Anda di halaman 1dari 13

LEMBAR KERJA DAN RUBRIK

IN 1:

LK-1 KAJIAN KONSEP HOTS

Tujuan :

Setelah mengerjakan Lembar Kerja ini diharapkan peserta mampu


mengidentifikasi dimensi pengetahuan, dimensi proses berpikir, dan proses
keterampilan serta aspek HOTS berdasarkan bahan bacaan.

Langkah-langkah:

1. Mengkaji konsep HOTS mengunakan LK-1a dengan langkah sebagai berikut:


a. Cermatilah contoh video pembelajaran HOTS!
b. Tulislah unsur HOTS dalam pembelajaran tersebut!
2. Melakukan Analisis KD Pengetahuan dan Keterampilan mengunakan lembar
kegiatan (LK-1b sampai LK-1d) dengan cara:
1. Untuk jenjang SD (Tematik Terpadu) : memilih KD berpasangan pada
satu pembelajaran (PB) pada salah satu sub tema yang diajarkan pada
semester yang sedang berjalan!
2. Untuk jenjang SMP/SMA/SMK (Mata Pelajaran): memilih KD
berpasangan pada semester yang sedang berjalan!
3. Tulislah pasangan KD dan tentukan target dari KD Pengetahuan dan KD
Keterampilan pada LK-1.b!
4. Tentukan tingkat kompetensi dari KD pengetahuan berdasarkan pada
dimensi pengetahuan dan proses berfikir pada sumbu simetris KD
pengetahuan serta menentukan gradasi Kata Kerja Operasional (KKO)
IPK pada LK-1.c!
5. Tentukan IPK dan materi pembelajaran dari KD Pengetahuan dan KD
Keterampilan pada LK-1.d!
LK-1A ANALISIS VIDEO PEMBELAJARAN

Identifikasi kegiatan pembelajaran PPK, Lietarasi dan HOTS pada Lk berikut!

Kegiatan Pembelajaran HOTS

1.berbaris didepan kelas

2. bersalaman dengan guru dan sesama teman (gotong royong)

3. mengucap salam (religiositas)

4. berdoa (religiositas)

5.bernyanyi( nasionalisme)

PPK 6. Siswa mengerjakan LKS (kemandirian dan tanggung jawab)

7. Kerja kelompok (gotong royong)

8. Tugas evaluasi (kemandirian dan integritas)

9. Berbagi cerita (Mandiri)


1.Kegiatan kelas berbagi ( literasi baca tulis)

-salah satu siswa menceritakan pengalamannya

2.Literasi baca tulis melalui orientasi peserta didik pada dua masalah yang disajikan guru.
Literasi
3. Literasi numerasi melalui kegiatan menghitung tutup botol.

- Kognetif

1.Menentukan rata-rata atau mean dengan menggunakan alat peraga (tutup botol)

2. Menentukan rata-rata penghasilan orang tua siswa yang datanya diperoleh dari beberapa
Transfer Knowledge siswa.

(kegiatan Pembelajaran yang 3. Siswa dapat menjelaskan bagaimana cara mengubah data kuantitatif menjadi data kualitatif
menggambarkan TK (c4-c6))
-Afektif

1. Menberikan tepuk tangan

2. Memberikan pujian
-pisikomotorik

1.Siswa bergerak melihat hasil kerja kelompok lain untuk membandingkan hasil kelompok
yang satu dengan lainnya.

1.Guru mengajak siswa menanggapi masalah yang berhubungan dengan mean dan modus.

Critical thinking, Creativity 2. Guru meminta siswa menceritakan nilai harian matematika.

(kegiatan Pembelajaran yang 3. Guru memberi data nilai harian matematika siswa kelas VI, siswa diminta untuk bercerita
menggambarkan CC) berdasarkan data yang diberikan guru. Kemudian siswa membuat kesimpulan dari masalah.

