Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN CITRA NUUR EL-QOLAM

SMK NUUR EL-QOLAM


Nomor dan Akte Notaris: Akte Notaris Syahrudin, SH Nomor 02 Tanggal September 2015
Ijin Oprasional Nomor : 570/29-OPS.Dindik/DPMPTSP/IX/2017
Jl. Raya Jiput-Mandalawangi, Ds Banjarwangi Kec. Pulosari Kab. Pandeglang Prov Banten

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Waktu : 90 menit


Guru Mapel : Ropiah, S.Pd Kelas : XII (Dua Belas)
A. Pilihlah jawaban a, b, c, d, dan e yang kalian anggap benar !
1. Berikut ciri-ciri laporan penelitian yang baik, kecuali ....
a. Memiliki kepaduan argumen d. Disajikan dalam bentuk makalah
b. Data yang dikemukakan akurat e. Mengemukakan kesimpulan yang
c. Menggunakan bahasa yang lugas jelas dan tepat

2. Berikut yang perlu di lampirkan dalam notulen kecuali...


a. Susunan acara rapat d. Daftar peserta rapat
b. Susunan kepenelitian rapat e. Suasana berlangsungnya rapat
c. Surat-surat undangan rapat

3. Bagian penting yang perlu dicantumkan dalam notulen rapat adalah....


a. Pokok-pokok acara d. Keputusan-keputusan rapat
b. Pembicara/pemakalah e. Waktu dan tempat pelaksanaan
c. Judul/tema diskusi

4. Orang yang bertugas menyimpulkan hasil diskusi kelompok adalah...


a. Ketua kelas d. Penulis
b. Moderator e. Penanggap
c. Sekretaris

5. Saudara-saudara peserta rapat, menggarisbawahi tentang acara ekstrakulikuler kesenian,


saya minta kegiatan tersebut lebih banyak menekankan praktek. Tanggapan tersebut
merupakan suatu...
a. Sanggahan d. Protes
b. Pendapat e. Penilaian
c. Usulan

6. Tulisan yang berisi riwayat hidup seseorang disebut...


a. Autobiografi d. Esai
b. Biografi e. Prosa
c. Bibiografi

7. Satu hal yang perlu di evaluasi untuk mengungkapkan kualitas buku yang diresensi
adalah....
a. Manfaat buku d. Latar belakang
b. Teknik penyajian e. Tujuan penulisan
c. Kualitas pengarang

8. Identitas buku yang perlu ditulis dalm sebuah resensi adalah berikut ini, kecuali....
a. Jumlah halaman d. Nama editor
b. Nama penerbit e. Nama pengarang
c. Judul buku

9. Hal-hal berikut yang tidak termasuk identitas buku adalah....


a. Penerbit d. Macam buku
b. Penulis e. Tahun buku
c. Tebal buku
10. Tak seorang mau melempar pandang
Bunga mekar disela mentari
Tak seorang tahu disebuah ladang
Cinta terpendam disiang hari

Pantun diatas menggunakan pola bersajak...


a. a-a-a-a d. b-a-b-a
b. b-b-b-b e. a-a-b-b
c. a-b-a-b

11. Berikut merupakan hal-hal yang perlu diperhatikan ketika membacakan puisi kecuali....
a. artikulasi d. intonasi
b. alur e. pantomimik
c. tekanan kata

12. Pembacaan penggalan novel harus memperhatikan kejelasan pengucapan lamban-


lambang bunyi yang disebut...
a. jeda d. aksentuasi
b. enunsial e. irama
c. enjam bemen

13. Hal mendasar yang memebedakan anatara novel dengan cerpen adalah...
a. jumlah temanya d. perubahan nasibnya
b. panjang ceritanya e. cara penokohannya
c. variasi alurnya

14. Konflik yang terjadi pada novel pada umumnya berhubungan dengan ...
a. kejelasan penokohannya d. kemampuan pengarangnya
b. perubahan nasib para tokohnya e. pengalaman batin setiap
c. kemajemukan penggambaran tokohnya
alurnya

15. Penulisan tempat dan tanggal dalam surat lamaran pekerjaan yang benar adalah ...
a. pandeglang. 20 juli 2017. d. Pandeglang, 20 juli 2017
b. Pandeglang, 20 Juli 2017. e. pandeglang 20-07-2017
c. pandeglang, 20- juli-2017

16. pidato sosialisasi peraturan baru disuatu lembaga tergolong pidato yang bersifat..
a. Persuasif d. Eksposisi
b. Naratif e. Argumentatif
c. Informatif

17. Seni berbicara didepan umum biasa disebut..


a. Orator d. Retoris
b. Orasi e. Audiens
c. Retorika

18. Surat lamaran pekerjaan tergolong jenis surat....


a. Dinas d. Sosial
b. Resmi e. Pribadi
c. Niaga

19. Puncak dari pertemuan konflik dalam cerita disebut....


a. Pengenalan d. Penurunan
b. Penanjakan e. Pelaraian
c. Klimaks
20. Pemakaian bahasa dalam surat lamaran pekerjaan adalah...
a. Kaku d. Simpel
b. Komunikatif e. Sopan
c. Santai

21. Tempat dan waktu yang melatar belakangi sebuah cerita disebut...
a. Setting d. Penokohan
b. Amanat e. Sudut pandang
c. Alur/plot

22. Nilai-nilai budaya, moral, dan sosial dalam karya sastra yang dikemas dalam tema dan
amanat termasuk...
a. Tujuan penulisan d. Imajinasi pengarang
b. Faktor bentuk e. Unsur ekstrinsik
c. Unsur intrinsik

23. Bunga mawar bunga melati


Ditabur orang dibatu karang
Sungguh elok tanahku ini
Walau jauh tetap dikenang
Tema bait puisi diatas adalah....
a. Cinta sesama manusia d. Kemanusiaan
b. Cintah tanah air e. Keindahan alam
c. Cinta pada tuhan

24. Karya sastra prosa yang menisahkan perjalanan hidup tokoh yang penuh konflik, hingga
tokoh mengalami perubahan nasib disebut....
a. Roman d. Drama
b. Novel e. Esai
c. Cerpen

25. Setiap karya sastra pasti memiliki unsur ekstrinsik dan intrinsik. Yang termasuk unsur
ekstrinsik adalah....
a. Latar belakang cerita
b. Latar belakang pengarang
c. Waktu dan tempat dalam cerita
d. Tema
e. Alur

B. Jawablah pertanyaan dibawah ini !


1. Sebutkan tujuan diskusi!
2. Tuliskan aturan-aturan yang mengikat puisi lama !
3. Apakah yang dimaksud dengan resensi, dan apa pula tujuannya !
4. Sebutkan unsur-unsur surat lamaran pekerjaan !
5. Apa yang dimaksud musikalisasi puisi. Jelaskan !

Anda mungkin juga menyukai