Anda di halaman 1dari 3

Pertemuan Penilaian Kinerja adalah pertemuan untuk melakukan penilaian hasil kegiatan

1.Pengertian
kerja / pekerjaan sesuai indikator yang telah ditetapkan.
2.Tujuan Sebagai acuan kegiatan Pertemuan Penilaian Kinerja Puskesmas
SK Kepala Puskesmas No tentang Evaluasi Kinerja UKM dan
3. Kebijakan UKP di Puskesmas Kantewu

Permenkes No. 44 Tahun 2016 tentang Manajemen Puskesmas


4. Referensi
Pedoman Penilaian Kinerja Puskesmas tahun 2006
1. ATK

5. Alat & 2. Microfon


Bahan 3. LCD
4. Laptop
1. Kepala Puskesmas dan penanggung jawab UKM merencanakan pertemuan
penilaian kinerja.
2. Penaanggung jawab UKM / UKP / Admen memerintahkan pelaksana program untuk
mengumpulkan data pencapaian atau cakupan kegiatan sesuai indikator kinerja.
3. Kepala Puskesmas, penanggung jawab UKM / UKP / Admen, pelaksana program
dan seluruh pegawai mengadakan pertemuan penilaian kinerja membahas data
6. Langkah pencapaian atau cakupan pelaksanaan kegiatan
4. Penanggung Jawab UKM / UKP / Admen dan pelaksana program melakukan analisa
Kerja
dan menyusun rencana tindak lanjut ( RTL ) untuk program yang belum mencapai
target kinerja.
5. Penanggung jawab UKM / UKP / Admen menyerahkan hasil penilaian kinerja
kepada Kepala Puskesmas
6. Kepala Puskesmas membuat laporan penilaian kinerja untuk dilaporkan

7.Bagan Alir
Kepala Puskesmas dan penanggung
jawab UKM merencanakan
pertemuan penilaian kinerja

Penaanggung jawab UKM / UKP / Admen


memerintahkan pelaksana program untuk
mengumpulkan data pencapaian atau cakupan
kegiatan sesuai indikator kinerja

Kepala Puskesmas, penanggung jawab


UKM / UKP / Admen, pelaksana program
dan seluruh pegawai mengadakan
pertemuan penilaian kinerja membahas data
pencapaian atau cakupan pelaksanaan
kegiatan

Penanggung Jawab UKM / UKP / Admen


dan pelaksana program melakukan analisa
dan menyusun rencana tindak lanjut
( RTL ) untuk program yang belum
mencapai target kinerja.

Penanggung jawab UKM / UKP /


Admen menyerahkan hasil penilaian
kinerja kepada Kepala Puskesmas

Kepala Puskesmas membuat


laporan penilaian kinerja
untuk dilaporkan
8.Hal – hal
yang perlu -
diperhatikan
1. Kepala Puskesmas
2. Penanggung jawab UKM, UKP dan Admen
9.Unit Terkait
3. Pelaksana Program
4. Pegawai Lainnya

10.Dokumen 1. Buku surat keluar


terkait 2. Notulen Rapat/Pertemuan

11.Rekaman
Historis No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai