Anda di halaman 1dari 26

PEMERINTAH KABUPATEN BUTON

JALAN TAKAWA NOMOR 1 PASARWAJO 93754


TELEPON (0402) 2810309, FAX (0402) 2821221
PASARWAJO

PENGUMUMAN
Nomor : 800/321

TENTANG
PELAKSANAAN SELEKSI CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS)
DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BUTON
TAHUN ANGGARAN 2019

Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi


Republik Indonesia Nomor 515 Tahun 2019 Tanggal 27 September 2019 tentang Penetapan
Kebutuhan Pegawai Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Buton Tahun
Anggaran 2019, maka Pemerintah Kabupaten Buton akan melaksanakan seleksi penerimaan Calon
Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun Anggaran 2019 sebagaimana rincian terlampir dengan
ketentuan sebagai berikut :

I. KRITERIA PELAMAR
1. Formasi Umum merupakan pelamar lulusan Perguruan Tinggi yang memenuhi
kualifikasi pendidikan dan persyaratan sebagaimana dalam pengumuman ini;
2. Formasi Khusus Penyandang Disabilitas adalah pelamar yang menyandang
disabilitas fisik pada anggota gerak kaki (tungkai) dengan derajat 1 atau 2 dan
memenuhi ketentuan:
a. Mampu melihat, mendengar dan berbicara dengan baik;
b. Mampu melakukan tugas seperti menganalisa, mengetik, menyampaikan buah
pikiran dan berdiskusi;
c. Mampu bergerak dengan menggunakan alat bantu berjalan selain kursi roda;
d. Melampirkan surat keterangan dokter pemerintah yang menyatakan bahwa
pelamar menyandang disabilitas fisik pada anggota gerak kaki (tungkai) dengan
derajat 1 atau 2.

II. PERSYARATAN UMUM


1. Warga Negara Republik Indonesia yang memiliki kualifikasi pendidikan (jenjang dan
jurusan) sesuai dengan persyaratan jabatan yang dibutuhkan;
2. Usia paling rendah 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi 35 (tiga puluh lima) tahun 0
(nol) bulan dan 0 (nol) hari, pada saat melamar di https://sscasn.bkn.go.id.,
ditunjukkan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang berlaku dan sesuai dengan yang
tertera pada Ijazah;
3. Usia paling rendah 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi 40 (empat puluh lima)
tahun 0 (nol) bulan dan 0 (nol) hari, ditunjukkan dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
yang berlaku dan sesuai dengan yang tertera pada Ijazah, bagi pendaftar untuk jabatan
dan kualifikasi pendidikan, sebagai berikut :
a. Dokter dan Dokter Gigi dengan kualifikasi pendidikan Dokter Spesialis dan Dokter Gigi
Spesialis;
b. Dokter Pendidik Klinis; dan
c. Dosen, Peneliti dan Perekayasa dengan kualifikasi pendidikan Strata Tiga
(S-3/Doktor).
4. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang
sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana atau kasus
narkoba;
5. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat, tidak atas permintaan sendiri atau tidak
dengan hormat sebagai PNS, anggota TNI/Polri, Pegawai BUMN/BUMD atau diberhentikan
tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta;
6. Tidak berkedudukan sebagai CPNS/PNS/Calon Anggota TNI/Polri serta Anggota TNI/Polri/
Siswa Sekolah Ikatan Dinas Pemerintah;
7. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis;
8. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan;
9. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar;
10. Tidak memiliki ketergantungan terhadap narkotika dan obat-obatan terlarang atau
sejenisnya;
11. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau negara
lain yang ditentukan oleh Pemerintah;
12. Berkelakuan baik;
13. Calon Pelamar hanya boleh mendaftar pada 1 (satu) instansi/daerah dalam satu
periode/event pelaksanaan seleksi;
14. Calon Pelamar merupakan lulusan dari Perguruam Tinggi Dalam Negeri yang Program
Studinya terakreditasi pada Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT)
dan/atau Pusdinakes/LAM-PTKes pada saat kelulusan yang dibuktikan dengan tanggal
kelulusan yang tertulis pada ijazah;
15. Untuk Calon Pelamar yang memiliki ijazah pendidikan dari Luar Negeri perlu dilampirkan
penyetaraan ijazah dan/atau Surat Penetapan Pengakuan sederajat dari Menteri yang
bertanggung jawab dibidang pendidikan setelah dinilai lebih dahulu oleh Tim Penilai Ijazah
Luar Negeri di Kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang
Pendidikan Tinggi;
16. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dari Perguruan Tinggi yang terakreditasi minimal 2,5 untuk
pendaftar/pelamar yang berasal dari Provinsi/Kabupaten/Kota dalam wilayah Provinsi
Sulawesi Tenggara (yang dibuktikan dengan Kartu Tanda Penduduk dan Kartu Keluarga)
dan terakreditasi C;
17. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dari Perguruan Tinggi yang terakreditasi minimal 3,0 untuk
pendaftar/pelamar yang berasal dari luar Provinsi Sulawesi Tenggara dan terakreditasi C;

III. PERSYARATAN KHUSUS


Ketentuan dan persyaratan penetapan kebutuhan formasi khusus yaitu :
1. Lulusan terbaik berpredikat dengan pujian (cumlaude) dari perguruan tinggi dalam atau
luar negeri, dengan ketentuan sebagai berikut :
a. Calon Pelamar merupakan lulusan Perguruan Tinggi Dalam Negeri dengan predikat
terbaik dengan pujian (cumlaude) dan berasal dari Perguruan Tinggi terakreditasi A
dan Program Studi terakreditasi A pada saat kelulusan;
b. Calon Pelamar dari lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri dapat mendaftar setelah
memperoleh penyetaraan ijazah dan surat keterangan yang menyatakan predikat
kelulusannya setara dengan point a) dari Kementrian Riset Teknologi dan Pendidikan
Tinggi RI.
2. Penyandang Disabilitas, dengan ketentuan sebagai berikut :
a. Calon Pelamar dari penyandang disabilitas wajib melampirkan surat keterangan dokter
yang menerangkan jenis/tingkat disabilitasnya yang disetor langsung ke Panitia
Seleksi Daerah(tidak diwakili);
b. Jenis Disabilitas yang diterima adalah kecuali Tuna Netra dan Tuna Daksa (bagian
tangan);
c. Calon pelamar dari penyandang disabilitas berusia paling rendah 18 (depalan belas)
tahun dan paling tinggi 35 (tiga puluh lima) tahun (nol) bulan 0 (nol) hari per
01 November 2019;
d. Calon pelamar dari penyandang disabilitas wajib hadir pada saat panitia mengundang
yang bersangkutan untuk kebutuhan verifikasi.
3. Pengaturan terhadap Pelamar Yang Termasuk Kategori P1/TL
a. Pelamar dari kategori P1/TL adalah peserta Seleksi Penerimaan CPNS Tahun 2018 dan
memenuhi nilai ambang batas/passing grade berdasarkan Peraturan Menteri
Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 37 Tahun 2018
tentang nilai ambang batas Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan Calon Pegawai
Negeri Sipil Tahun 2018 serta masuk dalam 3 (tiga) kali formasi jabatan yang dilamar
untuk dapat mengikuti SKB Tahun 2018, namun dinyatakan tidak lulus sampai dengan
tahap akhir;
b. Pelamar dari P1/TL wajib mendaftar di SSCASN dengan menggunakan NIK yang sama
dengan yang digunakan saat Seleksi Penerimaan CPNS Tahun 2018dan dilakukan
proses pendaftaran/pengunggahan dokumen sebagaimana yang dipersyaratkan oleh
instansi yang dilamarnya. Instansi selanjutnya melakukan seleksi administrasi sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan, dan apabila yang yang
bersangkutan tidak memenuhi persyaratan administrasi dapat digugurkan;
c. Sistem SSCASN BKN akan menampilkan data pelamar P1/TL tersebut mencakup
formasi yang dilamar, kualifikasi pendidikan, Nilai SKD Tahun 2018, status masuk atau
tidak pada 3 (tiga) kali formasi pada jabatan yang dilamar, dan status lulus atau tidak
sampai dengan tahap akhir pada seleksi CPNS Tahun 2018:
d. Pelamar dari P1/TL memilih jabatan dan jenis formasi yang akan dilamar. Secara
sistem, nilai SKD Tahun 2018 sah digunakan oleh pelamar apabila :
1) Nilai SKD Tahun 2018 memenuhi nilai ambang batas/passing grade SKD Tahun
2019 untuk jabatan dan jenis formasi yang dilamarnya;
2) Kualifikasi pendidikan pada formasi yang dilamar tahun 2019 harus sama dengan
kualifikasi pendidikan yang telah digunakan pada saat pelamaran tahun 2018.
e. Pelamar P1/TL harus memilih untuk mengikuti atau tidak mengikuti SKD Tahun 2019
pada sistem SSCASN;
f. Bagi Pelamar yang memilih mengikuti SKD Tahun 2019, kemudian tidak mengikuti
SKD tersebut, dinyatakan gugur;
g. Bagi pelamar P1/TL yang memilih tidak mengikuti SKD Tahun 2019, maka nilai SKD
yang digunakan adalah nilai SKD Tahun 2018;
h. Apabila nilai SKD Tahun 2019 memenuhi nilai ambang batas/passing grade SKD
Tahun 2019 untuk formasi jabatan yang dilamarnya, maka nilai SKD yang digunakan
adalah nlai terbaik antara nilai SKD Tahun 2018 dengan nilai SKD Tahun 2019;
i. Apabila Nilai SKD Tahun 2019 tidak memenuhi nilai ambang batas/´passing grade,
maka nilai yang digunakan adalah nilai SKD Tahun 2018;
j. Nilai SKD peserta P1/TL sebagaimana dimaksud pada huruf g atau huruf h atau huruf
i, akan diperingkat dengan nilai SKD dari peserta seleksi CPNS Tahun 2019 lainnya
yang memenuhi nilai ambang batas/passing grade pada jenis formasi dan jabatan
yang dilamar untuk menentukan peserta yang dapat mengikuti SKB paling banyak 3
(tiga) kali formasi berdasarkan peringkat tertinggi;

