Anda di halaman 1dari 1

PENGERTIAN Latihan Stimulasi Motorik (Gerak) Pada

Keterlambatan tumbuh kembang yang terjadi ada Bayi


kemampuan gerak anak yang tidak sesuai dengan Jenis Stimulasi yang diberikan
usia yang seharusnya dikuasai
1. Ketukan
Contoh : melatih agar bayi pada posisi
Perkembangan Motorik ( gerak ) Bayi tengkurap dapat mengangkat kepala, maka
diberikan ketukan pada daerah pangkal leher
Normal dan punggung atas.
2. Latihan Penumpuan Berat Badan
1. Baru lahir
Contoh : pada posisi tengkurap, bayi dilatih
2. Umur 1 bulan ( tidur tengkurap dengan kaki menumpu badanya pada kedua lengan.
dan tangan ditekuk ) 3. Latihan Gerak
3. Umur 2 bulan ( tidur tengkurap dengan kedua
tangan menyangga )
4. Umur 4 bulan (duduk masih dengan bantuan)
5. Umur 7 bulan ( bisa duduk sendiri)
6. Umur 8 bulan ( berdiri tetapi dengan
penyangga)
7. Umur 10 bulan ( merangkak )
8. Umur 11 bulan ( bisa berdiri sendiri )
9. Umur 12 bulan ( bisa berjalan sendiri )

Anda mungkin juga menyukai