Anda di halaman 1dari 3

Prosedur Validasi Data

1. Nilai kebutuhan validasi


2. Tentukan jumlah sampel untuk validasi data mutu. Penggunaan 100% sampel hanya
diperlukan apabila jumlah rekord, kasus, atau data lainnya sangat kecil. Dimungkinkan
untuk memakai 10% jika sampel besar.
3. Pastikan alat ukur validasi yang sesuai.
4. Lakukan pengumpulan ulang data oleh orang kedua yang tidak terlibat dalam pengumpulan
data orisinil dengan menggunakan objek data yang sama dan cara ukur yang sama.
5. Hitungan keakuratan dilakukan dengan membandingkan hasil data orang pertama dengan
orang kedua. Hasil data orang kedua harus ≥ 90 % dari hasil data orang pertama untuk
dikatakan sebagai data valid.
6. Lakukan koreksi apabila unsur datanya tidak sama, alasan-alasannya (misalnya definisi data
yang tidak jela ) harus dicatat dan tindakan korektif harus didokumentasikan.
7. Identifikasi tindakan korektif, dengan mereview kembali teknis pengukiran yang telah
dilaksanakan.

Metode Statistik
Perbandingan dilakukan dari waktu ke waktu didalam rumah sakit
Perbandingan dilakukan dengan rumah sakit lain yang sejenis, bila ada kesempatan
Perbandingan dilakukan dengan standar, bila memungkinkan
Perbandingan dilakukan dengan praktek yang baik
Analisis Data
Sasaran dari analisis data adalah agar dapat dilakukan PERBANDINGAN bagi rumah sakit
melalui empat cara :
1. Dengan diri sendiri dalam waktu tertentu, seperti dari bulan ke bulan atau satu tahun ke
tahun berikutnya.
2. Dengan rumah sakit lain yang sama seperti menggunakan data base referensi (lihat juga
MKI.20.2, EP 3)
3. Dengan standar, seperti ditetapkan oleh badan akreditasi, ikatan profesional atau
menggunakan ketentuan yang ditetapkan dalam undang-undang atau peraturan.
4. Dengan praktek-praktek yang diakui di kepustakaan sebagai pedoman praktek yang
lebih baik atau paling baik

Perbandingan ini membantu rumah sakit memahami sumber dan sifat perubahan yang tidak
dikehendaki serta membantu fokus pada upaya perbaikan.
Perbandingan dengan standar
No INDIKATOR STANDAR CAPAIAN RTL

1. Asesmen medis 100 % 80 % Edukasi ke dokter


ditingkatkan
2. Tidak adanya kesalahan pemberian hasil 100 % 98 % Risk grading 
pemeriksaan laboratorium RCA/ investigasi
3. Tidak ada kesalahan pemberian label 100 % 100 % -

4. Tidak adanya kejadian operasi salah sisi 100 % 100 % -

5. Operasi eleKtif tidak menggu nakan 100 % 60 % Lakukan RCA, shg


antibiotika profilaksis diketahui akar
penyebab ke tdk
patuh an
Dengan praktik yang benar
No INDIKATOR STANDAR CAPAIAN RTL
1. Aspirin on arrival pd pasien AMI 100 % 100 %

5. Aspirin at discharge pd pasien AMI 100 % 90 % Lakukan audit


medis atau peer
review

Laporan Validasi Data


JUDUL INDIKATOR asesmen awal medis harus lengkap dalam waktu 24 jam setelah
pasien masuk RI
NUMERATOR Jml asesmen awal medis lengkap dlm waktu 24 jam di RI
DENOMINATOR Jumlah pasien masuk di RI
SUMBER DATA Rekam Medis
CAPAIAN INDIKATOR 70 % pada bulan Oktober 2014
JML PASIEN RI BULAN 900 pasien
OKT 2014
JUSTIFIKASI PERLU Data baru pertama kali dikumpulkan
VALIDASI
METODE VALIDASI 1. Menggunakan metode sampling  misalnya 900 RM dilakuku kan
sampling menjadi 90 RM
2. Melakukan telaah RM di data yg disample tsb
3. Analisa kelengkapan pengisian asesmen medis awal
HASIL VALIDASI Kelengkapan asesmen awal medis harus lengkap dalam waktu 24 jam
setelah pasien masuk RI = 35 %
HASIL ANALISA 35/70 X 100 % = 50 %  < 90 %
KESIMPULAN Data kelengkapan asesmen medis bulan Oktober : belum akurat
RENCANA TINDAK Tetapkan bahwa capaian indikator asesmen pasien pada bulan Oktober
LANJUT 2014 = 35 %  revisi data capaian indikator
Edukasi untuk PIC pengumpul data
Edukasi ke medis untuk peningkatan kelengkapan asesmen
Karena validitas data masih diragukan maka data bulan November perlu
dilakukan validasi lagi

JUDUL INDIKATOR asesmen awal medis harus lengkap dalam waktu 24 jam setelah
pasien masuk RI
NUMERATOR Jml asesmen awal medis lengkap dlm waktu 24 jam di RI
DENOMINATOR Jumlah pasien masuk di RI
SUMBER DATA Rekam Medis
CAPAIAN INDIKATOR Bulan November 80 %
JML PASIEN RI BULAN 800 pasien
NOV 2014
JUSTIFIKASI PERLU Validasi ulang karena hasil bulan Okt belum valid
VALIDASI
METODE VALIDASI 1. Menggunakan metode sampling  800 RM dilakuku kan sampling
menjadi 80 RM
2. Melakukan telaah RM di data yg disampling tsb
3. Analisa kelengkapan pengisian asesmen medis awal
HASIL VALIDASI Kelengkapan asesmen awal medis harus lengkap dalam waktu 24 jam
setelah pasien masuk RI = 75 %
HASIL ANALISA 75/80 X 100 % = 93,75 %  > 90 %
KESIMPULAN Data kelengkapan asesmen medis bulan November : sudah akurat
RENCANA TINDAK Validasi akan dilakukan kembali bila ada perubahan PIC pengumpul
LANJUT data, sumber data, numerator, denomerator, sistem RM menjadi E-RM
Melakukan edukasi ke staf medis untuk meningkatkan kelengkapan
pengisian asesmen awal

Apakah perlu validasi data ?


Y T

IAK baru

IAM

IAK lama, PIC data baru

IAK lama, sumber data RM & berubah RM elektronik, perlu validasi


tdk ?

Hasil validasi, data sdh akurat, bln depan perlu alidasi tdk ?

Data awal 80 %, hasil validasi 35 %, perlu revisi data tdk ?

Anda mungkin juga menyukai