Anda di halaman 1dari 4

BRAND PERSONALITY

A. Defenisi dari Brand Personality


1. Jennifer Aaker (1997, hlm. 347) mendefinisikan kepribadian merek sebagai "set
karakteristik manusia yang terkait dengan merek". Jadi, berbeda dengan psikolog, Aaker
mendefinisikan kepribadian dalam hal karakteristik, bukan ciri.
2. Kotler dan Keller menentukan kepribadian merek sebagai: “campuran spesifik dari sifat
manusia yang dapat kita kaitkan dengan merek tertentu.
3. Kepribadian merek dipandang sebagai pendorong utama dalam pembentukan sikap dan
preferensi positif untuk merek (Biel, 1993)
4. Penentu kuat ekuitas merek, dan sarana yang efektif untuk menciptakan dan membangun
hubungan konsumen-merek yang bermakna (Sung & Tinkham, 2005).
5. Persepsi merek adalah sikap, perspektif, dan pandangan konsumen terus menuju sebuah
merek. Berbagai ciri mengenai merek dapat mempengaruhi perkembangan sikap merek
yang positif (Guthrie, Kim, & Jung, 2008).

B. Dimensi Brand Personality


Menurut Jennifer Aaker, ada lima dimensi dari brand personality:
1. Pertama adalah Sincerity (Down-to-earth, honest, wholesome, cheerful). Dimensi ini
menunjukkan sifat manusia yang tulus. Jika diaplikasikan pada brand
dimensi sincerity atau kesungguhan hati ini mencerminkan bagaimana brand benar-benar
menunjukkan konsistensinya dalam memenuhi need (kebutuhan), want (keinginan),
dan expectation (harapan) dari konsumen.
2. Kedua adalah excitement (Daring, Sprited, Imaginative, up-to-date). Excitement artinya
kegembiraan, bagaimana sebuah brand mampu memberikan kesenangan pada
pemakainya.
3. Ketiga adalah dimensi Competence (Reliable, intelligent, and
successful). Dimensi Competence ini menunjukkan bahwa suatu brand punya
kemampuan untuk menunjukkan keberadaanya di pasar.
4. Keempat adalah dimensi sophisticating (Upper class and Charming).Dimensi ini lebih
mengacu pada bagaimana suatu brand memberikan nilai bagi konsumennya.
5. Dimensi yang kelima adalah rugedness (Outdoorsy and tough). Dimensi ini menunjukkan
bagaimana sebuah brand mampu bertahan di tengah persaingan brand-brand.
Elemen outdoorsy mengacu pada sifat kokoh dan
maskulin,sedangkan tough menunjukkan elemen yang kuat.

Dimensi Indikator Favorable Unfavorable Jumlah Bobot

Ketulusan Merendah 2 1 3 20%

Jujur 2 1 3

Bermanfaat 1 1 2

Bahagia 1 1 2

Kegembiraan Berani 2 1 3 20%

Bersemangat 2 1 3

Imajinatif 1 1 2

Up to date 1 1 2

Kompetensi Dapat 2 2 4 20%


diandalkan

Intelijen 2 1 3

Sukses 2 1 3

Berpengalaman Golongan 3 2 5 20%


atas

Menarik 3 2 5

Ketangguhan keras 3 2 5 20%

Ulet 3 2 5
Jumlah 30 20 50 100%

no Dimensi Indicator Favorable Unfavorable

1 Ketulusan Merendah Saya merasa sepatu vans Saya merasa sepatu vans
memiliki harga yang terjangkau memiliki harga yang mahal
Sepatu vans baru menjadi sepatu
yang ternama
Jujur Saya merasa sepatu vans Saya merasa sepatu vans
memberikan kesan menarik dan kuno
trendi
Saya memikirkan sepatu vans
saat saya ingin membeli sepatu
baru
Bermanfaat Sepatu vans sangat nyaman Sepatu vans tidak nyaman
untuk dipakai untuk dipakai

Bahagia Saya merasa sepatu vans Saya merasa sepatu vans


memiliki kualitas yang bagus memiliki kualitas yang buruk

2 Kegembiraan Berani Saya merasa sepatu vans akan Saya merasa sepatu vans
menjadi sepatu favorit anak akan ketinggalan zaman
muda di dunia
Sepatu vans akan disukai semua
kalangan
3 Kemampuan Sukses Sepatu vans berhasil membuat Sepatu vans tidak membuat
saya kagum saya kagum

Sepatu vans sesuai ekspetasi


saya
4 Berpengalaman Golongan atas Sepatu vans memiliki kelas Sepatu vans tidak untuk
tertentu yang membuat saya kelas menengah-keatas.
bangga.
Sepatu vans hanya untuk kelas Sepatu vans tidak membuat
menengah-keatas. saya bergengsi untuk
membelinya.

Sepatu vans membuat saya


bergengsi untuk membelinya.
Menarik Saya lebih memilih sepatu Vans Saya tidak memilih sepatu
dibandingkan merek lain karena Vans dibandingkan merek
mampu membuat saya kagum lain karena tidak mampu
membuat saya kagum

Sepatu Vans mampu menarik Desain sepatu Vans yang


perhatian saya dengan tampilan terdapat pada tidak logonya
khasnya yang lain daripada yang menarik
lain
Desain sepatu Vans yang
terdapat pada logonya menarik
5 Ketangguhan Keras Sepatu Vans baik digunakan di Sepatu Vans tidak baik
luar ruangan digunakan di luar ruangan

Sepatu Vans awet dan daya Sepatu Vans tidak awet dan
tahan yang baik daya tahan yang tidak baik

Sepatu Vans memiliki


kepribadian yang dekat dengan
aktivitas luar rumah
Ulet Sepatu Vans memiliki Sepatu vans tidak tangguh
kepribadian yang keras digunakan dalam kondisi
apapun

Sepatu vans tangguh digunakan Sepatu vans mudah rusak


dalam kondisi apapun
Sepatu vans tidak mudah rusak

Anda mungkin juga menyukai