4. menganalisis tentang tampilan gambar mengenai rata-rata tinggi badan dan penghasil orang
tua

5.menganalisis data tampilan tentang penilaian harian matematika kls 6

1.Guru memberikan 3 buah masalah yang tiap masalah diselesaikan oleh 2 kelompok. Hasil
penyelesaiannya ditempelkan d idinding belakang kelas, satu anggota kelompok diminta
Problem Solving menjelaskan hasil diskusi kelompoknya .

(kegiatan Pembelajaran yang 2. Menentukan mean dari ketinggian tutup botol.


menggambarkan PS)
3. siswa dapat menentukan kemakmuran dari 2 desa yg diperbandingkan

4. siswa dapat menentukan modus dari ketinggian tutup botol berwarna sama
LK 1B – 1D

Mata Pelajaran/Tema/Sub Tema : HIMPUNAN


Kelas : VII
Kompetensi Inti : Memahami pengetahuan (faktual,konseftual
dan prosedural ) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi,seni,budaya terkait penomena dan kejadian tampak mata.

LK-1B. PASANGAN KD DAN TARGET DARI KD PENGETAHUAN DAN


KETERAMPILAN

KD Pengetahuan :3.4. Menjelaskan KD Keterampilan :


himpunan,himpunan bagian,himpunan 4.4. Menyelesaikan masalah
semesta,himpunan kosong, komplemen kontekstual yang berkaitan dengan
himpunan, himpunan bagian,
himpunan, dan melakukan operasi
himpunan semesta, himpunan
biner pada himpunan menggunakan kosong, komplemen himpunan.
masalah kontekstual.
Target KD Keterampilan :
Target KD Pengetahuan : 4.4.1. menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
3.4.1. Menjelaskan himpunan. himpunan
4.4.2. menyelesaikan masalah
3.4.2. Menjelaskan himpunan bagian.
kontekstual yang berkaitan dengan
3.4.3. Menjelaskan himpunan semesta. himpunan bagian,
3.4.4. Menjelaskan himpunan kosong. 4.4.3. menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
3.4.5. Menjelaskan komplemen himpunan semesta,
himpunan. 4.4.4. menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
3.4.6. Melakukan operasi biner pada
himpunan kosong,
himpunan menggunakan masalah 4.4.5. menyelesaikan masalah
kontekstual. kontekstual yang berkaitan dengan
komplemen himpunan,
4.4.6. menyelesaikan masalah
kontekstual yang berkaitan dengan
operasi biner pada himpunan
menggunakan masalah kontekstual.
LK-1C. MATRIK SUMBU SIMETRIS KD PENGETAHUAN

(Permendikbud No. 20 Tahun 2016


METAKOG
Tentang SKL Pendidikan Dasar dan
NITIF

PROSEDU
RAL
DIMENSI PENGETAHUAN

Memp
KONSEPT Menentu Membua
eredik
UAL kan t
si
Menangah)

Menjel
FAKTUAL
askan

C1 C2 C3 C4 C5
C6
MENGI MEMAH MENGAPLI MENGANA MENGEVAL
MENCIPTA
NGAT AMI KASIKAN LISIS UASI

DIMENSI PROSES BERFIKIR

Ranah Kognitif (C1 – C6) Taksonomi Bloom

LK-1D. FORMAT PERUMUSAN IPK

Proses
Materi
Tingkat Berpikir
dan
No KD Kompetensi (C1-C6) IPK
Sub
KD Dimensi
Materi
Pengetahuan
4