IV. TATA CARA PENDAFTARAN DAN DOKUMEN PERSYARATAN


1. Calon pelamar seleksi penerimaan CPNS Formasi Umum Pemerintah Kabupaten Buton
Tahun 2019 dapat melakukan pendaftaran secara online ke alamat website Portal
SSCASN 2019 https://sscasn.bkn.go.id;
2. Pada saat pendaftaran secara online, pelamar harus membaca dengan cermat petunjuk
pendaftaran online dan mencermati setiap keterangan/instruksi/pemberitahuan/
peringatan yang muncul di halaman-halaman pendaftaran online tersebut.
3. Calon Pelamar Seleksi Penerimaan CPNS Formasi Umum Pemerintah Kabupaten
Buton Tahun 2019 wajib memiliki Surat Elektronik (email) yang masih
aktif/berlaku.
4. Untuk melakukan pendaftaran secara online, Calon pelamar Seleksi Penerimaan CPNS
Formasi Umum Pemerintah Kabupaten Buton Tahun 2019, wajib mempersiapkan NIK
(Nomor Induk Kependudukan) Calon Pelamar, Nomor Kartu Keluarga, sesuai yang
tercantum pada Kartu Keluarga Calon Pelamar;
5. Pendaftaran dilakukan 2 (dua) tahap yaitu pendaftaran awal untuk akun Calon Peserta
Seleksi di Portal SSCN (https://sscasn.bkn.go.id) dilanjutkan dengan pendaftaran
formasi jabatan sesuai dengan kualifikasi pendidikan pelamar yang sudah ditentukan
dalam pengumuman;
6. Calon peserta seleksi diberikan kesempatan melamar hanya di 1 (satu) instansi/daerah
untuk 1 (satu) pilihan nama Jabatan dalam 1 (satu) jenis formasi jabatan (Formasi
Umum) pada 1 (satu) Periode Pendaftaran.
7. Pada saat pelamar melakukan pendaftaran online, wajib mengunggah (upload) hasil scan
dokumen yang dibutuhkan dalam format PDF yaitu :
a. Scan Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik;
b. Surat lamaran/permohonan ditujukan kepada Bupati Buton di Pasarwajo, yang dibuat
dengan tulisan tangan sendiri, ditulis tangan huruf kapital pakai tinta hitam pada
kertas HVS di atas materai Rp. 6000,-;
c. Ijazah Asli;
d. Transkrip Nilai Asli;
e. untuk pelamar jabatan tenaga kesehatan ditambah dengan Surat Tanda Registrasi
(STR);
f. Pasfoto 3 x 4 dengan latar belakang warna merah.
Hasil scan dokumen yang diupload harus jelas (dapat dibaca), apabila kurang jelas (tidak
dapat dibaca) dinyatakan gugur;
8. Semua informasi atau data yang diisikan dalam formulir pendaftaran berdasarkan
dokumen asli secara benar dan dapat dipertanggungjawabkan. Apabila data yang diisikan
tidak benar, maka Pelamar dapat dinyatakan gugur dan tidak dapat diproses lebih lanjut
serta akan dilaporkan ke pihak kepolisian setempat;
9. Apabila pelamar tidak bisa mendaftar terkait data NIK dan Nomor Kartu Keluarga Calon
Pelamar, silahkan menghubungi Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sesuai dengan
KTP pelamar, bukan menghubungi ke/Badan Kepegawaian Negara/Badan Kepegawaian
Pendidikan dan Pelatihan Daerah Kabupaten Buton;
10. Pada halaman daftar di tampilan SSCN, pelamar mengisi dan membandingkan data di KTP
dengan data Ijazah. Proses pemberkasan CPNS menggunakan data Ijazah sebagai data
pokok kepegawaian yang terdiri dari Nama tanpa Gelar, Tempat dan Tanggal Lahir.
Pastikan bahwa Anda mengisi data tersebut dengan benar.
11. Pastikan Anda mengisi semua data dengan benar. Data yang telah disimpan tidak dapat
diperbaiki atau diubah;
12. Jika Anda telah berhasil melakukan pendaftaran ke Portal SSCASN 2019, selanjutnya Anda
harus mencetak Kartu Informasi Akun sebagai bukti bahwa pelamar berhasil mendaftar ke
Portal SSCASN 2019. Simpan Kartu tersebut dengan baik;
13. Setelah pelamar berhasil daftar, silahkan LOGIN ke https://sscasn.bkn.go.id,
kemudian masukan NIK dan PASSWORD yang telah Anda daftarkan, lalu akan tampil
halaman FORM BIODATA PESERTA;
14. Setelah pelamar mengisi biodata, pelamar dapat melanjutkan proses pendaftaran
Instansi/Daerah yang dituju;
15. Pilih jenis Formasi sesuai dengan formasi yang dibuka oleh Pemerintah Kabupaten Buton;
16. Setelah semua tahapan pendaftaran selesai, data pelamar akan masuk ke database
SSCASN 2019;
17. Pelamar yang telah melakukan pendaftaran online, sesuai formasi jabatan yang dilamar
wajib mengirimkan berkas sebagai berikut :
a. Kartu Registrasi SSCN Bukti Pendaftaran;
b. Surat lamaran/permohonan ditujukan kepada Bupati Buton di Pasarwajo, yang dibuat
dengan tulisan tangan sendiri, ditulis tangan huruf kapital pakai tinta hitam pada
kertas HVS di atas materai Rp. 6000,-;
c. Fotocopy Ijazah Perguruan Tinggi yang disahkan/dilegalisir oleh Rektor/Dekan/Ketua/
Direktur bagi Universitas/Institut/Sekolah Tinggi/Akademi/Politeknik, dengan stempel
basah dan bukan stempel fotocopy (scan) sebanyak 1 (satu) rangkap;
d. Fotocopy Transkrip Nilai Akademik yang disahkan/dilegalisir oleh Rektor/Dekan/Ketua/
Direktur bagi Universitas/Institut/Sekolah Tinggi/Akademi/Politeknik, dengan stempel
basah dan bukan stempel fotocopy (scan) sebanyak 1 (satu) rangkap;
e. Bagi pelamar/pendaftar pada formasi Jabatan Tenaga Kesehatan WAJIB
menyertakan/melampirkan Fotocopy Surat Tanda Registrasi (STR) definitif yang masih
berlaku/aktif BUKAN STR Internship. Yang disahkan/dilegalisir oleh Majelis Tenaga
Kesehatan Indonesia (MTKI)/Majelis Tenaga Kesehatan Provinsi (MTKP)/Pejabat yang
berwenang menurut peraturan perundang-undangan (Undang-Undang Republik
Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 dan Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 46
Tahun 2013, dengan stempel basah dan bukan stempel fotocopy (scan) sebanyak 1
(satu) rangkap;
f. Surat Pernyataan tidak pernah dihukum penjara dan surat pernyataan lainnya ditanda
tangani di atas materai Rp. 6000 oleh pelamar sebanyak 1 (satu) lembar (format
dapat diunduh di website : www.butonkab.go.id);
g. Surat Pernyataan tidak akan mengajukan pindah tugas dengan alasan apapun
meskipun yang bersangkutan tetap mengajukan pindah, sebelum memiliki masa
kerja/mengabdi sekurang-kurangnya 10 (sepuluh) tahun terhitung sejak diangkat
menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Buton, yang
ditandatangani di atas materai 6.000 oleh calon pelamar, sebanyak 1 (satu) rangkap
sebagaimana format terlampir;
h. Foto Copy Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang disahkan oleh Catatan Sipil, sebanyak 1
(satu) rangkap;
i. Print out dari Pangkalan Data Perguruan Tinggi (PDPT) (www.forlap.dikti.go.id);
j. Keterangan Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT);
k. Pas photo warna berlatar belakang merah ukuran 4 x 6 sebanyak 3 lembar;
l. Dalam lamaran harus menyebutkan jabatan yang akan dilamar;
m. Pelamar Jenis Formasi Penyandang Disabilitas wajib menyertakan Surat
Keterangan Dokter (asli) yang menerangkan jenis/tingkat disabilitasnya dari Rumah
Sakit Pemerintah.
18. Semua kelengkapan tersebut diatas yang disebutkan pada point 17, disusun rapi sesuai
dengan susunan sebagaimana tersebut di atas dimasukkan dalam map kertas snelhekter
warna kuning untuk tenaga kesehatan dan biru untuk tenaga teknis;
19. Pelamar yang telah menyelesaikan pendaftaran online, wajib menyerahkan semua
berkas persyaratan yang telah ditentukan untuk diverifikasi, memasukkan Dokumen
berkas lamaran melalui PT. Pos Indonesia atau di antar langsung oleh pelamar/pendaftar
ke :
PANITIA SELEKSI PENERIMAAN CPNS PEMERINTAH KABUPATEN BUTON,
BADAN KEPEGAWAIAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH KABUPATEN BUTON
d/a : KOMPLEKS PERKANTORAN TAKAWA GEDUNG D LANTAI 4, PASARWAJO
KABUPATEN BUTON, PROVINSI SULAWESI TENGGARA, KODE POS : 93754
20. Berkas lamaran diterima setiap hari kerja pada hari Senin s/d Jumat pukul 08.00-15.00
Wita;
21. Pelamar dapat mengikuti seleksi selanjutnya apabila dinyatakan lulus seleksi administrasi
oleh Panitia Seleksi Daerah, sesuai dengan persyaratan yang telah ditentukan.

