Anda di halaman 1dari 15

CARA PENGIKATAN KE BELAKANG METODE CASSINI

MAKALAH
Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata kuliah Ilmu Ukur Tanah
yang diampu oleh Dr.Ir.H Iskandar Muda, P. M.T

disusun oleh :
M. Ilham Abdur Rahman (1807337)
Ervinna Citra Julianingsih (1804573)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN


DEPARTEMEN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
2019
KATA PENGANTAR

Pada kesempatan kali ini kami mengucapkan puji dan syukur kepada Allah
S.W.T. Karena atas ridho-Nya dan karunia-Nya Makalah Bab 9 – Cara Pengikatan
ke Belakang Metode Cassini dapat diselesaikan dengan baik dan tepat waktu.
Makalah ini dibuat untuk memenuhi salah satu tugas kelompok mata kuliah Ilmu
Ukur Tanah dengan dosen penanggung jawab Dr.Ir.H Iskandar Muda, P. M.T.
Makalah ini membahas tentang cara pengikatan ke belakang metode
Cassini. Kami rasa makalah masih banyak kekurangannya, oleh karena itu kami
berharap kepada semua pihak untuk memberikan saran atau kritik yang sifatnya
membangun agar makalah ini bisa menjadi lebih baik lagi
Atas ridho Allah S.W.T kami ucapkan terimakasih kepada dosen
penanggung jawab atas bimbingannya. Semoga makalah ini dapat bermanfaat
untuk Pendidikan Teknik Bangunan dimasa mendatang.

Bandung, Oktober 2019

Penulis
DAFTAR ISI
DAFTAR GAMBAR
DAFTAR TABEL
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pengukuran dengan cara pengikatan ke muka tidak dapat selalu dilakukan


karena tidak seluruh kondisi alam mendukung cara tersebut. Khususnya pada
kondisi alam yang terpisah oleh rintangan, seperti pengukuran yang terpisah oleh
jurang, tebing, sungai dan lain sebagainya. Maka bisa digunakan cara
pengikatan kebelakang, karena pada pengiktan ke belakang alat theodolite
tidak diharuskan berpindah-pindah, tetapi diletakkan di atas titik yang akan
diketahui koordinatnya.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas penulis menentukan beberapa identifikasi


masalah sebagai berikut :

1. Pentingnya mengetahui bagaimana cara pengikatan ke belakang metode


Cassini
2. Pentingnya mengetahui bagaimana cara pengolahan data pengikatan ke
belekang metode Cassini.
3. Pentingnya mengetahui bagaimana cara penggambaran pengikatan ke
belakang metode Cassini

1.3 Batasan Masalah

Supaya bahasan bisa lebih menyudut, maka penulis memfokuskan masalah pada
Batasan – Batasan masalah sebagai berikut :

1. Penjelasan tentang cara pengikatan ke belakang metode Cassini dibidang


ilmu ukur tanah saja.
2. Informasi dari makalah ini hanya untuk sekedar memberi pengetahuan
tentang cara pengikatan ke belakang metode Cassini di bidang ilmu ukur
tanah saja.
3. Data dan Informasi yang ditulis dalam makalah ini hanya menggunakan
beberapa sumber dari buku , jurnal ,dan artikel dari internet saja.
1.4 Rumusan Masalah

1. Apa pengertian pengikatan ke belakang metode Cassini?


2. Apa tujuan dari pengikatan ke belakang metode Cassini?
3. Apa saja alat dan bahan dalam pengukuran ke belakang metode Cassini?
4. Bagaimana cara pengikatan ke belakang metode Cassini?

1.5 Tujuan

1. Memahami pengertian pengikatan ke belakang metode Cassini


2. Memahami tujuan dari pengikatan ke belakang metode Cassini
3. Mengetahui apa saja alat dan bahan yang dibutuhkan dalam pengikatan
ke belakang metode Cassini
4. Memahami cara pengikatan ke belakang metode Cassini

1.6 Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan dalam makalah ini, disusun sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini berisi Latar Belakang , Identifikasi Masalah , Batasan

Masalah , Rumusan Masalah , Tujuan , dan Sistematika Penulisan.

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Bab ini berisi gambaran singkat terdiri dari Kajian Pustaka yang

membahas tentang Tujuan Pengikatan, Peralatan, Bahan, Prosedur


Pengikatan, Pengolahan Data dan Penggambaran Pengikatan ke
Belakang Metode Cassini

BAB III METODOLOGI

Bab ini menjelaskan informasi Lokasi , Waktu , Metode , Populasi,

Sample , Metode Sampling, Data Primer dan Sekunder,

Instrument, Teknik Analisis, Kerangka Berpikir, Diagram Alir.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN


Bagian ini berisi analisis dari pengolahan dan pembahasan mengenai
Tujuan Pengikatan, Peralatan, Bahan, Prosedur Pengikatan,
Pengolahan Data dan Penggambaran Pengikatan ke Belakang
Metode Cassini

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN REKOMENDASI

Pada Bab ini berisikan beberapa kesimpulan dari hasil pembahasan,


akibat (damapak) langsung, dan saran (cara) ke depannya.

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN
BAB II

KAJIAN PUSTAKA

2.1 Pengikatan ke Belakang Metode Cassini

Pengikatan ke belakang adalah sebuah metode orientasi yang dipakai jika


planset menempati kedudukan yang belum di tentukan lokasinya oleh peta.
Pengikatan ke belakang dapat diartikan sebagai pengukuran ke rambu yang
ditegakkan di stasion (titik dimana theodolite diletakkan) yang diketahui
ketinggiannya. Secara umum rambunya disebut rambu belakang.

