Anda di halaman 1dari 2

1. Messi sedang melakukan tendangan penjuru.

Kata yang ditebalkan merupakan istilah yang


digunakan dalam olah raga ___________
2. Di bawah ini merupakan kalimat anjuran adalah …
a. Ayo, jangan berpangku tangan saja ! Cepat selesaikan tugasmu !
b. Sebaiknya, kamu segera pulang karena hari sudah malam.
c. Kamu harus meminta maaf pada Rio !
d. Jagalah kebersihan !
3. Saya usulkan kamu saja yang menjadi ketua kelas. Kalimat diatas merupakan kalimat…
a. Berita c. Perintah
b. Tanya d. Anjuran
4. Hewan/ serangga pengganggu tanaman disebut _____
5. Paman akan mengirimkan uang ke Devi melalui wesel, maka Paman harus pergi ke kantor _____
6. Judul, waktu, lokasi, pengamat, dan hasil pengamatan merupakan bagian dari ____________
7. Abdul menjadi besar kepala karena ayahnya seorang pejabat tinggi. Besar kepala artinya
_______________
8. Mia sering bangun kesiangan karena nonton TV sampai larut malam sehingga ia terlambat
masuk sekolah.
Kalimat anjuran:

9. Paman kebingungan mencari surat-surat penting karena tidak menyimpannya dengan baik.
Kalimat anjuran :

10. Menjual – petani – panen – ke KUD – hasil


_________________________________________________________________________
11. Pisang – dipanen – menggoreng – dari – ibu – yang – kebun
__________________________________________________________________________

12. Dcr sgr montir brpnglmn utk sbh bengkel. Pria 22-27 thn. Hub Santoso. Tlp 08525398294. Iklan
tersebut berisi tentang ________________
13. ______________ letakkan bunga vas itu di ruang tamu !
14. Saya ________ kalian besok sore datang ke pesta ulang tahunku tepat waktu!
Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat permintaan di atas adalah _________
a. Tolong
b. Harap
c. Bolehkah
d. Coba
15. Telepon bermanfaat bagi kita. Telepon mempercepat komunikasi . Dahulu, kita harus mengirim
surat yg membutuhkan waktu sehari hari jika ingin mengetahui kabar seseorang di tempat jauh.
Kini dalam waktu singkat kita dapat mengetahui kabar seseorang.
Paragraf di atas menceritakan ___________
a. manfaat telepon c. bagian-bagian telepon
b. cara kerja telepon d. bahaya telepon

Anda mungkin juga menyukai