V. ALUR PENDAFTARAN
Pendaftaran dilakukan secara online mulai tanggal 11 November 2019 s/d 24 November
2019, dengan alur sebagai berikut :
1. Pelamar membuat akun pada https://sscasn.bkn.go.id dengan cara :
a. Mengisi Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga (KK) atau
Nomor Induk Kependudukan (NIK) Kepala Keluarga pada Kartu Keluarga (KK);
b. Mengisi biodata dan kolom lainnya;
c. Unggah pasfoto dengan latar belakang merah ukuran 4 x 6 dalam format JPG;
d. Cetak Kartu Informasi Akun.
2. Pelamar log in ke https://sscasn.bkn.go.id dengan menggunakan NIK dan password
yang telah didaftarkan;
3. Pelamar mengunggah swafoto dengan Kartu Tanda Penduduk dan Kartu Informasi Akun
untuk dapat melanjutkan ke tahap selanjutnya;
4. Pelamar melengkapi data diri;
5. Pelamar memilih Instansi Kabupaten Buton dilanjutkan dengan memilih formasi, jabatan
sesuai kualifikasi pendidikan, lokasi formasi dan lokasi tes serta mengisi data lain yang
harus dilengkapi;
6. Pelamar mengunggah dokumen dalam bentuk scan sesuai dengan persyaratan yang telah
ditentukan;
7. Pastikan dokumen yang diunggah dapat terbaca. Kesalahan dalam mengunggah dokumen
dapat mengakibatkan pelamar tidak lulus seleksi administrasi;
8. Simpan data yang telah dicek pada form “RESUME” dan pastikan data tersebut telah
terisi dengan lengkap dan benar; dan
9. Cetak Kartu Pendaftaran SSCASN 2019 untuk digunakan sebagai bukti telah
menyelesaikan proses pendaftaran.

VI. SELEKSI DAN PELAKSANAAN UJIAN


1. Pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi akan diumumkan melalui situs online
https://sscasn.bkn.go.id, http://www.butonkab.go.id dan
https://www.facebook.com/bkppd.buton.7;
2. Peserta yang dinyatakan lulus seleksi administrasi dapat mengikuti Seleksi Kemampuan
Dasar (SKD) menggunakan sistem Computer Asissted Test (CAT);
3. Pelamar yang memenuhi persyaratan administrasi dapat mengambil Kartu Tanda Peserta
Ujian yang akan diumumkan lebih lanjut;
4. Syarat mengikuti ujian dengan membawa :
a. Kartu Tanda Penduduk (KTP);
b. Kartu Tanda Peserta Ujian.
5. Apabila peserta ujian tidak membawa persyaratan sebagaimana tersebut pada point (4),
peserta tidak dapat mengikuti ujian dan dinyatakan gugur;
6. Pengumuman dan jadwal ujian akan dumumkan lebih lanjut melalui situs online
http://www.butonkab.go.id dan https://www.facebook.com/bkppd.buton.7;
7. Apabila peserta ujian tidak hadir pada jadwal yang telah ditentukan, peserta tidak dapat
mengikuti ujian dan dinyatakan gugur;
8. Peserta ujian menggunakan pakaian :
 Pria : Kemeja putih, celana panjang hitam dan sepatu hitam
 Wanita : Kemeja putih, rok/celana panjang hitam dan sepatu hitam (bagi yang ber
jilbab memakai jilbab hitam polos)
(Kaos, celana jeans dan sandal tidak diperkenankan)
9. Peserta ujian di dalam ruang test tidak diperkenankan membawa :
a. Buku-buku dan catatan lainnya;
b. Kalkulator, Hp dan kamera dalam bentuk apapun;
c. Makanan dan minuman.
10. Materi Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil, terdiri dari :
a. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS menggunakan sistem CAT, meliputi :
1) Tes Wawasan Kebangsaan (TWK);
2) Tes Intelegensi Umum (TIU);
3) Tes Karakteristik Pribadi (TKP);
b. Kelulusan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) didasarkan pada nilai passing grade
yang diatur dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
Reformasi Birokrasi nomor 37 Tahun 2018;
1) Dalam hal terdapat beberapa peserta yang memperoleh nilai SKD yang sama
pada 3 (tiga) komponen sub tes (TWK, TIU, TKP) dan berada pada ambang
batas jumlah kebutuhan formasi, maka terhadap peserta dimaksud diikutkan
dalam Seleksi Kompetensi Bidang;
2) Apabila peserta seleksi memperoleh total nilai Seleksi Kompetensi Dasar sama,
maka penentuan kelulusan didasarkan pada nilai yang lebih tinggi secara
berurutan mulai dari nilai TKP, TIU, dan TWK;
c. Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) dilaksanakan dengan sistem CAT :
1) Peserta dan pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB);
a) SKB dilaksanakan setelah pelamar/peserta seleksi dinyatakan telah
memenuhi nilai ambang batas/ Passing Grade Seleksi Kompetensi Dasar
(SKD);
b) Jumlah peserta yang dapat mengikuti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)
paling banyak 3 (tiga) kali jumlah kebutuhan pada masing-masing Jabatan
berdasarkan peringkat nilai Seleksi Kompetensi Dasar (SKD);
c) Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) harus menggunakan CAT
sesuai dengan kebutuhan jabatan menggunakan fasilitas komputer dan
penunjang lain yang dikoordinasikan oleh BKN.
2) Pengolahan hasil Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) :
a) Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) di masing-masing
instansi/daerah menjadi tanggung jawab panitia seleksi instansi/daerah;
b) Pengolahan SKB dilaksanakan oleh instansi yang hasilnya disampaikan
kepada Badan Kepegawaian Negara;
c) Bobot hasil integrasi nilai Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dan Seleksi
Kompetensi Bidang (SKB) yaitu, :
 Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dengan bobot 40%;
 Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) dengan Bobot 60%;
11. Prinsip kelulusan :
a. Pengumuman peserta yang dinyatakan lulus dilakukan oleh Pejabat Pembina
Kepegawaian berdasarkan hasil integrasi nilai Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
dan nilai Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) dari BKN;
b. Penetapan dan pengumuman terhadap peserta seleksi yang dinyatakan lulus harus
sesuai dengan jumlah formasi pada masing-masing jabatan dan kualifikasi pendidikan
sebagaimana ditetapkan oleh Menteri PANRB;
c. Dalam hal peserta seleksi sudah dinyatakan lulus oleh Pejabat Pembina Kepegawaian,
namun tidak memenuhi persyaratan untuk ditetapkan NIP oleh Badan Kepegawaian
Negara, maka Pejabat Pembina Kepegawaian tidak dapat menetapkan Surat
Keputusan pengangkatan yang bersangkutan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil;

VII. KETENTUAN LAIN


1. Seleksi penerimaan CPNS Tahun 2019 wajib menggunakan sistem CAT (Computer
Assisted Test);
2. Tempat pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar akan ditentukan kemudian;
3. Pihak Pemerintah Kabupaten Buton tidak bertanggung jawab atas pungutan atau tawaran
berupa apapun oleh oknum-oknum yang mengatasnamakan Tim Pengadaan CPNS Tahun
2019, sehingga peserta diharapkan tidak melayani tawaran-tawaran untuk mempermudah
penerimaan sebagai Calon Pegawai Negeri Sipil Tahun 2019;
4. Dihimbau agar tidak mempercayai apabila ada orang/pihak tertentu (calo) yang
menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam setiap tahapan seleksi dengan keharusan
menyediakan sejumlah uang atau dalam bentuk lain;
5. Kelulusan peserta adalah prestasi peserta sendiri. Jika ada pihak-pihak yang menjanjikan
kelulusan dengan motif apapun, maka hal tersebut merupakan tindakan penipuan dan
kepada para peserta, keluarga dan pihak lain, dilarang memberikan sesuatu dalam bentuk
apapun yang dilarang dalam peraturan perundang-undangan terkait pelaksanaan seleksi
CPNS Pemerintah Kabupaten Buton Tahun 2019, apabila diketahui maka akan diproses
sesuai hukum yang berlaku dan digugurkan kelulusannya:
6. Informasi resmi terkait dengan seleksi CPNS Tahun 2019 hanya dapat dilihat dalam situs
online Portal SSCASN Tahun 2019 https://sscasn.bkn.go.id,
http://www.butonkab.go.id dan https://www.facebook.com/bkppd.buton.7;
7. Para pelamar disarankan untuk terus memantau situs tersebut untuk melihat waktu dan
tempat pelaksanaan ujian atau pengumuman-pengumuman penting lainnya;
8. Apabila setiap pelamar memberikan keterangan/data yang tidak benar dan di kemudian
hari diketahui, baik pada setiap tahapan pendaftaran, seleksi maupun setelah diangkat
menjadi CPNS/PNS, maka Pemerintah Kabupaten Buton berhak menggugurkan kelulusan
tersebut dan/atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai CPNS/PNS, menuntut ganti
rugi atas kerugian negara yang terjadi akibat keteranganyang tidak benar tersebut, dan
melaporkan sebagai tindak pidana ke pihak yang berwajib karena telah menberikan
keterangan palsu;
9. Untuk mengikuti seluruh seleksi CPNS Tahun 2019, para peserta tes TIDAK DIPUNGUT
BIAYA apapun;
10. Keputusan Tim Pengadaan CPNS Tahun 2019 tidak dapat diganggu gugat dan bersifat
mutlak;
11. Apabila ada perubahan jadwal pendaftaran dan hal-hal lainnya, akan segera
diumumkan melalui Portal SSCN Tahun 2019 https://sscasn.bkn.go.id,
http://www.butonkab.go.id dan https://www.facebook.com/bkppd.buton.7;
12. Pelayanan dan penjelasan informasi serta pengaduan terkait pelaksanaan seleksi CPNS
Pemerintah Kabupaten Buton Tahun 2019 dapat menghubungi call center :
 Nomor : 087858654123 (hanya menerima whatsapp dan SMS) pada setiap hari
kerja (Senin s.d. Jumat pukul 08.00 s/d 15.00 Wita)
 Email : bkppdbutonkab@gmail.com pada setiap hari kerja (Senin s/d Jumat
pukul 08.00 s/d 15.00 Wita)
13. Datang langsung ke Kantor Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah
Kabupaten Buton, Komplek Perkantoran TAKAWA Gedung D Lantai 4, pasarwajo,
Kabupaten Buton pada setiap hari kerja (Senin s/d Jumat pukul 08.00 s/d 15.00 Wita);

