Anda di halaman 1dari 1

Analisis Industri

Analisis ini melibatkan perbandingan perusahaan dengan perusahaan lain di

industri yang sama untuk melihat bagaimana perusahaan melakukan investasi

secara finansial dibandingkan dengan industri lainnya. Jenis analisis ini sangat

membantu manajer keuangan untuk melihat apakah ada penyesuaian finansial yang

perlu dilakukan.

Teknik penghitungan rasio keuangan biasanya digunakan untuk analisis ini.

Untuk melakukan pembandingan, dan membutuhkan rasio rata-rata dari perusahaan

lain di industri yang sama untuk dibandingkan.

Time series merupakan data yang terdiri atas satu objek tetapi meliputi

beberapa periode waktu misalnya harian, bulanan, mingguan, tahunan,

Cross-sectional data mengacu pada data yang dikumpulkan dengan

mengamati banyak hal (seperti perorangan, perusahaan atau negara / wilayah) pada

titik waktu yang sama, atau tanpa memperhatikan perbedaan waktu. Analisis data

cross-sectional biasanya terdiri dari membandingkan perbedaan antara subyek

Anda mungkin juga menyukai