Anda di halaman 1dari 8

Lembar Kerja Siswa

Berapa Volum Kotak?


Disediakan kertas berukuran 15 cm x 15 cm. Gunting tiap pojoknya 1 cm x 1 cm, lalu lipat
menurut garis putus-putus sehingga membentuk kotak terbuka!

Perhatikanlah !
1. Berapakah volum kotak tersebut?
2. Jika tiap pojok kertas tadi digunting 2 cm x 2 cm, berapakah volumnya?
3. Apa yang terjadi dengan volum balok jika pojok kertas digunting dengan berbagai ukuran?
Perlihatkan hasilnya dengan tabel seperti di bawah!

Ukuran Guntingan (cm2) Ukuran Kotak Volum Kotak (cm3)

1 1 x 13 x 13

2
Identifikasi Keterampilan Matematis

Penyelidikan-Penemuan/Pemecahan Masalah: ………………………………………….

Keterampilan apa sajakah yang berkembang pada tugas/soal di atas?

Pertanyaan/Sub tugas
Keterampilan Pada saat apa keterampilan tersebut
yang mengembangkan
Matematis terkembangkan?
keterampilan tersebut

PENALARAN

REPRESENTASI

KONEKSI
KOMUNIKASI
Identifikasi Keterampilan Matematis

Penyelidikan-Penemuan: Berapa Volum Kotak

Keterampilan apa sajakah yang berkembang pada tugas/soal di atas?

Pertanyaan/Sub tugas
Keterampilan Pada saat apa keterampilan
yang mengembangkan
Matematis tersebut terkembangkan?
keterampilan tersebut

 Menyatakan bahwa walaupun  Apakah volum kotak


volum kotak membesar hingga akan selalu membesar
pemotongan ke tiga, volum bila potongan pojok
kotak tidak akan terus membesar membesar? Mengapa?
karena panjang dan lebar kotak
PENALARAN akan mengecil.
 Menyatakan bahwa pemotongan  Apakah mungkin
pojok dengan ukuran 8 x 8 cm dilakukan pemotongan
tidaklah mungkin dilakukan dengan ukuran 8x8
untuk keempat pojoknya. cm? Mengapa?

 Jika pemotongan diperbolehkan  Jika potongan


hingga ‘tengahan’, siswa menduga diperbolehkan
bahwa volum terbesar kotak akan hingga ‘tengahan’, pada
terjadi antara potongan ke potongan
3 dan 4, atau ke 4 dan 5; dan tidak berapakah volum
mungkin… terbesar kotak
- antara 2 dan 3, karena terjadi? Mengapa?
potongan2 ke 3 volum kotak
membesar;
- antara 5 dan 6, karena
potongan5 ke 6 volum kotak
mengecil.
pada saat siswa membuat tabel Catatlah dalam tabel ukuran
ukuran pemotongan pojok kertas, potongan pojok, ukuran
REPRESENTASI ukuran balok, dan volum kotak. pajang, lebar, dan tinggi,
serta volum kotak

pada saat siswa: Berapakah ukuran panjang,


Memikirkan berapa ukuran panjang lebar, dan tinggi kotak untuk
dan lebar kotak pada berbagai ukuran berbagai potongan pojok
KONEKSI pemotongan pojok kotak. Siswa kertas?
mengaitkannya dengan pengurangan.
pada saat siswa:
 Menyampaikan alasan pemotongan  Apakah pemotongan
8x8 cm tidak mungkin dilakukan. tiap pojok dengan
ukuran 8x8 cm dapat
dilakukan? Mengapa?

KOMUNIKASI  Menuliskan laporan penyelidikan  Tulislah laporan


volum kotak penyelidikan volum
kotak antara lain
memuat:
Tujuan penyelidikan
Langkah kerja
Kesimpulan
LEMBAR KERJA SISWA

Pemecahan Masalah – Ayam

… dan berapa kg berat masing-masing ayam?


Identifikasi Keterampilan Matematis

Penyelidikan-Penemuan/Pemecahan Masalah: ………………………………………….

Keterampilan apa sajakah yang berkembang pada tugas/soal di atas?

Pertanyaan/Sub tugas
Keterampilan Pada saat apa keterampilan tersebut
yang mengembangkan
Matematis terkembangkan?
keterampilan tersebut

PENALARAN

REPRESENTASI

KONEKSI
KOMUNIKASI

Anda mungkin juga menyukai