VIII. JADWAL SELEKSI

NO KEGIATAN TANGGAL KETERANGAN

1 2 3 4
1 Pengumuman Formasi 28-10-2019

2 Pembukaan Pendaftaran 11-11-2019 Pukul 00:00 Wita

3 Penutupan Pendaftaran 25-11-2019 Pukul 00:00 Wita

4 Pengiriman Berkas fisik ke Panitia Seleksi 11-11-2019 Berkas Fisik paling lambat
Daerah s/d diterima Panitia Seleksi
24-11-2019 Daerah paling lambat :
- Tanggal 24 November
2019 pukul 16.00 Wita
(bagi pendaftar yang
mengantar langsung)
- Tanggal 24 November
2019 Cap Pos (bagi
pendaftar yang
menggunakan jasa PT.
POS Indonesia
13-11-2019
4 Verifikasi Berkas s/d
12-12-2019
NO KEGIATAN TANGGAL KETERANGAN

1 2 3 4
5 Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 16-12-2019
16-12-2019
6 Masa Sanggah s/d
19-12-2019
7 Pengumuman Sanggah 26-12-2019

8 Pengumuman Pelaksanaan SKD Januari 2020

9 Pelaksanaan SKD Februari 2020

10 Pengumuman Hasil SKD Maret 2020

11 Pelaksanaan SKB Maret 2020

12 Integrasi Nilai SKD dan SKB April 2020

13 Usul Penetapan NIP April 2020


Catatan : Jadwal di atas adalah bersifat tentatif. Apabila terdapat perubahan jadwal tahapan seleksi akan
diumumkan melalui website https://sscasn.bkn.go.id, http://www.butonkab.go.id dan
https://www.facebook.com/bkppd.buton.7

IX. PENUTUP
Demikian Pengumuman ini disampaikan untuk diketahui Calon Pelamar CPNS, selanjutnya
informasi lengkap dapat dilihat melalui : https://sscasn.bkn.go.id.

Pasarwajo, 08 November 2019

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN BUTON


SELAKU KETUA PANITIA SELEKSI DAERAH,

Ir. LAODE ZILFAR DJAFAR,M.Si


PEMBINA UTAMA MUDA, IV/c
NIP. 19620708 198903 1 023
LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI BUTON
Nomor : TAHUN 2019
Tanggal : 08 November 2019

RINCIAN PENETAPAN KEBUTUHAN PEGAWAI NEGERI SIPIL


DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BUTON
TAHUN ANGGARAN 2019

FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

JUMLAH SELURUHNYA 211 0 0 211

A. FORMASI KHUSUS 1 0 0 1

I LULUSAN TERBAIK BERPREDIKAT DENGAN PUJIAN (CUMLAUDE) 0 0 0 0

II PENYANDANG DISABILITAS 1 0 0 1

SEKSI LAYANAN MANAJEMEN DATA INFORMASI PUBLIK DAN LAYANAN


PENGELOLA DOKUMEN DAN INFORMASI D-III TEKNIK INFORMATIKA / D-III
1 1 - - 1 DOMAIN, BIDANG INFRASTRUKTUR DAN INFORMASI PELAYANAN,
HUKUM MANAJEMEN INFORMATIKA
DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN PERSANDIAN

B. FORMASI UMUM 210 0 0 210

I TENAGA PENDIDIK 0 0 0 0

II TENAGA KESEHATAN 86 0 0 86

UPTD GUDANG FARMASI KESEHATAN, UPTD KESEHATAN, DINAS


1 AHLI PERTAMA - APOTEKER APOTEKER 4 - - 2
KESEHATAN

SEKSI LABORATORIUM FARMASI DAN RADIOLOGI, BIDANG PENUNJANG


- - 2
MEDIK, RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

2 AHLI PERTAMA - DOKTER DOKTER UMUM 3 - - 1 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN LASALIMU

PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN, UPTD PUSKESMAS WILAYAH


- - 1
KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS WAKAOKILI KECAMATAN PASARWAJO, UPTD PUSKESMAS


- - 1 WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN

3 AHLI PERTAMA - DOKTER GIGI DOKTER GIGI 3 - - 1 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WABULA

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN SIOTAPINA, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS


- - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN
PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS
AHLI PERTAMA - EPIDEMIOLOG S-1 EPIDEMIOLOG KESEHATAN / S-1
4 2 - - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN EPIDEMIOLOGI KESEHATAN
KESEHATAN
PUSKESMAS BARANGKA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS
- - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN

AHLI PERTAMA - PENYULUH KESEHATAN UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN LASALIMU, UPTD KESEHATAN,
5 S-1 KESEHATAN MASYARAKAT 4 - - 1
MASYARAKAT DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS LAWELE, UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN


- - 1
LASALIMU, UPTD KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS


- - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN
PUSKESMAS BARANGKA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS
- - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

6 AHLI PERTAMA - PERAWAT NERS 17 - - 1 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WABULA

SEKSI KEPERAWATAN, BIDANG PERAWATAN DAN PELAYANAN MEDIK,


- - 3
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH

- - 2 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WABULA

- - 2 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WOLOWA

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN SIOTAPINA, UPTD


- - 2
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN LASALIMU SELATAN, UPTD


- - 2
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS LAWELE, UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN


- - 2
LASALIMU, UPTD KESEHATAN,

SEKSI KEPERAWATAN, BIDANG PERAWATAN DAN PELAYANAN MEDIK,


- - 3
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH

PELAKSANA/TERAMPIL - ASISTEN PUSKESMAS BANABUNGI KECAMATAN PASARWAJO, UPTD PUSKESMAS


7 D-III FARMASI 2 - - 1
APOTEKER WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO

- - 1 PUSKESMAS WAJAH JAYA KECAMATAN LASALIMU SELATAN

PUSKESMAS BANABUNGI KECAMATAN PASARWAJO, UPTD PUSKESMAS


8 PELAKSANA/TERAMPIL - BIDAN D-III KEBIDANAN 12 - - 5
WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO

- - 1 PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI


FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

PUSKESMAS WAJAH JAYA KECAMATAN LASALIMU SELATAN, UPTD


- - 1
PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN LASALIMU SELATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN SJOTAPINA, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WABULA, UPTD KESEHATAN,


- - 1
DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WOLOWA, UPTD KESEHATAN,


- - 1
DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN LASALIMU SELATAN, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS BANABUNGI KECAMATAN PASARWAJO, UPTD PUSKESMAS


9 PELAKSANA/TERAMPIL - NUTRISIONIS D-III GIZI 1 - - 1
WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO

PUSKESMAS BANABUNGI KECAMATAN PASARWAJO, UPTD PUSKESMAS


10 PELAKSANA/TERAMPIL - PERAWAT D-III KEPERAWATAN 21 - - 1
WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO

- - 1 PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI

- - 1 PUSKESMAS BARANGKA KECAMATAN KAPONTORI

- - 1 PUSKESMAS LAWELE

- - 1 PUSKESMAS WAJAH JAYA KECAMATAN LASALIMU SELATAN


FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN SIOTAPINA, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WOLOWA, UPTD KESEHATAN,


- - 1
DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

SEKSI KEPERAWATAN, BIDANG PERAWATAN DAN PELAYANAN MEDIK,


- - 2
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH

- - 2 PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI

- - 2 PUSKESMAS BARANGKA KECAMATAN KAPONTORI

- - 2 PUSKESMAS LAWELE

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN LASALIMU, UPTD KESEHATAN,


- - 2
DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD


- - 2
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

11 PELAKSANA/TERAMPIL - PERAWAT GIGI D-III KEPERAWATAN GIGI 6 - - 1 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI

