
suntik insulin. Pada observasi dijumpai bahwa estimasi CrCl 18 ml/min,
temperature 38C, TD 170/100 mmHg. Pasien didiagnosa ISK dan mendapat terapi
kotrimoksazol 2x2 tab, captopril 3x25 mg, diltiazem 3x30 mg, aspilet 1x1 t5ab,
primperan 3x1 amp, antasida 3x1 c.

Bagaimana Pharm care plan?

PCP :

1. Nama : Ny GH; 58 tahun; 162 cm


2. Riwayat penyakit : GGK dan DM
3. Riwayat obat :-
4. Subyektif : keluhan nyeri pada saat urinasi dan mual muntah
5. Objektif :
Pemeriksaan Lab Hasil Normal
CrCl 18 mL/min 90 – 140 mL/min
Temperatur 38C 36,5C – 37,5C
TD 170/100 mmHg 120/80 mmHg

6. Assesment :
a. Disarankan mengganti kotrimoksazol karena tidak dianjurkan untuk
pasien gangguan ginjal
b. Diduga aspilet dapat meningkatkan gagal ginjal kronik
c. Disarankan menghentikan antasida karena tidak ada indikasi
d. Disarankan menggantikan diltiazem dengan golongan diuretik
e. Disarankan diberikan obat demam dan nyeri
Subjektif Objektif Problem medik Terapi TDM/PTO

Keluhan nyeri CrCl = 18 Infeksi saluran Kotrimoksazol 2x2 tab


pada saat ml/min kemih
urinasi, mual Suhu = 38C Hipertensi Captopril 3x25 mg tab,
dan muntah TD = Diltiazem 3x30 mg
170/100 Mual dan muntah Primperan 3x1 amp
mmHg Demam dan nyeri -
CrCl -
rendah(GGK)
Aspilet 1x1 tab
Antasida 3x1 C
Identifikasi DRP :

a. Pasien tidak mendapatkan terapi obat demam dan nyeri


b. Kotrimoksazol tidak dianjurkan untuk penderita gangguan ginjal
c. Aspilet dapat meningkatkan gangguan ginjal
d. Antasida diberikan tanpa indikasi
e. Adanya interaksi obat kotrimoksazol dengan obat hipertensi golongan ACE
Inhibitor

7. Plan :
Rekomendasi Terapi :
a. Terapi Farmakologi :
b. Tetapi Non-Farmakologi :
c. Terapi Edukasi :
8. Parameter monitoring :
Pemeriksaan Tanggal Tanggal Tanggal Tanggal

TTV :
1. TD
2. Denyut nadi
3. Laju pernafasan
4. Suhu Tubuh
Kondisi Klinis
1. Mual
2. Muntah
3. Nyeri saat urinasi
Tanda Efek samping

Advers Drug Reaction

Pemeriksaan Lab
1. CrCl
2. Temperatur
3. Tekanan darah
Rekomendasi tes lab lain :
1. Cek gula darah
2. Tes urin
3. Blood urea nitrogen
(BUN)
4. Glomerulo Filtration rate
(GFR)

Anda mungkin juga menyukai