Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL

BANTUAN MAKAN SISWA

SEKRETARIAT:
Jl. Sukalaksana KM 0.5
Ds. Sukaraja Kec. Malingping - Banten
SMP IT AL - QUDWAH 2
Cp. 081381330605 Fu l l d a y & B o a r d i n g School
HIKMAH
“Siapa pun mukmin memberi makan mukmin
yang kelaparan, pada hari Kiamat nanti Allah
akan memberinya makanan dari buah-buahan
surga. Siapa pun mukmin yang memberi minum
mukmin yang kehausan, pada hari kiamat nanti
Allah akan memberinya minum dari minuman
surga. Siapa pun mukmin yang memberi pakaian
mukmin lainnya supaya tidak telanjang, pada
hari kiamat nanti Allah akan memberinya
pakaian dari perhiasan surga.”
(Hadits Riwayat Tirmidzi)
No : 001/BMS/SMPITAQ2/VIII/2019
Lamp. :
Hal : Permohonan Bantuan Makan Santri

Kepada Yth,
Donatur
Di Tempat

Assalamu’alaikum wr.wb

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT. Sholawat dan salam semoga senantiasa
tercurah kepada junjungan Mulia Nabi Muhammad SAW.

Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan pendidikan terhadap siswa serta memberikan
kenyamanan dalam belajar mengaji ilmu agama dan ilmu umum. Kami pengelola sekolah
SMP IT Al – Qudwah 2 senantiasa berupaya untuk memenuhi kebutuhan sarana dan
prasarana belajar siswa. Namun, karena keterbatasan sumber daya kami mengalami kendala
sehingga perlu bantuan dari berbagai pihak guna kelancaran kegiatan belajar mengajar di
SMP IT Al – Qudwah 2.

Sehubungan dengan hal tersebut, maka bermaksud mengajukan permohonan bantuan dana
kepada lembaga yang Bapak/Ibu pimpin. Dana tersebut akan digunakan untuk memenuhi
kebutuhan makan dan minum siswa sehari – hari.

Demikian surat permohonan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu
kami ucapkan terima kasih.

Wassalamu’alaikum wr.wb.

Hormat Kami,

Kepala Sekolah,
SMP IT Al – Qudwah 2

RD. SS. Usep Herius, S.Pd

SEKRETARIAT:
Jl. Sukalaksana KM 0.5
Ds. Sukaraja Kec. Malingping - Banten
SMP IT AL - QUDWAH 2
Cp. 081381330605 Fu l l d a y & B o a r d i n g School
Lokasi Sekolah :
SMP IT AL - QUDWAH 2
Jl. Sukalaksana KM 0.5 Ds. Sukaraja Kec. Malingping Kab. Lebak - Banten

Sasaran Penerima Manfaat Bantuan Makan :


Siswa SMP IT Al - Qudwah 2
Santri Boarding Program Tahfidz Al - Qudwah 2

Guru, pengelola boarding dan Staf SMP IT Al - Qudwah 2

SEKRETARIAT:
Jl. Sukalaksana KM 0.5
Ds. Sukaraja Kec. Malingping - Banten
SMP IT AL - QUDWAH 2
Cp. 081381330605 Fu l l d a y & B o a r d i n g School
Profil Sekolah
SMP IT Al – Qudwah 2 merupakan sekolah yang berada di Desa Sukaraja Kecamatan
Malingping Kabupaten Lebak provinsi Banten. SMP IT Al – Qudwah 2 menyelenggarakan
pendidikan Full Day dan Boarding School. Sekolah ini berada dibawah naungan Yayasan
Islam Qudwatul Ummah Lebak yang beralamat di Desa Cempa Kecamatan Kalang Anyar
Kabupaten Lebak Provinsi Banten.
IDENTITAS SEKOLAH

Nama Yayasan : Yayasan Islam Qudwatul Ummah


Nama Sekolah : SMP IT AL – QUDWAH 2
Status : Swasta
Alamat : Jl. Sukalaksana KM 0.5
Desa : Sukaraja
Kecamatan : Malingping
Kabupaten : Lebak
DATA SEKOLAH

Tahun Berdiri : 2015


Waktu Belajar : Full Day and Boarding.
Status Tanah : Hibah
Luas Tanah : 1 Ha
Jumlah Siswa : 43 Orang
Jumlah Santri (Boarding) : 15 Orang
Jumlah Guru : 16 Orang
Jumlah Ustadz/Ustadzah : 3 Orang
Jumlah Staf : 2 Orang
Struktur Organisasi
SMP IT Al - Qudwah 2