- - 1 PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI


FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

- - 1 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN LASALIMU

- - 1 PUSKESMAS LAWELE

- - 1 PUSKESMAS WAJAH JAYA KECAMATAN LASALIMU SELATAN

- - 1 UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN WABULA

12 PELAKSANA/TERAMPIL - PEREKAM MEDIS D-III PEREKAM MEDIS 5 - - 1 PUSKESMAS WAJAH JAYA KECAMATAN LASALIMU SELATAN

PUSKESMAS LAWELE, UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN


- - 1
LASALIMU, UPTD KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS BARANGKA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS


- - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS BANABUNGI, UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN


- - 1
PASARWAJO, UPTD KESEHATAN, DINAS KESEHATAN

PUSKESMAS TUANGILA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS


PELAKSANA/TERAMPIL - PRANATA
13 D-III ANALIS KESEHATAN 4 - - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
LABORATORIUM KESEHATAN
KESEHATAN
PUSKESMAS BARANGKA KECAMATAN KAPONTORI, UPTD PUSKESMAS
- - 1 WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS WILAYAH KECAMATAN KAPONTORI, UPTD


- - 1
KESEHATAN, DINAS KESEHATAN
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

PUSKESMAS BANABUNGI KECAMATAN PASARWAJO, UPTD PUSKESMAS


- - 1 WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO, UPTD KESEHATAN, DINAS
KESEHATAN

PUSKESMAS BANABUNGI KECAMATAN PASARWAJO, UPTD PUSKESMAS


14 PELAKSANA/TERAMPIL - SANITARIAN D-III KESEHATAN LINGKUNGAN 2 - - 1
WILAYAH KECAMATAN PASARWAJO

- - 1 PUSKESMAS LAWELE

III TENAGA TEKNIS 124 0 0 124

SEKSI DIKLAT DAN PENDAMPINGAN PERIKANAN TANGKAP, BIDANG


ANALIS ALAT PENANGKAP IKAN DAN ALAT
1 S-1 PERIKANAN 2 - - 1 PENGEMBANGAN PERIKANAN TANGKAP, DINAS KELAUTAN DAN
BANTU PENANGKAPAN IKAN
PERIKANAN
SEKSI PERMODALAN DAN IPTEK USAHA PERIKANAN TANGKAP, BIDANG
- - 1 PENGEMBANGAN PERIKANAN TANGKAP, DINAS KELAUTAN DAN
PERIKANAN

SEKSI PENANGANAN KEDARURATAN, BIDANG PENANGANAN


2 ANALIS BENCANA S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1
KEDARURATAN DAN LOGISTIK, BADAN PENANGGULANGAN BENCANA

SEKSI KESEJARAHAN DAN BINA NILAI BUDAYA, BIDANG KESEJARAHAN,


3 ANALIS BUDAYA S-1 BUDAYA ANTROPOLOGI 1 - - 1 BINA NILAI BUDAYA DAN KESENIAN TRADISIONAL, DINAS
KEBUDAYAAN

ANALIS DATA DAN INFORMASI PENDIDIK S-1 TEKNIK INFORMATIKA I S-1 MANAJEMEN SEKSI PEMBINAAN PENDIDIK & TENAGA KEPENDIDIKAN PAUD DAN
4 1 - - 1
DAN TENAGA KEPENDIDIKAN INFORMATIKA PNF, BIDANG PEMBINAAN KETENAGAAN, DINAS PENDIDIKAN

SUB BIDANG DIKLAT DAN SERTIFIKASI, BIDANG PENGEMBANGAN,


5 ANALIS DATA DAN KERJASAMA DIKLAT S-1 ADMINISTRASI NEGARA 1 - - 1 PROMOSI DAN PENILAIAN KINERJA APARATUR, BADAN KEPEGAWAIAN,
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH
SUB BIDANG KEWASPADAAN DINI DAN PENGAWASAN ORANG ASING
ANALIS FORUM KEWASPADAAN DINI
6 S-1 ADMINISTRASI NEGARA 1 - - 1 DAN LEMBAGA ASING, BIDANG KEWASPADAAN NASIONAL, BADAN
MASYARAKAT
KESATUAN BANGSA DAN POLITIK
SUB BIDANG PENILAIAN KINERJA APARATUR, DISIPLIN DAN
PENGHARGAAN, BIDANG PENGEMBANGAN, PROMOSI DAN PENILAIAN
7 ANALIS HUKUM S-1 HUKUM 2 - - 1
KINERJA APARATUR, BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN
PELATIHAN DAERAH
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

- - 1 INSPEKTUR PEMBANTU III, INSPEKTUR KABUPATEN BUTON

SEKSI PENGUATAN SUMBERDAYA KOMUNIKASI PUBLIK, BIDANG


8 ANALIS HUMAS S-1 ILMU KOMUNIKASI 1 - - 1 PENGELOLAAN OPINI, ASPIRASI DAN LAYANAN HUBUNGAN MEDIA,
DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN PERSANDIAN
SUB BIDANG DIKLAT DAN SERTIFIKASI, BIDANG PENGEMBANGAN,
ANALIS INFORMASI PENGEMBANGAN
9 S-1 ADMINISTRASI NEGARA / S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1 PROMOSI DAN PENILAIAN KINERJA APARATUR, BADAN KEPEGAWAIAN,
SUMBERDAYA MANUSIA APARATUR
PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH

SUB BAGIAN KELEMBAGAAN DAN ANALISIS JABATAN, BAGIAN


10 ANALIS JABATAN S-1 ADMINISTRASI NEGARA 1 - - 1
ORGANISASI DAN TATALAKSANA

SEKSI PENYIAPAN KAWASAN, BIDANG PENYIAPAN KAWASAN DAN


11 ANALIS KAWASAN TRANSMIGRASI S-1 PEMERINTAHAN 1 - - 1
PENCADANGAN AREAL, DINAS TRANSMIGRASI

S-1 ILMU PEMERINTAHAN / S-1 SUB BAGIAN KELEMBAGAAN DAN ANALISIS JABATAN, BAGIAN
12 ANALIS KELEMBAGAAN 2 - - 1
ADMINISTRASI NEGARA ORGANISASI DAN TATA LAKSANA, ASISTEN ADMINISTRASI UMUM,

SUB BIDANG KELEMBAGAAN PARPOL, FASILITASI PEMILU DAN


- - 1 WAWASAN KEBANGSAAN, BIDANG BINA IDEOLOGI WAWASAN
KEBANGSAAN DAN POLITIK, BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

ANALIS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SEKSI IDENTITAS PENDUDUK, BIDANG PELAYANAN PENDAFTARAN
13 S-1 KEPENDUDUKAN / S-1 PEMERINTAHAN 1 - - 1
SIPIL PENDUDUK, DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL

ANALIS KESEHATAN IKAN DAN SEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN BUDIDAYA, BIDANG PENGEMBANGAN
14 S-1 PERIKANAN 1 - - 1
LINGKUNGAN DAN PENGELOLAAN KAWASAN, DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

SEKSI SOSIAL BUDAYA DAN PEMBERDAYAAN KESEJAHTERAAN


15 ANALIS KESEJAHTERAAN KELUARGA S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1 KELUARGA, BIDANG USAHA EKONOMI DESA, KELEMBAGAAN, SDA, TTG
DAN SOSBUD, DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA
SEKSI PENGEMBANGAN KESENIAN TRADISIONAL, BIDANG
S-1 SENI TARI / S-1 SENI RUPA / S-1 SENI
16 ANALIS KESENIAN DAN BUDAYA DAERAH 1 - - 1 KESEJARAHAN, BINA NILAI BUDAYA DAN KESENIAN TRADISIONAL,
MUSIK
DINAS KEBUDAYAAN
SUB BIDANG PENILAIAN KINERJA APARATUR, DISIPLIN DAN
PENGHARGAAN, BIDANG PENGEMBANGAN, PROMOSI DAN PENILAIAN
17 ANALIS KINERJA S-1 ADMINISTRASI NEGARA 1 - - 1
KINERJA APARATUR, BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN
PELATIHAN DAERAH
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

SEKSI PENILAIAN KESEHATAN SIMPAN PINJAM DAN USP, BIDANG


18 ANALIS KOPERASI S-1 EKONOMI 1 - - 1 FASILITASI PEMBIAYAAN DAN PENGENDALIAN, DINAS KOPERASI DAN
UKM

19 ANALIS LALU LINTAS S-1 TRANSPORTASI 1 - - 1 SEKSI LALULINTAS, BIDANG LALULINTAS, DINAS PERHUBUNGAN

SUB BIDANG AKUNTANSI UMUM, BIDANG PERBENDAHARAAN DAN


20 ANALIS LAPORAN KEUANGAN S-1 EKONOMI 1 - - 1
AKUNTANSI, BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

SEKSI KELEMBAGAAN PENYULUHAN PERTANIAN, BIDANG PENYULUHAN,


21 ANALIS MATERI PENYULUHAN S-1 PERTANIAN / S-1 PERKEBUNAN 1 - - 1
DINAS PERTANIAN

SEKSI PENGELOLAAN TEMPAT PELELANGAN IKAN, BIDANG FASILITAS


22 ANALIS MUTU HASIL PERIKANAN S-1 PERIKANAN 1 - - 1 PERIZINAN DAN PENGELOLAAN TEMPAT PELELANGAN IKAN, DINAS
KELAUTAN DAN PERIKANAN
SEKSI STABILITASI, STANDARISASI DAN PERLINDUNGAN KONSUMEN,
23 ANALIS MUTU PRODUK S-1 MANAJEMEN 1 - - 1 BIDANG STABILITASI HARGA, STANDARISASI DAN PERLINDUNGAN
KONSUMEN, DINAS PERDAGANGAN

