Anda di halaman 1dari 34

DIABETES MELITUS

PADA ANAK DAN REMAJA


Ikatan Dokter Anak Indonesia
APA ITU DM?
“ DM = Diabetes Melitus
DM adalah penyakit kronis yang ditandai
dengan peningkatan kadar gula darah
akibat kurangnya produksi insulin atau
gangguan kerja insulin
APA ITU INSULIN ?
Insulin adalah hormon dihasilkan oleh kelenjar pankreas
Insulin diperlukan oleh tubuh untuk mengolah glukosa dari
makanan sehingga dapat digunakan sebagai sumber energi
Tanpa insulin, sel-sel kita akan menjadi “kelaparan”
BAGAIMANA KERJA INSULIN ?
Sebagian makanan yang
dikonsumsi akan dipecah
menjadi glukosa oleh
sistem pencernaan

Glukosa masuk pembuluh


darah

Glukosa masuk ke dalam sel Insulin membuka “pintu” sel sehingga


untuk digunakan sebagai energi glukosa dapat masuk dan dipakai oleh sel

Apabila glukosa tidak


dapat masuk ke dalam
sel, tubuh akan menjadi
lemas
PADA KONDISI APA YANG
DISEBUT DENGAN DM?
KRITERIA DM

Terdapat gejala khas diabetes dengan kadar


gula darah ≥ 200 mg/dL atau,
Kadar gula darah puasa ≥ 126 mg/dL atau,
Kadar gula darah 2 jam setelah pemeriksaan
toleransi gula ≥ 200 mg/dL
Hasil pemeriksaan HbA1C > 6,5%
APA SAJA TIPE DM?
DIABETES MELITUS TIPE -1

TIPE DM DIABETES MELITUS TIPE -2

DIABETES MELITUS TIPE LAIN


APA YANG PERLU DIKETAHUI
TENTANG DM TIPE-1?
DM TIPE-1

Tipe DM yang paling sering dijumpai pada


anak dan remaja
DM tipe-1 adalah penyakit autoimun, terjadi
pengrusakan oleh sel-sel imun terhadap
sel-sel pankreas yang memproduksi insulin
DM tipe-1 merupakan penyakit kronis dan
tidak terjadi mendadak dalam sehari
DM TIPE-1

BANYAK MINUM PENURUNAN


BERAT BADAN

BANYAK KENCING
MENGOMPOL

BANYAK MAKAN
GANGGUAN
PENGLIHATAN
LEMAH
JUMLAH KASUS
Di beberapa negara barat, DM tipe-1 5-10% dari seluruh penderita diabetes

10%

PENDERITA DM PADA ANAK DAN REMAJA DM TIPE-1

90%

Lebih dari 50% penderita baru DM tipe-1 berusia > 20 TAHUN


JUMLAH KASUS

Data registri nasional IDAI tercatat 1213 kasus

500

375
Jumlah Pasien

250

125

0
0-4 tahun 5-9 tahun 10-14 tahun >15 tahun
Usia Terdiagnosis
BAGAIMANA TATA LAKSANA
DM TIPE-1?
PENGELOLAAN DM TIPE-1

DM tipe-1 tidak dapat disembuhkan


Target : kualitas hidup penderita seoptimal mungkin dengan
kontrol metabolik yang baik
5 komponen utama pengelolaan:

INSULIN PENGATURAN MAKAN OLAHRAGA

EDUKASI PEMANTAUAN MANDIRI


PEMBERIAN INSULIN
TUJUAN :
Menjamin kadar insulin yang cukup dalam tubuh selama 24
jam dan memenuhi kebutuhan metabolisme

Kebutuhan insulin sangat bersifat individual


Tidak ada dosis insulin yang sama untuk semua anak

Pemberian insulin ditentukan oleh dokter anak


dan disesuaikan dengan beberapa keadaan,
seperti sakit, puasa, olahraga, dsb
PENGATURAN MAKAN

