Anda di halaman 1dari 5

Naskah drama

Radang Paru-paru

Disebuah Rumah Sakit RSUD Kepanjen-Malang, ada seorang pasien yang sakit
parah yang didampingi oleh keluarganya dan dia harus segera dibawa masuk ruang
UGD.

Ayah pasien : selamat pagi perawat . ( sambil merangkul anaknya yang


badannya lemas )

Perawat 1 : iya selamat pagi pak, mari saya bantu pak. ( membantu
membaringkan di tempat tidur).

Perawat 2 : permisi pak, mohon maaf saya harus mengumpulkan data pribadi
anak bapak.

Ayah Pasien : iya tentu perawat.

Perawat 2 : baik pak, siapa nama anak bapak ?

Ayah Pasien : nama anak saya …….

Perawat 2 : berapa umur anak bapak ?

Ayah Pasien : umur anak saya 20 tahun

Perawat 2 : dimakah alamat rumah bapak?

Ayah pasien : jl.diponegoro no 14 Gedangan – Malang

Perawat 2 : apakah anak bapak memiliki asuransi kesehatan ? jika ada asuransi
apa pak?

Ayah pasien : iya ada, asuransi kesehatan BPJS,perawat

Perawat 2 : mohon maaf pak, anak bapak mempunyai penyakit apa sebelumnya
? dan sudah berapa hari kambuhnya?
Ayah pasien : anak saya merasa badannya lemas, dia sering merasa sulit
bernafas belakangan ini, sudah 3 hari. Dan juga sering sakit kepala, nafasnya
tersedak-sedak dan batuk.

Perawat 2 : baik pak, anak bapak akan diperiksa oleh perawat 1( ………….).

Perawat 2 : perawaatt …. Tolong periksa tanda vital pasien …… dan juga tolong
temui dokter …. Untuk memeriksa lebih lanjut.

Perawat 1 : baik, saya akan memeriksanya.

Perawat 1 : permisi dokter, ada pasien yang harus dokter periksa dia mengalami
radang paru-paru dan dia berada di ruang UGD. Terimaksih dok..

Dokter : baik perawat, saya akan segera ke UGD, tolong periksa tanda vitalnya.

Perawat 1 : baik dok akan saya lakukan.

Di UGD …

Perawat 1 : maaf, apa yang anda rasakan sekarang ? ( sambil memeriksa pasien )

Pasien : saya merasa sesak nafas, batuk terus menerus, dan sakit kepala.

Perawat 1 : pada skala 1 sampai 10, dengan sepuluh yang terburuk, bagaimana
Anda akan menilai apa yang Anda rasakan sekarang?"
Pasien: Saya pikir ini ada pada skala 7.
Perawat: oke ,, saya telah selesai memeriksa tanda vital Anda, tekanan darah
Anda 100/80 mmHg, suhu Anda 38,5 ° C, pernapasan Anda adalah 17x / menit,
dan detak jantung Anda adalah 80x / menit.

Pasien : apakah itu normal ?

Perawat 1 : mohon maaf, dokter yang akan memeriksa anda lebih spesifik.

( dokter memasuki ruang UGD )

Dokter : bagaimana keadaan pasien tersebut perawat ?


Perawat 1 : begini dok, tanda vitalnya suhu tubuh 38,5 ° C, tekanan darahnya
100/80 mmHG, pernapasannya 17x/menit, dan detak jantung 80x/menit.

Dokter : baik, saya periksa sekarang

Dokter : permisi, saya dokter … akan memeriksa anda.

Pasien : iya dokter, apakah penyakit saya parah atau tidak ?

Dokter : mohon maaf, saya belum bisa menentukan parah atau tidaknya jika
tidak memeriksa melalui X-Ray. Anda harus di periksa X-ray terlebih dahulu.

Pasien : iya dokter

(Dokter memanggil perawat 1 dan 2 )

Dokter : tolong bawa pasien ini ke ruang radiologi.

Perawat 1 dan 2 : iya dokter ( sambil membawa pasien ke ruang radiologi.)

Dokter : apakah anda wali pasien ….

Ayah pasien : oh iya benar dok, saya ayahnya . bagaimana keadaan anak saya ?

Dokter : keadaan anak bapak sekarang akan saya periksa di ruang radiologi
melalui X-ray.

Ayah pasien : lho ? apakah separah itu dok ?

Dokter :, bapak sabar dahulu ya saya belum bisa memastikan anak bapak sakit
apa.

Ayah pasien : baiklah kalau begitu dok, tolong lakukan yang terbaik untuk anak
saya.

Dokter : iya pak saya akan lakukan semampu saya.

Di ruang radiologi.

Dokter : saya akan mulai periksanya ya.


Pasien : iya dokter

( sambil di X-Ray dengan perawat 1 dan 2, setelah selesai X-Ray selama 10


menit pasien di bawa ke ruang rawat inap sampai kondisi pasien membaik )

Setelah 3 hari di rawat inap di RSUD Kepanjen-Malang, kondisi pasien


sudah membaik.

Perawat 1 : selamat pagi pak, anda bisa menemui dokter di ruang radiologi
ekarang untuk mengambil hasil X-ray.

Ayah pasien : iya perawat, terimakasih banyak.

( ayah pasien berjalan menuju ruang radiologi untuk mengambil hasil X-ray)

Ayah pasien : permisi dok, selamat pagi ..

Dokter : iya pak selamat pagi, silahkan masuk

Ayah pasien : bagaimana dokter hasil X-ray anak saya ?

Dokter : saya jelaskan pak, anak bapak menderita penyakit infeksi paru-paru

( ayah pasien syok mendengar penjelasan dokter dan dokter pun mencoba
menenangkan ayah pasien )

Ayah pasien : iya dokter, terimakasih banyak dokter

Dokter : iya sama-sama pak,bapak yang sabar ya. Anak bapak sekarang bisa
pulang dan rawat jalan. Dan ini resp obatnya bisa bapak tebus di apotek.

Ayah pasien : iya dokter terimakasih banyak atas bantuannya.

Dokter : iya pak sama-sama.

Anda mungkin juga menyukai