SUB BAGIAN TATA USAHA, UPTD GUDANG FARMASI KESEHATAN, UPTD


24 ANALIS OBAT DAN MAKANAN S-1 KESEHATAN MASYARAKAT 1 - - 1
KESEHATAN,

SEKSI PENGANEKARAGAMAN KONSUMSI PANGAN, BIDANG KONSUMSI


25 ANALIS PANGAN S-1 EKONOMI PERTANIAN / S-1 AGRIBISNIS 1 - - 1
DAN KEAMANAN PANGAN, DINAS KETAHANAN PANGAN

SEKSI PENGEMBANGAN SARANA DISTRIBUSI PERDAGANGAN, BIDANG


26 ANALIS PASAR S-1 MANAJEMEN / S-1 EKONOMI 1 - - 1
DISTRIBUSI PENGEMBANGAN PERDAGANGAN, DINAS PERDAGANGAN

SEKSI PEMBERDAYAAN SOSIAL, BIDANG PEMBERDAYAAN SOSIAL DAN


27 ANALIS PELAYANAN SOSIAL S-1 SOSIOLOGI / S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1
PENANGAN KEMISKINAN, DINAS SOSIAL

SEKSI PELESTARIAN CAGAR BUDAYA & BINA KEPURBAKALAAN, BIDANG


ANALIS PELESTARIAN CAGAR BUDAYA DAN
28 S-1 BUDAYA ANTROPOLOGI 1 - - 1 PELESTARIAN CAGAR BUDAYA, KEPURBAKALAAN DAN PERMUSEUMAN,
PERMUSEUMAN
DINAS KEBUDAYAAN
SEKSI KELEMBAGAAN PENGARUSUTAMAAN GENDER DAN
ANALIS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KUALITAS KELUARGA, BIDANG
29 S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1
ANAK PENGARUSUTAMAAN GENDER DAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN,
DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

SEKSI PERBENIHAN DAN PEMBESARAN IKAN, BIDANG PENGEMBANGAN


30 ANALIS PEMULIHAN SUMBER DAYA IKAN S-1 PERIKANAN 1 - - 1
DAN PENGELOLAAN KAWASAN, DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

SEKSI PROMOSI INVESTASI, BIDANG PENANAMAN MODAL, PROMOSI


31 ANALIS PENANAMAN MODAL S-1 EKONOMI 1 - - 1
DAN PENGEMBANGAN, DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP

SEKSI PERLINDUNGAN SOSIAL KORBAN BENCANA SOSIAL, BIDANG


32 ANALIS PENANGGULANGAN KRISIS S-1 PSIKOLOGI / S-1 SOSIOLOGI 2 - - 1
PERLINDUNGAN DAN JAMINAN SOSIAL, DINAS SOSIAL

SEKSI PENANGANAN KEDARURATAN, BIDANG PENANGANAN


- - 1
KEDARURATAN DAN LOGISTIK, BADAN PENANGGULANGAN BENCANA

SEKSI PENYEDIAAN PERUMAHAN, BIDANG PERUMAHAN, DINAS


33 ANALIS PENATAAN KAWASAN S-1 PERENCANA WILAYAH DAN TATA KOTA 2 - - 1
PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN

SEKSI PEMBANGUNAN KAWASAN PERMUKIMAN, BIDANG PERMUKIMAN,


- - 1
DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN

SUB BIDANG KOORDINASI DAN KERJASAMA ANTAR LEMBAGA, BIDANG


34 ANALIS PENDAPATAN DAERAH S-1 EKONOMI 1 - - 1 PEMBUKUAN DAN PELAPORAN, BADAN PENGELOLA PAJAK DAN
RETRIBUSI DAERAH

SEKSI PENGADUAN MASYARAKAT, BIDANG PENGENDALIAN, PUBLIKASI


35 ANALIS PENGADUAN MASYARAKAT S-1 HUKUM 1 - - 1
& PENGADUAN MASYARAKAT, DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP

SUB BIDANG KEWASPADAAN DINI DAN PENGAWASAN ORANG ASING


36 ANALIS PENGAWASAN S-1 HUKUM 1 - - 1 DAN LEMBAGA ASING, BIDANG KEWASPADAAN NASIONAL, BADAN
KESATUAN BANGSA DAN POLITIK
SUB BIDANG PENGEMBANGAN KOMPETENSI DAN PROMOSI, BIDANG
37 ANALIS PENGEMBANGAN KOMPETENSI S-1 ADMINISTRASI NEGARA / S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1 PENGEMBANGAN, PROMOSI DAN PENILAIAN KINERJA APARATUR,
BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH
SEKSI PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN, BIDANG PENANAMAN
38 ANALIS PENGEMBANGAN POTENSI DAERAH S-1 EKONOMI MANAJEMEN 1 - - 1 MODAL, PROMOSI DAN PENGEMBANGAN, DINAS PENANAMAN MODAL
DAN PTSP
SUB BIDANG SARANA PRASARANA PERHUBUNGAN DAN
ANALIS PENGEMBANGAN SARANA DAN
39 S-1 TEKNIK SIPIL I/S-1 PLANOLOGI 1 - - 1 INFRASTRUKTUR, BIDANG SARANA, PRASARANA DAN PENGEMBANGAN
PRASARANA
WILAYAH, BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

SEKSI PENYEDIAAN PERUMAHAN, BIDANG PERUMAHAN, DINAS


40 ANALIS PERUMAHAN S-1 ARSITEKTUR 1 - - 1
PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN

SEKSI PERBENIHAN DAN PEMBESARAN IKAN, BIDANG PENGEMBANGAN


41 ANALIS POTENSI PERBENIHAN S-1 PERIKANAN 1 - - 1
DAN PENGELOLAAN KAWASAN, DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

SUB BAGIAN HUKUM, PERUNDANG-UNDANGAN DAN ARSIP


42 ANALIS PRODUK HUKUM S-1 HUKUM 2 - - 1
PERPUSTAKAAN, BAGIAN PERSIDANGAN, SEKRETARIAT DPRD

SUB BAGIAN FASILITASI PRODUK HUKUM DAERAH, BAGIAN HUKUM,


- - 1
ASISTEN PEMERINTAHAN DAN KESRA,

ANALIS RENCANA UMUM PEMADUAN MODA SEKSI PEMADUAN MODAL TEKNOLOGI PERHUBUNGAN, BIDANG
43 S-1 TRANSPORTASI 1 - - 1
TRANSPORTASI DARAT PENGEMBANGAN DAN KESELAMATAN, DINAS PERHUBUNGAN

SUB BIDANG KELITBANGAN SOSIAL BUDAYA, PEMBERDAYAAN


44 ANALIS SOSIAL BUDAYA S-1 SOSIAL POLITIK 2 - - 1 MASYARAKAT DAN DESA, BIDANG KELITBANGAN SOSIAL, EKONOMI
DAN PEMERINTAHAN, BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN
SUB BIDANG KETAHANAN SENI DAN BUDAYA, BIDANG KETAHANAN
- - 1 SENI, BUDAYA, AGAMA, KEMASYARAKATAN DAN EKONOMI, BADAN
KESATUAN BANGSA DAN POLITIK
SEKSI KESEJARAHAN DAN BINA NILAI BUDAYA, BIDANG KESEJARAHAN,
45 ANALIS SUMBER SEJARAH S-1 SEJARAH 1 - - 1 BINA NILAI BUDAYA DAN KESENIAN TRADISIONAL, DINAS
KEBUDAYAAN
SEKSI PENEMPATAN KERJA, INFORMASI PASAR KERJA, PENGGUNAAN
TENAGA KERJA ASING, BIDANG PENEMPATAN TENAGA KERJA,
46 ANALIS TENAGA KERJA S-1 PSIKOLOGI / S-1 SOSIOLOGI 1 - - 1
PERLUASAN KESEMPATAN KERJA DAN INFORMASI PASAR KERJA (IPK),
DINAS TENAGA KERJA

S-1 EKONOMI MANAJEMEN KEUANGAN / S-1 SUB BAGIAN AKUNTANSI DAN PELAPORAN, BAGIAN KEUANGAN DAN
47 PENATA LAPORAN KEUANGAN 12 - - 1
EKONOMI AKUTANSI ASET, ASISTEN ADMINISTRASI UMUM,

SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN KEUANGAN, SEKRETARIAT BADAN


- - 1 KESATUAN BANGSA DAN POLITIK, BADAN KESATUAN BANGSA DAN
POLITIK
SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN KEUANGAN, SEKRETARIAT BADAN
- - 1 KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH, BADAN
KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

SUB BAGIAN UMUM, KEUANGAN DAN KEPEGAWAIAN, SEKRETARIAT


- - 1 BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH, BADAN PENGELOLA
KEUANGAN DAN ASET DAERAH

SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN KEUANGAN, SEKRETARIAT DINAS


- - 1
PERHUBUNGAN, DINAS PERHUBUNGAN

SUB BAGIAN KEPEGAWAIAN DAN KEUANGAN, SEKRETARIATINSPEKTUR,


- - 1
INSPEKTUR KABUPATEN BUTON

SUB BIDANG AKUNTANSI UMUM, BIDANG PERBENDAHARAAN DAN


- - 1
AKUNTANSI, BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

SUB BAGIAN PERENCANAAN PROGRAM DAN KEUANGAN, SEKRETARIAT


- - 1 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP, DINAS PENANAMAN MODAL
DAN PTSP
SUB BAGIAN KEUANGAN PERLENGKAPAN DAN PERENCANAAN
- - 1 PROGRAM, SEKRETARIAT DINAS TRANSMIGRASI, DINAS
TRANSMIGRASI