2.2 Peralatan, Bahan, dan Prosedur Pengikatan ke Belakang Metode Cassini

Peralatan yang digunakan pada pengukuran pengikatan ke belakang cara


Cassini seperti peralatan yang digunakan pada pengukuran pengikatan ke belakang
cara Collins, antara lain sebagai berikut : Theodolite, rambu ukur, statif, unting-
unting, benang, formulir ukur dan alat tulis

2.3 Penggambaran Pengikatan ke Belakang Metode Cassini

Langkah-langkah penggambaran Pengikatan ke belakang metode Cassini:

a. menentukan titik A, B dan C yang telah disesuaikan dengan koordinat


masingmasing baik absis maupun ordinatnya ke dalam kertas grafik.

b. lukislah sudut 90o – Į pada arah koordinat A dan sudut 90o – ȕ pada arah
koordinat B.

c. lukis sudut 90o di titik A sehingga akan berpotongan dengan sudut yang dibentuk
oleh sudut 90o – Į.

d. hubungkan titik koordinat R dan S tersebut, sehingga kedua titik terdapat dalam
satu garis lurus.

e. tarik garis dari titik B terhadap garis RS, sehingga menjadi garis yang membagi
garis RS dengan sudut sama besar yaitu saling tegak lurus 90o.

f. Bacalah koordinat titik P tersebut


BAB III

METODOLOGI

3.1 Lokasi
Tugas ini dilaksanakan di kampus Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).
3.2 Waktu
Tugas ini dilaksanakan pada tanggal … Oktober 2019
3.3 Metode
Metode yang digunakan dalam tugas ini adalah Metode Purposive
Sampling, dimana peneliti menentukan pengambilan sampel dengan cara
menentapkan ciri-ciri khusus yang sesuai dengan tujuan penelitian
sehingga diharapkan akan dapat menjawab permasalahan pada makalah ini.
3.4 Populasi, Sample dan Sampling Technique
3.4.1 Populasi
Populasi adalah keseluruhan subjek. Populasi pada tugas ini adalah
buku paket Teknik Survey dan Pemetaan Jilid I. Penulis Dr. Ir. H
Iskandar Muda Prwaamijaya . M.T. diterbitkan oleh direktorat
pembinaan sekolah menengah kejuruan, Direktorat Jendral
Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah , Pendidikan Nasional
3.4.2 Sample
Sample adalah sebagai populasi yang diteliti. Sample pada tugas ini
adalah Bab 9 yang berjudul cara pengikatan ke belakang metode
Cassini. Yang terdiri dari Tujuan Pengikatan, Peralatan, Bahan,
Prosedur Pengikatan, Pengolahan Data dan Penggambaran Pengikatan
ke Belakang Metode Cassini
3.4.3 Sampling Technique
Teknik Sampling pada tugas ini adalah Teknik Purposif dan
Deskriptif. Teknik Purposuf Sampling adalah salah satu teknik
sampling non-random sampling dimana peneliti atau penulis
menetukan pengambilan sample dengan cara menetapkan ciri-ciri
khusus yang sesuai dengan tujuan peneliti sehingga diharapkan dapat
menjawab permasalahan.
3.5 Data Primer dan Data Sekunder
Data yang digunakan bersumber dari buku Teknik Survey dan Pemetaan
pada Bab 9 yang berjudul Cara Pengikatan ke Belakang Metode Cassini.
Sedangkan data sekunder yang digunakan untuk mendukung data primer
bersumber dari Jurnal dan Artikel di Internet.
3.6 Instrument
Instrumen yang digunakan dalam makalah ini adalah instrument dokumen
resmi karena instrument dokumen resmi adalah isntrumen yang
dikeluarkan oleh suatu Lembaga secara resmi misalnya informasi penting ,
nilai rapot , arsip sejarah , dan buku.
3.7 Teknik Analisis
Teknik analisis yang digunakan dalam makalah ini adalah teknik analisis
deskriptif karena dibaca dari sumber buku Teknik Survei dan Pemetaan
pada Bab 9 yang membahas Cara pengikatan ke belakang metode Cassini
3.8 Kerangka Berpikir

Mengunduh Buku
Teknik Survey dan
Pemetaan Jilid 1

Membaca materi di
Mencetak Makalah
bab 9 dari buku

Menulis hasil Mencari jurnal dan


rangkuman dari artikel sebagai
sumber tambahan

Merangkum isi dari Menganalisa isi


materi buku dan materi buku dan
jurnal jurnal

3.9 Diagram Alir


BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN


BAB V

PENUTUP
DAFTAR PUSTAKA

Purwaamijaya, Iskandar Muda. (2008) Teknik Survey dan Pemetaan Jilid I untuk SMK
Jakarta : Direktorat Pembinaan Sekolah Menenah Kejuruan.

Pengertian dan jenis-jenis Proyeksi Peta. Tersedia:


https://www.zonasiswa.com/2016/05/pengertian-jenis-jenis-proyeksi-
peta.html [23 September 2019].

Survei Geodetik. Tersedia: https://id.wikipedia.org/wiki/Survei_geodetik

[ 24 September 2019].

Sudut Jurusan (Azimut). Tersedia: http://sipilberkarya.blogspot.com/2015/09/sudut-


jurusan-azimut.html [26 September 2019].

Anda mungkin juga menyukai