Anda di halaman 1dari 4

1.

Suatu field F adalah suatu Daerah Integral, tunjukkan bahwa F tidak mempunyai
pembagi nol.
Jawab:
Jika ab = 0 dan a ≠ 0, maka
𝑏 =1∗𝑏
= 𝑎−1 𝑎𝑏
= 𝑎−1 ∗ 0
=0

Sehingga terbukti F merupakan tidak mempunyai pembagi nol.

2. Tunjukkan suatu Daerah Integral yang berhingga D adalah suatu Field.


Jawab:
Pandang D mempunyai n elemen, misal
D = (𝑎1 , 𝑎2 , … , 𝑎𝑛 )
Misalkan a sembarang elemen tidak nol dari D, dan pandang n elemen
𝑎𝑎1 , 𝑎𝑎2 , … , 𝑎𝑎𝑛
Karena a ≠ 0, diperoleh
𝑎𝑎1 = 𝑎𝑎𝑗
Berakibat
𝑎𝑎𝑖 = 𝑎𝑎𝑗
Karena itu n diatas semua berbeda, dan karenanya mereka semua adalah elemen D.
Satu dari mereka misal 𝑎𝑎𝑘 , harus sama dengan elemen identitas 1 dari D, atau
𝑎𝑎𝑘 = 1
Karena itu 𝑎𝑘 adalah invers dari a, dan karena a adalah sembarang elemen tidak nol
dari D, maka D adalah suatu field.
3. Tunjukkan bahwa ideal J pada suatu Field F hanyalah {0} atau F sendiri.
Jawab:
Jika J ≠ {0}, maka J berisi suatu elemen tidak nol a, karena F adalah suatu Field maka
a merupakan suatu unit (menurut sifat Field).
4. Pandang f:KK’ suatu Homomorfisma dari suatu Field K ke suatu Field K’.
Tunjukkan f adalah suatu pembentangan, yakni bahwa f adalah satu-satu.
Jawab:
Misalkan J = Ker f, yang merupakan suatu Ideal pada K
Jika J = K, maka f(1) = 0’.
Tetapi, karena f adalah suatu Homomorfisma, kita butuhkan
f(1) = 1’
Karenanya J ≠ K dan juga J = {0}
Pandang
f(a) = f(b)
Karena itu
f(a-b) = f(a) – f(b) = 0
Karenanya a-b termasuk dalam J, yang berarti a-b = 0, atau a = b, maka f adalah satu-
satu.
5. Pandang K adalah suatu Ideal Maksimal pada suatu Ring komutatif R dengan elemen
identitas 1. Tunjukkan bahwa R/K adalah suatu Field.
Jawab:
Karena K ≠ R, kita mempunyai 1 bukan elemen K
Maka koset 1+K adalah elemen Unitas untuk R/K
Sehingga R/K adalah komutatif
Yang tinggal adalah sembarang koset selain dari K mempunyai suatu invers
multiplikatif pada R/K.
Pandang a+K ≠ K, sehingga a bukan elemen K
Misalkan J = {ra + sk: r,s ꞓ R, k ꞓ K}
Karena J adalah suatu Ideal yang berisi a dan K, maka a bukan elemen K, kita
mempunyai K ≠ J
Karena K adalah maximal, J = R, maka 1 elemen J
Sehingga ada r0,s0 ꞓ R dan k0 ꞓ K, sedemikian sehingga 1 = r0a + s0k0
Maka 1 + K = r0a + s0k0 + K = r0a + K = (r0 + K)(a + K)
Sehingga r0 + K adalah kebalikan multiplikatif dari a + K. Karena itu R/K adalah
suatu Field.
6. Tunjukkan jika A Field maka A Daerah Integral.
Jawab:
Karena setiap Field merupakan Ring komutatif dengan anggota satuan maka field
tidak mempunyai pembagi nol. Karena setiap anggota Field yang tidak nol
mempunyai invers maka dengan mengingat sifat (1) sebarang Field tidak mengandung
pembagi nol, berarti setiap Field merupakan suatu Daerah Integral.
7. Tunjukkan bahwa Z5 merupakan Field.
Jawab:
Z5 merupakan Ring pembagian, dan syarat Field adalah Ring pembagian yang
komutatif, maka akan dibuktikan bahwa Z5 komutatif.
∀𝑎, 𝑏 ∈ 𝑍5 𝑚𝑎𝑘𝑎 𝑎, 𝑏 = 𝑏, 𝑎
𝑀𝑖𝑠𝑎𝑙 𝑎 = 0,1,2,3,4 𝑑𝑎𝑛 𝑏 = 0,1,2,3,4 𝑚𝑎𝑘𝑎
1𝑜5 2 = 2𝑜5 1 = 2
2𝑜5 4 = 4𝑜5 2 = 3
2𝑜5 3 = 3𝑜5 2 = 1, 𝑑𝑠𝑡
Maka Z5 merupakan Field.
8. Tunjukkan bahwa Z4 bukan merupakan Ring pembagian dan Field.
Jawab:
x 0 1 2 3
0 0 0 0 0
1 0 1 2 3
2 0 2 0 2
3 0 3 2 1
Dari tabel diatas, terlihat bahwa tidak semua anggota Z4 , kecuali nol yang
mempunyai pasangan sehingga memenuhi ∀𝑥 ∈ 𝑍4 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑥 ≠ 0, ∃𝑦 ∈
𝑅 𝑠𝑒ℎ𝑖𝑛𝑔𝑔𝑎 𝑥𝑦 = 𝑦𝑥 = 1
Karena Z4 bukan merupakan Ring pembagian maka Z4 juga bukan merupakan Field.
9. Tunjukkan bahwa Zp merupakan Field jika p bilangan prima.
Jawab:
Ambil a,b dua unsur sebarang dari Zp dengan ab = 0
Maka ab habis dibagi oleh p
Dan karena p prima maka p harus membagi a, maka a = 0
Dan jika p membagi b, maka b = 0
Jadi a,b| Zp dan ab = 0 maka a = 0 atau b = 0
Dengan demikian Zp merupakan Daerah Integral karena unsur-unsur dari Zp berhingga
maka Zp merupakan Field.
10. Tunjukkan bahwa setiap Field merupakan Daerah Integral.
Jawab:
Misalkan F adalah Field
Maka F adalah Ring komutatif
Ambil a,b unsur-unsur sebarang di F dengan ab = 0
Akan ditunjukkan bahwa a = 0 atau b = 0
Misalkan a = 0, karena F Field, maka a – 1F
Dengan demikian a – 1(ab) = a – 1.0 = 0
Misalkan b = 0, karena F Field, maka 1F – b
Dengan demikian 1(ab) – b = 1.0 – b = 0
Sehingga F merupakan Daerah Integral.

Anda mungkin juga menyukai