SUB BAGIAN KEUANGAN DAN PERLENGKAPAN, SEKRETARIAT DINAS


- - 1
KELAUTAN DAN PERIKANAN, DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

SUB BAGIAN KEUANGAN, BAGIAN TATA USAHA, DIREKTUR RUMAH


- - 1
SAKIT UMUM DAERAH

SUB BAGIAN KEUANGAN, SEKRETARIAT BADAN PENGELOLA PAJAK DAN


- - 1 RETRIBUSI DAERAH, BADAN PENGELOLA PAJAK DAN RETRIBUSI
DAERAH

48 PENGAWAS ANGKUTAN DAN TERMINAL S-1 TRANSPORTASI 1 - - 1 SEKSI ANGKUTAN, BIDANG LALULINTAS, DINAS PERHUBUNGAN

SEKSI HARGA PANGAN, BIDANG DISTRIBUSI DAN CADANGAN PANGAN,


49 PENGAWAS HARGA PANGAN S-1 EKONOMI PERTANIAN / S-1 EKONOMI 1 - - 1
DINAS KETAHANAN PANGAN

SEKSI PENGAWASAN PENGENDALIAN, BIDANG KERJASAMA,


50 PENGAWAS INDUSTRI S-1 TEKNIK INDUSTRI 1 - - 1 PENGAWASAN DAN PROMOSI INVESTASI INDUSTRI, DINAS
PERINDUSTRIAN
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

SEKSI PENGOPERASIAN PRASARANA, BIDANG PRASARANA, DINAS


51 PENGAWAS KELISTRIKAN S-1 TEHNIK ELEKTRO 1 - - 1
PERHUBUNGAN

SEKSI PEMBANGUNAN PERMUKIMAN, BIDANG PEMBANGUNAN


52 PENGAWAS KETRANSMIGRASIAN S-1 EKONOMI / S-1 SOSPOL 1 - - 1 PERMUKIMAN DAN PENEMPATAAN TRANSMIGRASI, DINAS
TRANSMIGRASI

PENGAWAS MONITORING DAN EVALUASI SEKSI BIMDAL, SURVEILANS, EPIDEMOLOGI DAN IMUNISASI, BIDANG
53 S-1 KESEHATAN MASYARAKAT 1 - - 1
IMUNISASI PUSKESMAS BINA PENGENDALIAN PENYAKIT, DINAS KESEHATAN

SEKSI PERBIBITAN DAN PRODUKSI PETERNAKAN, BIDANG


54 PENGAWAS MUTU BIBIT TERNAK S-1 PETERNAKAN 1 - - 1
PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN

SEKSI PENGOPERASIAN PRASARANA, BIDANG PRASARANA, DINAS


55 PENGAWAS PELABUHAN S-1 TRANSPORTASI 1 - - 1
PERHUBUNGAN

SEKSI DATA DAN PERLINDUNGAN KHUSUS KEKERASAN PEREMPUAN


DAN ANAK, BIDANG PERLINDUNGAN ANAK PEREMPUAN DAN
56 PENGAWAS PEREMPUAN DAN ANAK S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1
PERLINDUNGAN KHUSUS ANAK, DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN
DAN PERLINDUNGAN ANAK
SEKSI PENGEMBANGAN KOLEKSI PERPUSTAKAAN DAN PEMBUDAYAAN
57 PENGAWAS PERPUSTAKAAN S-1 PERPUSTAKAAN 1 - - 1 KEGEMARAN MEMBACA, BIDANG PERPUSTAKAAN, DINAS KEARSIPAN
DAN PERPUSTAKAAN DAERAH

SEKSI PUPUK, PESTISIDA, ALAT DAN MESIN PERTANIAN, BIDANG


58 PENGAWAS PUPUK DAN PESTISIDA S-1 PERTANIAN / S-1 PERKEBUNAN 1 - - 1
PRASARANA DAN SARANA PERTANIAN, DINAS PERTANIAN

SEKSI JAMINAN SOSIAL KELUARGA, BIDANG PERLINDUNGAN DAN


59 PENGELOLA DATA BANTUAN SOSIAL S-1 PEMERINTAHAN / S-1 ADMINISTRASI 1 - - 1
JAMINAN SOSIAL, DINAS SOSIAL

PENGELOLA DATA PELAKSANAAN S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 MANAJEMEN SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN ANGGARAN, BAGIAN PEMBANGUNAN,
60 1 - - 1
PROGRAM DAN ANGGARAN INFORMATIKA ASISTEN PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN,

SEKSI VERIFIKASI DAN DOKUMENTASI, BIDANG PERIZINAN DAN NON


61 PENGELOLA DOKUMEN PERIZINAN S-1 ADMINISTRASI NEGARA 1 - - 1
PERIZINAN, DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP

PENGELOLA HUBUNGAN KERJASAMA SEKSI KERJA SAMA, BIDANG KERJASAMA, PENGAWASAN DAN PROMOSI
62 S-1 MANAJEMEN 1 - - 1
USAHA INDUSTRI INVESTASI INDUSTRI, DINAS PERINDUSTRIAN
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

SEKSI PELAYANAN INFORMASI PARIWISATA, BIDANG PEMASARAN DAN


63 PENGELOLA INFORMASI KEPARIWISATAAN S-1 MANAJEMEN PARIWISATA 1 - - 1
PROMOSI PARIWISATA, DINAS PARIWISATA

SEKSI KETERSEDIAAN DAN KERAWANAN PANGAN, BIDANG


PENGELOLA KETERSEDIAAN DAN
64 S-1 EKONOMI PERTANIAN 1 - - 1 KETERSEDIAAN DAN KERAWANAN PANGAN, DINAS KETAHANAN
KERAWANAN PANGAN
PANGAN

SEKSI LOGISTIK, BIDANG PENANGANAN KEDARURATAN DAN LOGISTIK,


65 PENGELOLA LOGISTIK D-III MANAJEMEN LOGISTIK 1 - - 1
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA

SEKSI PENYEDIAAN KONTEN DAN LAYANAN HUBUNGAN MEDIA,


66 PENGELOLA MEDIA CETAK D-III TEKNIK KOMPUTER 1 - - 1 BIDANG PENGELOLAAN OPINI, ASPIRASI DAN LAYANAN HUBUNGAN
MEDIA, DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN PERSANDIAN

PENGELOLA PELAYANAN REHABILITASI SEKSI PELAYANAN DAN REHABILITASI ANAK DAN LANSIA, BIDANG
67 S-1 SOSIOLOGI 1 - - 1
SOSIAL DAN LANSIA PELAYANAN DAN REHABILITASI SOSIAL, DINAS SOSIAL

PENGELOLA PEMANFAATAN BARANG MILIK S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 MANAJEMEN SUB BIDANG PEMANFAATAN DAN PEMELIHARAAN, BIDANG ASET,
68 1 - - 1
DAERAH INFORMATIKA / S-1 ADMINISTRASI BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

SEKSI LAYANAN MANAJEMEN DATA INFORMASI PUBLIK DAN LAYANAN


69 PENGELOLA PENGADUAN PUBLIK D-III ADMINISTRASI PERKANTORAN 1 - - 1 DOMAIN, BIDANG INFRASTRUKTUR DAN INFORMASI PELAYANAN,
DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN PERSANDIAN

PENGELOLA PENGAMATAN PENYAKIT DAN S-1 KESEHATAN MASYARAKAT SEKSI BIMDAL, SURVEILANS, EPIDEMOLOGI DAN IMUNISASI, BIDANG
70 1 - - 1
IMUNISASI (EPIDEMIOLOG) BINA PENGENDALIAN PENYAKIT, DINAS KESEHATAN

SEKSI PEMBINAAN KELEMBAGAAN USAHA PERIKANAN BUDIDAYA,


PENGELOLA PENGAWASAN
71 S-1 PERIKANAN 1 - - 1 BIDANG PENGEMBANGAN USAHA PERIKANAN BUDIDAYA, DINAS
PEMBUDIDAYAAN IKAN
KELAUTAN DAN PERIKANAN
SEKSI PENGOLAHAN DAN PEMASARAN, BIDANG FASILITAS PERIZINAN
PENGELOLA PENGAWASAN PENGOLAHAN,
72 S-1 PERIKANAN 1 - - 1 DAN PENGELOLAAN TEMPAT PELELANGAN IKAN, DINAS KELAUTAN DAN
PENGANGKUTAN DAN PEMASARAN IKAN
PERIKANAN
SEKSI PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN, BIDANG PENANAMAN
73 PENGELOLA PENGEMBANGAN INVESTASI S-1 EKONOMI 1 - - 1 MODAL, PROMOSI DAN PENGEMBANGAN, DINAS PENANAMAN MODAL
DAN PTSP
SUB BIDANG TATA RUANG DAN LINGKUNGAN HIDUP, BIDANG SARANA,
PENGELOLA PERENCANAAN TEKNIS TATA
74 S-1 TEKNIK SIPIL / S-1 ARSITEKTUR 1 - - 1 PRASARANA DAN PENGEMBANGAN WILAYAH, BADAN PERENCANAAN
BANGUNAN
PEMBANGUNAN DAERAH
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