Dewan Pembina : H. Sanuji Pentamarta, S.IP


Ketua Yayasan : K.H A’la Rotbi, Lc
Kepala Sekolah : RD. SS. Usep H erius, S.Pd
Wakasek Kurikulum : Taufiq Hidayat, S.P
Wakasek Kesiswaan : Qorindo Mulia Pratama, S.Pd
Wakasek Humas : Asep Amarullah, S.Sos
Wakasek Sapras : Drs. Ali Masyhudi
Bendahara : Ade Cahya, S.Pd
Tenaga Pengajar : 16 Guru Kelas, 3 Ustadz Boarding
Kepala TU : Sudin, S.Pd
Staf TU : Siti Julaeha
Penjaga Sekolah : Juanda
Penata Taman dan Kebun : Mulhat
RENCANA ANGGARAN KEBUTUHAN MAKAN HARIAN
SMP IT AL – QUDWAH 2

No. Uraian Jumlah Sat. Harga (Rp) Fr. Total (Rp)


A. Sarapan
1. Santri 15 Org 12.000 1 180.000
2. Ustadz (Pengelola Boarding) 3 Org 15.000 1 45.000
3. Penjaga Sekolah 1 Org 15.000 1 15.000
Sub Total 240.000
B. Makan Siang
1. Siswa 43 Org 12.000 1 516.000
2. Guru (Sesuai jadwal mengajar) 10 Org 15.000 1 150.000
3. Ustadz (Pengelola Boarding) 3 Org 15.000 1 45.000
4. Staf TU dan Penjaga Sekolah 3 Org 15.000 1 45.000
Sub Total 756.000
C. Makan Sore
1. Santri 15 Org 12.000 1 180.000
2. Ustadz (Pengelola Boarding) 3 Org 15.000 1 45.000
3. Penjaga Sekolah 1 Org 15.000 1 15.000
Sub Total 240.000
TOTAL (A + B + C) 1.236.000
Jadi, total kebutuhan untuk makan harian di SMP IT Al – Qudwah 2 Sebesar;
Rp. 1.236.000; (Satu juta dua ratus tiga puluh enam ribu rupiah)
SMP IT AL - QUDWAH 2
Fullday & Boarding School

AYO BERGABUNG ________________


PROGRAM BANTUAN MAKAN
SANTRI SMP IT AL - QUDWAH 2
_______YATIM & DHUAFA_______

TRANSFER KE:
REK. BJB 0095960596100
A . N S M P I S L A M T E R PA D U A L - Q U D WA H 2

Sekretariat : Jl. Sukalaksana KM 0.5 Polotot Utara Ds Sukaraja Kec. Malingping, Lebak - Banten
INFORMASI & KONFIRMASI TRANSFER : WA 081381330605
PENUTUP

Demikian proposal ini dibuat, untuk diketahui dan mendapat dukungan dari semua pihak,
baik moril maupun materil. Bagi para donatur dan berbagai pihak yang ikhlas menginfakan
harta, tenaga, fikiran dan waktunya untuk membantu program ini, kami ucapkan
terimakasih. Semoga Allah swt, senantiasa memberkati kita semua dengan segala limpahan
rahmat dan taufiq-Nya, serta memberikan lindungan dan meridhai niat baik hamba-Nya,
Aamiin.

SEKRETARIAT:
Jl. Sukalaksana KM 0.5
Ds. Sukaraja Kec. Malingping - Banten
SMP IT AL - QUDWAH 2
Cp. 081381330605 Fu l l d a y & B o a r d i n g School
DOKUMENTASI KEGIATAN :

Kegiatan Belajar Siswa Tahfidz Boarding SMP IT Al - Qudwah 2


DOKUMENTASI KEGIATAN :

Kegiatan Upacara Bendera Siswa


SMP IT Al - Qudwah 2

Kegiatan belajar di kelas


Siswa SMP IT AL - Qudwah 2
DOKUMENTASI KEGIATAN :

Mengikuti Kegiatan pawai kemerdekaan


Negara Indonesia

Kegiatan pembinaan siswa


di luar kelas

Anda mungkin juga menyukai