Anda di halaman 1dari 2

61

BAB 3

KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS PENELITIAN

3.1 Kerangka Konseptual

factor-faktor penyebab Kecenasan :


-Penyebab fisik
- Penyebab bahan kimia
- Penyebab mikrobiologik
- Penyebab fisiologik
- Penyebab stress psikis/emosional

factor-faktor yang mempengaruhi


Kecemasan pada lansia : Tanda-tanda Kecemasan
a. Faktor Internal pada lansia :
- Penyakit a. Gejala Fisikal
Kecemasan b. Gejala Emosional
- pertentangan
b. Faktor Ekternal c. Gejala Intelektual
- Keluarga d. Gejala Interpersonal
- Lingkungan
Penanggulangan
Kecemasan:

A. Olahraga teratur
B. Humor
C. Nutrisi dan diet
D. Istirahat
E. Teknik relaksasi
F. Spiritual
- Berdoa dan
Dzikir

- Ceramah Agama
- Meditasi
- Membaca buku
keagamaan

kecemasan

- Normal
- Ringan
- Sedang
- Berat
- Sangat Berat
62

Keterangan :

: Variabel yang tidakditeli

Gambar 3.1 : Kerangka konseptual Penelitian Pengaruh Terapi Dzikir Terhadap tingkat
kecemasan pada Lansia di UPT Pelayanan Lansia Glenmore Banyuwangi
2015.

3.2 Hipotesis

Hipotesis adalah jawaban sementara dari rumusan masalah atau pertanyaan

penelitian (La. Biodo Wood dan Haber;1994). Menurut nursalam (2008) hipotesis adalah

suatu pernyataan asumsi tentang hubungan antara dua atau lebih variabel yang di

harapkan bisa menjawab suatu pertanyaan dalam penelitian.

Ha : Ada pengaruh antara Terapi Dzikir Terhadap tingkat kecemasan pada lansia di UPT

Pelayanan Lansia Glenmore Banyuwangi 2015.

Anda mungkin juga menyukai