Anda di halaman 1dari 33

PEMBELAHAN SEL

SEL
sel eukariot

proses pertumbuhan dan


pembelahan

SIKLUS SEL
SIKLUS SEL

•Tahap Pertumbuhan
•Mitosis/pembelahan inti
•Sitokinesis/pembelahan sitoplasma
SIKLUS SEL
SIKLUS SEL

Interfase (fase istirahat ??)


 Pertumbuhan & metabolisme

 Fase G1 (Gap 1)
pertumbuhan awal, fungsi2 sel berjalan, sel mengalami pertumbuhan

 Fase S (Sintesis)
Replikasi DNA, kromosom mengganda menjadi 2

 Fase G2 (Gap 2)
sel meneruskan persiapan untuk mitosis dan pembelahan sel
• Pada akhir fase S, jumlah kromatid yang terdapat
pada sel telah menjadi dua kali lipat dibandingkan
dengan pada fase G1

– i.e. - human cell


• 46 chromosomes in G1 phase
• 46 pairs of sister chromatids in G2 phase
Fase M/Mitotic phase/Fase pembelahan inti

profase,
metafase,
anafase,
telofase

Fase C/Sitokinesis/pembelahan sitoplasma


dan organel
 Hasil dari mitosis dan sitokinesis adalah dua sel
anak yang identik secara genetik
Perhatikan Ilustrasi berikut
Istilah “chromosome” bersifat relatif

–Pada G1, anafase, & telofase


ekivalen dengan satu kromatid
–Pada G2, profase, & metafase,
ekivalen dengan sister chromatids
MITOSIS
• Profase
• Metafase
• Anafase
• Telofase
SECARA RINGKAS.........
MITOSIS

Fase Mitosis
 Profase
 Metafase
 Anafase
 Telofase
Perhatikan Animasi Berikut ..............

Mitosis
MEIOSIS

Bertujuan menghasilkan sel


gamet yang haploid untuk
membentuk individu baru
Transfer informasi dari tetua
Kepada turunan

Sel Gamet

Telur/ovum Sperma/polen
MEIOSIS

Meiosis I Meiosis II
 Profase I  Profase II
 Metafase I  Metafase II
 Anafase I  Anafase II
 Telofase I  Telofase II
Secara Ringkas.........
MEIOSIS Fase Meiosis
Meiosis I
 Profase I
 Metafase I
 Anafase I
 Telofase I
Meiosis II
 Profase II
 Metafase II
 Anafase II
 Telofase II
Perhatikan Animasi berikut

Meiosis
Meiosis – khususnya kedudukan kromosom saat metafase I -
berhubungan dengan jenis gamet yg dihasilkan  Hukum perpaduan
bebas (Hk. Mendel II)
PEMBELAHAN SEL
Dalam pertumbuhan dan
perkembangan organisme Mitosis

 Pembelahan sel yang menghasilkan


2 sel anak yang identik
 Mitosis mempertahankan pasangan
kromosom yang sama melalui
pembelahan inti sel somatis (2n  2n)
2 macam
pembelahan sel

Meiosis

 Pembelahan sel yang mengakibatkan


reduksi jumlah kromosom (2n  n)
 Terjadi pada sel kelamin
mitosis meiosis
Perbandingan Mitosis dan Meiosis

Mitosis Meiosis

Terjadi satu kali pembelahan Terjadi dua kali pembelahan


untuk setiap daur untuk setiap daur
Saat pembelahan kromosom Saat pembelahan (meiosis I)
tidak berpasangan, seluruh kromosom homolog
kromosom berjajar di bidang berpasangan di bidang
ekuator ekuator
Satu sel induk menghasilkan Satu sel induk menghasilkan
dua sel anak empat sel anak
Jumlah kromosom sel anak Jumlah kromosom sel anak
sama dengan induk setengah dari induk
Terjadi pada sel somatis Terjadi pada sel kelamin
Daur Hidup dan Perkembangbiakan

Kromosom memegang peranan penting dalam daur hidup,


dimana suatu organisme menghasilkan organisme lain yang sama

Organisme yg berkembang biak secara seksual memulai kehidupannya


dari satu sel (zigot) yang merupakan penggabungan 2 gamet dari masing2
tetua (haploid = n)
Zigot mempunyai susunan kromosom lengkap (diploid = 2n)

Zigot membelah secara mitosis menghasilkan pertumbuhan


dan perkembangan

Sel jaringan tertentu (organ kelamin=gonad; ovarium/testis pada hewan;


Stamen/pistil pada tumbuhan) mengalami meiosis pada suatu tahap
kehidupannya, menghasilkan sel-sel kelamin dengan jumlah kromoson
yang tereduksi (gametogenesis; spermatogenesis=sperma dan
Oogenesis = telur)
Life cycle of a flowering plant
1n

2n
2n

2n
2n

2n
Spermatophyta
Bahan Bacaan :
1. Tjan Kiau Nio. 2000. Genetika Tanaman. ITB. Bandung
2. Crowder, LV. Genetika Tumbuhan. UGM Press. Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai