Anda di halaman 1dari 4

Kuesioner Penelitian

1. Bagaimana tanggapan responden terhadap hubungan disiplin ilmu dan tanggung


jawab yang diberikan?
a. Sangat berhubungan
b. Cukup berhubungan
c. Kurang berhubungan
d. Tidak berhubungan
2. Bagaimana tanggapan responden terhadap keseringan mengikuti pendidikan dan
latihan yang berhubungan dengan masalah administrasi?
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah
3. Bagaimana tanggapan responden terhadap penyelesaian pekerjaan dengan cepat
sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan?
a. Selalu diselesaikan
b. Sering dapat diselesaikan
c. Kadang-kadang dapat diselesaikan
d. Tidak dapat diselesaikan
4. Bagaimana tanggapan responden terhadap sikap pegawai dalam menghadapi
hambatan-hambatan kerja yang biasanya muncul dalam proses pelaksanaan kerja?
a. Terlebih dahulu mengusahakan untuk mengantisipasi sendiri
b. Kadang-kadang meminta bantuan
c. Sering meminta bantuan
d. Selalu meminta bantuan
5. Bagaimana tanggapan responden terhadap ketataan pegawai dalam disiplin kerja
yang berlaku?
a. Selalu ditaati
b. Cukup ditaati
c. Kurang ditaati
d. Tidak pernah ditaati
6. Bagaimana tanggapan responden terhadap prioritas untuk memperoleh promosi
terhadap pegawai yang menunjukkan prestasi yang baik:
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah
7. Bagaimana tanggapan responden terhadap kesesuain peralatan kerja yang
digunakan dengan beban kerja?
a. Sangat sesuai
b. Cukup sesuai
c. Kurang sesuai
d. Tidak sesuai
8. Bagaimana tanggapan responden terhadap pemberian pengarahan atau informasi
tentang metode kerja yang digunakan?
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah
9. Bagaimana tanggapan responden terhadap pengaplikasian metode kerja yang
berlaku?
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadag
d. Tidak pernah
10. Bagaimana tanggapan responden terhadap penyempurnaan tata kerja apabila
terdapat pekerjaan yang perlu disempurnakan, walaupun tidak ada instruksi atau
petunjukdari atasan:
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah
11. Bagaimana tanggapan responden terhadap pemberian terhadap faktor-faktor nilai
kegunaan keterangan?
a. Selalu memperhatikan
b. Sering memperhatikan
c. Kadang-kadang memperhatikan
d. Tidak memperhatikan
12. Bagaimana tanggapan responden terhadap rata-rata waktu yang dibutuhkan dalam
penemuan arsip atau keterangan?
a. Kurang dari 15 menit
b. 16-30 menit
c. 31-60 menit
d. Lebih 1 jam
13. Bagaimana tanggapan responden terhadap perhatian pokok permasalahan dalam
pencatatan keterangan?
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah

14. Bagaimana tanggapan responden terhadap perwujudan semua keterangan yang


diperhatikan dalam bentuk tertulis dan dapat dibaca, dikirim dan disiplin?
a. Selalu
b. Sering
c. Kadang-kadang
d. Tidak pernah
15. Bagaimana tanggapan responden terhadap proses pengolahan keterangan?
a. Segera diproses
b. Ditunda beberapa jam
c. Ditunda 1 hari
d. Ditunda 2 hari atau lebih
16. Bagaimana tanggapan responden terhadap kesesuaian pemyimpanan keterangan
dengan sistem penyimpanan warkat yang sudah ditetapkan?
a. Kurang sesuai
b. Cukup sesuai
c. Kurang sesuai
d. Tidak sesuai
17. Bagaimana tanggapan responden terhadap keefektifan sistem penyimpanan
keterangan?
a. Sangat efektif
b. Cukup efektif
c. Kurang efektif
d. Tidak efektif

Anda mungkin juga menyukai