3.4. Menjelaskan Dimensi Proses IPK Penunjang:


himpunan, Pengetahuan: Berpikir dan Menjelaskan jenis-jenis

himpunan konseftual Dimensi kumpulan bilangan


Pengetahuan:
bagian,himpunan
1.Faktual C2
semesta,himpunan 2.Konseptual
kosong,komplemen C2 IPK Kunci:
himpunan dan Proses 3.Konseptual 3.4.1 Membedakan
C3 himpunan dan bukan
melakukan operasi Berpikir:
4. Konseptual
biner pada 1.Faktual C2 himpunan 3.4.2
2.Konseptual C6
himpunan. Menyebutkan contoh
C2
himpunan dan contoh
3.Konseptual
bukan himpunan
C3
3.4.3 Memahami
4. Konseptual
keanggotaan suatu
C6
himpunan
3.4.4 Menyajikan
himpuan dengan
mendaftarkan
anggotanya
3.4.5 Menyajikan
himpunan dengan
menyatakan sifat yang
dimiliki anggotanya
3.4.6 Menyajikan
himpunan dengan
menuliskan notasi
pembentuk himpunan
3.4.7 Menjelaskan
definisi tentang konsep
himpunan semesta dan
diagram venn
3.4.8Menyelesaikan
masalah nyata yang
berkaitan dengan
himpunan semesta dan
diagram venn
3.4.9Mengomunikasikan
konsep himpunan
semesta dan diagram
venn
3.4.10 Menjelaskan
konsep himpunan
kosong
3.4.11 Menentukan
kardinalitas suatu
himpunan
3.4.12 Menyebutkan
himpunan bagian dari
suatu himpunan
3.4.13 Menyatakan
himpunan kuasa dari
suatu himpunan
3.4.14 Menjelaskan
definisi tentang irisan
dua himpunan atau
lebih
3.4.15 Menentukan
keanggotaan hasil irisan
dua himpunan atau
lebih
3.4.16 Menuliskan
keanggotaan hasil
gabungan dua
himpunan atau lebih
3.4.17 Menentukan
keanggotaan hasil
pengurangan atau
selisih dua himpunan
atau lebih
3.4.18 Menentukan
keanggotaan
komplemen suatu
himpunan
IPK Pengayaan: (Tidak
Wajib)
3.4.19
Merepresentasikan
masalah kontekstual
dalam bentuk diagram
venn

2 KD Keterampilan

4.4. Menyelesaikan Tingkat Langkah IPK Penunjang:


masalah Keterampilan: Proses

kontekstual yang Keterampilan: IPK Kunci:

berkaitan dengan 4.4.1. menyelesaikan

himpunan, masalah kontekstual

himpunan bagian, yang berkaitan dengan

himpunan semesta, himpunan

himpunan 4.4.2. menyelesaikan

kosong,komplemen masalah kontekstual

himpunan, operasi yang berkaitan dengan

biner pada himpunan bagian,


4.4.3. menyelesaikan
himpunan. masalah kontekstual
yang berkaitan dengan
himpunan semesta,
4.4.4. menyelesaikan
masalah kontekstual
yang berkaitan dengan
himpunan kosong,
4.4.5. menyelesaikan
masalah kontekstual
yang berkaitan dengan
komplemen himpunan,
4.4.6. menyelesaikan
masalah kontekstual
yang berkaitan dengan
operasi biner pada
himpunan
menggunakan masalah
kontekstual

IPK Pengayaan: (Tidak


Wajib)

RUBRIK KONSEP HOTS

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil kerja konsep HOTS

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:

1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta pembekalan pada LK-1!


2. Berikan nilai berdasarkan penilaian Anda terhadap hasil kerja peserta sesuai
rubrik berikut!

Kriteria Penilaian:

1. Menuliskan kegiatan integrasi PPK pada video dengan tepat.


2. Menuliskan kegiatan integrasi LIterasi pada video dengan tepat.
3. Menuliskan kegiatan yang termasuk transfer knowledge, critical creativity dan
problem solving pada video dengan tepat.
4. Menyusun pasangan KD dengan tepat
5. Menuliskan sumbu simetri pengetahuan secara tepat
6. Merumuskan IPK secara tepat

Rubrik Penilaian:

Nilai Rubrik

90  nilai 100 Enam aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai 90 Lima aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai

70  nilai 80 Empat aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai

60  nilai 70 Tiga aspek sesuai dengan kriteria, tiga aspek kurang sesuai

<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai
13

Anda mungkin juga menyukai