SEKSI BIMDAL PELAYANAN KESEHATAN PRIMER, RUJUKAN, KESEHATAN


PENGELOLA PROGRAM JAMINAN
75 S-1 KESEHATAN MASYARAKAT 1 - - 1 TRADISIONAL DAN KOMPLEMENTER, BIDANG BINA PELAYANAN
PEMELIHARAAN KESEHATAN
KESEHATAN DAN KEFARMASIAN, DINAS KESEHATAN

PENGELOLA PROGRAM KESEHATAN SEKSI BIMDAL PENYAKIT TIDAK MENULAR, BIDANG BINA
76 S-1 KESEHATAN MASYARAKAT 1 - - 1
KELUARGA PENGENDALIAN PENYAKIT, DINAS KESEHATAN

SEKSI PELAYANAN DAN REHABILITASI SOSIAL PENYANDANG


PENGELOLA REHABILITASI DAN
77 S-1 ADMINISTRASI NEGARA 1 - - 1 DISABILITAS, BIDANG PELAYANAN DAN REHABILITASI SOSIAL, DINAS
PELAYANAN SOSIAL
SOSIAL
SEKSI PENGAWASAN DAN EVALUASI PENYELENGGARAAN PERSANDIAN,
S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 MANAJEMEN
78 PENGELOLA SISTEM DAN JARINGAN 1 - - 1 BIDANG PERSANDIAN, DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN
INFORMATIKA
PERSANDIAN

PENGELOLA SISTEM INFORMASI SEKSI PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN DATA, BIDANG PIAK DAN
79 S-1 TEKNIK INFORMATIKA 1 - - 1
ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN PEMANFAATAN DATA, DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL

PENGELOLA SISTEM INFORMASI S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 MANAJEMEN SEKSI SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI, BIDANG PIAK DAN
80 1 - - 1
KEPENDUDUKAN INFORMATIKA PEMANFAATAN DATA, DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL

SUB BIDANG DATA DAN INFORMASI, BIDANG PENGADAAN, MUTASI


PENGELOLA SISTEM INFORMASI
81 S-1 TEKNIK INFORMATIKA 1 - - 1 DAN INFORMASI KEPEGAWAIAN, BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN
MANAJEMEN KEPEGAWAIAN
DAN PELATIHAN DAERAH

SEKSI PEMASARAN PARIWISATA, BIDANG PEMASARAN DAN PROMOSI


82 PENGELOLA USAHA KEPARIWISATAAN D-III MANAJEMEN PARIWISATA 1 - - 1
PARIWISATA, DINAS PARIWISATA

PENGOLAH DATA KEBIJAKAN KLASIFIKASI S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 MANAJEMEN SUB BIDANG PENILAIAN PENGAMANAN DAN PENGHAPUSAN BMD,
83 1 - - 1
BARANG INFORMATIKA BIDANG ASET, BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

SEKSI SARANA DAN HUBUNGAN KELEMBAGAAN, BIDANG PENANAMAN


84 PENGOLAH DATA KELEMBAGAAN S-1 MANAJEMEN 1 - - 1 MODAL, PROMOSI DAN PENGEMBANGAN, DINAS PENANAMAN MODAL
DAN PTSP
SUB BIDANG PERHITUNGAN DAN PELAPORAN, BIDANG
PENGOLAH DATA LAPORAN REALISASI S-1 TEKNIK INFORMATIKA / S-1 MANAJEMEN
85 1 - - 1 PERBENDAHARAAN DAN AKUNTANSI, BADAN PENGELOLA KEUANGAN
ANGGARAN INFORMATIKA
DAN ASET DAERAH

PENGOLAH DATA PERENCANAAN D-III MANAJEMEN TEKNIK INFORMATIKA / D- SUB BIDANG PENYUSUNAN ANGGARAN, BIDANG ANGGARAN, BADAN
86 1 - - 1
PENGANGGARAN III TEKNIK INFORMATIKA PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

PENYULUH KESEHATAN DAN PENCEGAHAN SEKSI BIMDAL PENYAKIT MENULAR, BIDANG BINA PENGENDALIAN
87 S-1 KESEHATAN MASYARAKAT 1 - - 1
PENYAKIT PENYAKIT, DINAS KESEHATAN

SEKSI BIMDAL KEFARMASIAN DAN ALAT KESEHATAN, BIDANG BINA


88 PENYULUH OBAT DAN MAKANAN S-1 KESEHATAN MASYARAKAT 1 - - 1
PELAYANAN KESEHATAN DAN KEFARMASIAN, DINAS KESEHATAN

SEKSI HARGA PANGAN, BIDANG DISTRIBUSI DAN CADANGAN PANGAN,


89 PENYULUH PANGAN S-1 EKONOMI PERTANIAN 1 - - 1
DINAS KETAHANAN PANGAN

SEKSI PENGUATAN SUMBERDAYA KOMUNIKASI PUBLIK, BIDANG


PENYUSUN BAHAN INFORMASI DAN
90 S-1 ILMU KOMUNIKASI 1 - - 1 PENGELOLAAN OPINI, ASPIRASI DAN LAYANAN HUBUNGAN MEDIA,
PUBLIKASI
DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN PERSANDIAN
SEKSI LAYANAN MANAJEMEN DATA INFORMASI PUBLIK DAN LAYANAN
91 PENYUSUN BERITA DAN PENDAPAT UMUM S-1 ILMU KOMUNIKASI 1 - - 1 DOMAIN, BIDANG INFRASTRUKTUR DAN INFORMASI PELAYANAN,
DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN PERSANDIAN

PENYUSUN KEBUTUHAN BARANG SUB BIDANG PENGADAAN DAN INVENTARISASI, BIDANG ASET, BADAN
92 S-1 EKONOMI 1 - - 1
INVENTARIS PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

SUB BIDANG AKUNTANSI UMUM, BIDANG PERBENDAHARAAN DAN


93 PENYUSUN LAPORAN KEUANGAN S-1 EKONOMI 1 - - 1
AKUNTANSI, BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

PENYUSUN PROGRAM KESELAMATAN


94 S-1 TRANSPORTASI 1 - - 1 SEKSI ANGKUTAN, BIDANG LALULINTAS, DINAS PERHUBUNGAN
ANGKUTAN JALAN

95 PENYUSUN REKAYASA LALU LINTAS S-1 TRANSPORTASI 1 - - 1 SEKSI LALULINTAS, BIDANG LALULINTAS, DINAS PERHUBUNGAN

PENYUSUN RENCANA BAHAN TEKNIS SEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN BUDIDAYA, BIDANG PENGEMBANGAN
96 S-1 PERIKANAN 1 - - 1
KESEHATAN IKAN DAN LINGKUNGAN DAN PENGELOLAAN KAWASAN, DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

SEKSI PERMODALAN DAN IPTEK USAHA PERIKANAN BUDIDAYA,


PENYUSUN RENCANA BAHAN TEKNIS
97 S-1 PERIKANAN 1 - - 1 BIDANG PENGEMBANGAN USAHA PERIKANAN BUDIDAYA, DINAS
PRASARANA DAN SARANA BUDIDAYA
KELAUTAN DAN PERIKANAN
SUB BIDANG BINA IDEOLOGI IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PUBLIK DAN
98 PENYUSUN RENCANA KEBIJAKAN S-1 ILMU PEMERINTAHAN / S-1 HUKUM 1 - - 1 PENDIDIKAN POLITIK, BIDANG BINA IDEOLOGI WAWASAN
KEBANGSAAN DAN POLITIK, BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK
FORMASI
ALOKASI
NO. NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN UNIT KERJA PENEMPATAN KETERANGAN
FORMASI CUM DISABI
UMUM
LAUDE LITAS

1 2 3 4 5 6 7 8 9

PENYUSUN RENCANA KEBUTUHAN SEKSI LOGISTIK, BIDANG PENANGANAN KEDARURATAN DAN LOGISTIK,
99 S-1 EKONOMI 1 - - 1
LOGISTIK BADAN PENANGGULANGAN BENCANA

PENYUSUN RENCANA KEGIATAN DAN SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN ANGGARAN, BAGIAN PEMBANGUNAN,
100 S-1 EKONOMI 1 - - 1
ANGGARAN ASISTEN PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN,

SEKSI PENGOLAHAN DAN PEMASARAN, BIDANG FASILITAS PERIZINAN


PENYUSUN RENCANA KELEMBAGAAN
101 S-1 PERIKANAN 1 - - 1 DAN PENGELOLAAN TEMPAT PELELANGAN IKAN, DINAS KELAUTAN DAN
PASAR HASIL PERIKANAN
PERIKANAN

SEKSI REHABILITASI, BIDANG REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI,


102 PENYUSUN RENCANA REHABILITASI S-1 PSIKOLOGI 1 - - 1
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA

SEKSI LAYANAN DAN PEMANFAATAN ARSIP, BIDANG PENGELOLAAN


103 PRANATA LABORATORIUM KEARSIPAN D-III KEARSIPAN 1 - - 1
ARSIP, DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN DAERAH

SUB BIDANG EVALUASI DAN PENGESAHAN ANGGARAN, BIDANG


104 VERIFIKATOR ANGGARAN S-1 EKONOMI AKUNTANSI 1 - - 1
ANGGARAN, BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

SUB BAGIAN VERIFIKASI DAN PERBENDAHARAAN, BAGIAN KEUANGAN


105 VERIFIKATOR KEUANGAN S-1 AKUNTANSI 2 - - 1
DAN ASET

SUB BIDANG BELANJA, BIDANG PERBENDAHARAAN DAN AKUNTANSI,


- - 1
BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH

LA BAKRY

Anda mungkin juga menyukai