Hitung kalori
Hitung gram karbohidrat

Pilih karbohidrat dengan


indeks glikemik rendah
OLAHRAGA

Lakukan olahraga/ aktivitas fisik secara rutin

Sesuaikan dosis insulin dan intensitas olahraga


Pastikan hidrasi cukup

Konsumsi karbohidrat berkala bila diperlukan


Pemantauan gula darah tetap dilakukan
EDUKASI

EDUKASI merupakan hal mendasar pada pengelolaan DM

Dilakukan terus menerus dan bertahap sesuai tingkat pengetahuan

Sasaran: pasien, orangtua, pengasuh, lingkungan (sekolah, guru, dll)


PEMANTAUAN MANDIRI

TUJUAN :
Mencapai kondisi gula darah terkontrol dan menghindari komplikasi

Pemantauan:

Gula darah secara mandiri Tumbuh kembang


BAGAIMANA DENGAN DM
TIPE-2?
DM TIPE-2

DM tipe-2 biasanya banyak dijumpai pada


remaja dan dewasa
DM tipe-2 terjadi karena gangguan kerja
insulin (tubuh menolak insulin / resisten)
Untuk memastikan DM tipe-1 atau tipe-2,
perlu pemeriksaan darah lanjutan
DM TIPE-2

BANYAK MINUM OBESITAS (80%)

BANYAK KENCING GANGGUAN


PENGLIHATAN

BANYAK MAKAN LUKA SULIT SEMBUH

MUDAH LELAH
FAKTOR RISIKO DM TIPE-2

Anak remaja dengan obesitas


Ada keluarga dekat yang menderita DM tipe 2
atau penyakit kardiovaskular
Ada tanda resistensi insulin, seperti
akanthosis nigrikans (warna kulit kehitaman
pada lipat kulit), hipertensi, dsb
BAGAIMANA TATA LAKSANA
DM TIPE-2?
PENGELOLAAN DM TIPE-2
Target : kualitas hidup penderita seoptimal mungkin dengan
kontrol metabolik yang baik dan mengendalikan penyakit
penyerta
5 komponen utama pengelolaan:

MODIFIKASI GAYA HIDUP PENGATURAN MAKAN OLAHRAGA

EDUKASI TERAPI DENGAN OBAT


APA PERBEDAAN DM TIPE-1
DAN DM TIPE-2?
DM TIPE-1 VS DM TIPE-2

DM TIPE-1 DM TIPE-2

Terutama pada anak-anak dan


Terutama pada dewasa
remaja

Terjadi karena kekurangan atau


Insulin diproduksi cukup tetapi
tidak ada produksi insulin dalam
tidak dapat berfungsi normal
tubuh akibat sel-sel pankreas
(resisten)
dirusak oleh sel-sel imun
DM TIPE-1 VS DM TIPE-2
Normal

Tipe-1

Pankreas gagal
memproduksi insulin

Tipe-2

Sel gagal untuk


merespon
insulin
KOMPLIKASI DM

Jangka Pendek Jangka Panjang


Kadar gula darah rendah Kerusakan mata
(hipoglikemia) Kerusakan ginjal

Kadar gula darah terlalu tinggi Kerusakan saraf


(ketoasidosis diabetik) Kerusakan jantung
Gangguan pertumbuhan
Gangguan pubertas
PERAN KELUARGA PADA ANAK DM
Kesatuan keluarga
Kebijaksanaan orangtua
Tanggung jawab terhadap tatalaksana DM
Kepatuhan dan kontrol gula darah baik
Perilaku suportif
Pemantauan terapi DM oleh orangtua
Penyelesaian masalah bersama-sama

Berdampak negatif terhadap kontrol


Konflik dalam keluarga
gula darah

KELUARGA adalah orang terdekat yang membantu kebutuhan sehari-hari


KELUARGA paling mungkin memberikan nasihat maupun pengaruh kepada anak
dalam menjalankan terapi setiap hari dan menjaga kesehatan secara umum
Hubungan dalam KELUARGA dapat mempengaruhi kontrol metabolik
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai