Anda di halaman 1dari 2

NAMA : AMINA LATUKAU

PRODI : KEPERAWATAN

Kudis (scabies)

A. Definisi

Merupakan penyakit dengan gejala gatal (lebih pada malam hari). Sering muncul di tempat-

tempat lembab di tubuh seperti misalnya, tangan, ketiak, pantat, kunci paha dan kadang di sela

jari tangan atau kaki.

B. Pencegahan

 Pencegahan Primordial :

Menerapkan peraturan untuk melakukan pembersihan lingkungan (kerja bakti) untuk

mencegah perkembangan penyakit dari bakteri selama 2 kali dalam 1 bulan.

 Pencegahan Primer :

Pencegahan ini dilakukan pada kelompok orang sehat yang belum terkena penyakit kudis dan

memiliki risiko tertular karena berada di sekitar atau dekat dengan penderita seperti keluarga

penderita dan tetangga penderita, yaitu dengan memberikan penyuluhan tentang kudis.

Penyuluhan yang diberikan petugas kesehatan tentang penyakit kudis adalah proses

peningkatan pengetahuan, kemauan dan kemampuan masyarakat yang belum menderita sakit

sehingga dapat memelihara, meningkatkan dan melindungi kesehatannya dari penyakit kudis.

 Pencegahan Sekunder :

Mencuci sprei tempat tidur, handuk dan pakaian yan dipakai dalam 2 hari belakangan dengan

air hangat dan deterjen.


 Pencegahan Tersier :

Penyakit kudis dapat tertular melalui kontak secara tidak langsung, misalnya dari sprei,

baju, handuk, atau benda apapun yang terkontak dengan kutu kudis berkembang biak. Oleh

karena itu perlu isolasi bagi penderita kudis agar tidak menularkannya ke orang lain.

Caranya dengan menjaga kebersihan terutama benda-benda yang dipakai oleh penderita.

Anda mungkin juga menyukai