Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL TECHNOPRENEUR

HELM KOMUNIKASI

DISUSUN OLEH :
KELOMPOK 7

ERIC MICHAEL 04161022


JORDAN HAWALI Z. 06161032
MARCO DENDY R. 06161041
REFLY EXCEL M. 06161060
RIZKY RAMADHANI 09151029
SEPTIAN WINDARTA 06161069

INSTITUT TEKNOLOGI KALIMANTAN


BALIKPAPAN
2019
Daftar Isi

BAB I………………………………………………….1
1.1 Latar Belakang………………………………………………….1
1.2 Perumusan Masalah…………………………………………….1
1.3 Tujuan Program………………………………………………...1
BAB I
GAMBARAN UMUM

1.1 Latar Belakang


Pada saat ini banyak sekali start up - start up pengusaha yang bergerak dalam bidang
transportasi online, dimana start - up transportasi online yang terbesar di Indonesia saat
ini adalah Gojek dan Grab. Ada beberapa fasilitas dari start – up transportasi online
tersebut, salah satunya adalah ojek online. Ketika sedang menggunakan jasa transportasi
online tersebut, terdapat kendala – kendala yang dapat menganggu kenyamanan
penumpang. Kendala – kendala tersebut antara lain adalah berkomunikasi dengan efektif
antara penumpang dan pengemudi.
Hampir 23% kecelakaan disebabkan oleh menelpon pake HP saat berkendara.
Berkendara sambil menelepon bisa membuat otak bereaksi (meski masih remaja) seperti
otak para manula yang berusia 70 tahun.
Ketika sedang mengemudi, pengemudi mungkin dapat melakukan komunikasi dengan
penumpang. Dimana dalam berkomunikasi tersebut, pengemudi dapat mendapatkan info
yang lebih jelas dalam memilih jalan tujuan dari penumpang,namun pada saat ini masih
belum ada alat yang efektif dalam memberikan kemudahan antara pengemudi dan
penumpang dalam berkomunikasi Kebutuhan akan komunikasi dengan pengendara lain
pada saat berkendaraan menjadikan pengemudi tidak fokus dalam mengemudikan
kendaraannya ketika berkomunikasi. Di karenakan tidak terdenganrnya suara dari lawan
bicara , secara sepontan pengemudi akan mendakatkan telinganya dengan lawan bicara
dan pendangan matanya pun akan kabur dari jalanan, hal itu pun merupakan suatu
tindakan yang berpotensi besar untuk kecelakaan, oleh karena itu di perlukannya sebuah
helm komunikasi yang bisa mengkoneksikan antar pengguna helem, salah satu caranya
dengan memanfaatkan frekuensi radio (wireless) sehingga komunikasi bukan suatu
permasalahan lagi di jalanan ketika mengemudi dan bisa mengurangi resiko kecelakaan
ketika mengendarai sepeda motor.

1.2 Perumusan Masalah


Berikut adalah rumusan masalah dalam merancangkan helem komunikasi ini,sebagai
berikut :

1. Bagaimana proses perbaikan sistem perangkat , sehingga noise tidak banyak mengganggu
transmisi.
2. Untuk helem, bagaimana memilih perangkat dan memodifikasi helem agar nyaman
dipakai pengguna.
3. ketika suatu frekuensi digunakan bergerak maka gerakan akan berpengaruh pada kualitas
transmisi, oleh karena itu diperlukan suatu daya yang sesuai dan bisa mempertahankan
kualitas trans misi.

1.3 Tujuan Program


Tujuan program dari mengembangkan desain helem ini adalah,sebagai berikut :
1. Menciptakan helem yang efektif digunakan dalam berkomunikasi antara pengemudi dan
penumpang
2. Menurunkan resiko kecelakan jalanan akibat pengunaan HP atau berkomunikasi secara
langsung tanpa adanya media perantara pada saat berkendara.

Anda mungkin juga menyukai