Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI

No INFORMASI YANG DIPERLUKAN


1 Mengatasi kelompok belajar yang tidak baik
2 Seberapa sering permasalahan yang terjadi pada kelompok belajar
3 Alasan masalah yang ditimbulkan dari kelompok belajar yang tidak baik
4 Permasalahan kelompok belajar yang pernah dialami

INSTRUMEN SOSIOMETRI
Petunjuk :
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan sejujurnya, karena jawaban anda
berguna bagi konselor untuk membantu membentuk kelompok belajar di kelas anda.
Selain itu juga untuk membantu masalah yang anda hadapi. Kami menjamin kerahasiaan
jawaban anda, karena itu tidak perlu ragu-ragu dalam menjawab.
Nama : _______________________________________________________
Kelas : ______________________________________________________
Jenis kelamin :_______________________________________________________
1. Jika anda mendapat tugas kelompok diantara teman-temanmu yang kamu pilih sebagai
anggota kelompok kamu adalah?
Pilihan 1 ________________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________
Pilihan 2 _______________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________
2. Siapakah teman kamu yang paling kamu suka, jika kamu ajak diskusi dan sharing.?
Pilihan 1 ________________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________
Pilihan 2 ________________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________
3. Dalam pembentukan kelompok siapa teman-teman yang kamu tidak sukai sebagai
anggota kelompok kamu?
Pilihan 1 ________________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________
Pilihan 2 ________________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________
4. Masalah apa yang biasa kamu hadapi saat pembentukan kelompok belajar ?
Pilihan 1 ________________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________
Pilihan 2 ________________________________________________________
Alasanya ________________________________________________________
________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai