Anda di halaman 1dari 2

Lipid merupakan salah satu kelompok senyawa biomolekul yang mempunyai berbagai fungsi

penting dalam tubuh kita. Lemak merupakan salah satu dari senyawa lipid. Adapun yang
termasuk senyawa lipid antara lain kolestrol, steroid, dan terpenoid.

A. Penggolongan Lipid

Lipid dikelompokkan menjadi dua kelompok besar, yaitu lipid yang terhidrolisis dan
lipid yang tidak terhidrolisis

Lipid

Lipid Terhidrolisis Lipid Tidak Terhidrolisis

Steroid
Penyusun Penyusun Contoh:
C,H,O C,H,O,P,N Kolestrol
Progesteron
Estrogen
Lilin Trigliserida Fosfolipid
(Wax)
Fosfomyelin Terpenoid
Contoh:
Sitral (sereh)
Lemak Geraniol
Hewani (minyak mawar)

Lemak
Nabati

B. Struktur Lipid
a. Lipid Terhidrolisis
Lipid terhidrolisis merupakan ester dari gliserol dengan suatu asam lemak atau asam
fosfat yang mengikat etanolamin atau serin,

Anda mungkin juga menyukai