Anda di halaman 1dari 2

IMUNISASI CAMPAK

No. Kode :
Terbitan :
No. Revisi :

DAFTAR Tanggal Terbit :


TILIK

Halaman : DTO
UPTD PUSKESMAS LAIS Leli Hefni, SKM. M.KES
NIP. 19680217 198803 2 003

Unit : IMUNISASI

Nama Petugas :

Tanggal Pelaksanaan :

Tidak
No Kegiatan Ya Tidak
Berlaku.
1 Petugas menjelaskan tujuan dan rasional tindakan kepada orang tua

2 Petugas mempersiapkan alat dan bahan

3 Petugas mengecek obat

4 Petugas mencuci tangan

5 Petugas membuka tutup vaksin dengan menggunakan gergaji


ampul

6 Larutkan dengan cairan pelarut campak yang sudah ada (5cc)

7 Ambil 0,5 cc vaksin campak yang telah dilarutkan

8 Petugas menggunakan sarung tangan

9 Petugas membersihkan lengan kiri bagian atas anak dengan kapas


air hangat
10 Petugasmenyuntikan vaksin secara subcutan

11 Petugas merapikan alat

12 Petugas mencuci tangan

13 Petugas mencatat dalam buku register imunisasi, kartu imunisasi/


buku KIA
Compliance rate (CR) ……………………%.

(CR) = x 100%

Pelaksana/Auditor

(TIM MANAJEMEN MUTU)

Anda mungkin juga menyukai