Anda di halaman 1dari 2

Agenesis adalah suatu kondisi yang ditandai dengan kegagalan sebagian atau seluruh organ

berkembang saat masih dalam tahap embrio. Agenesis sering terjadi karena jaringan tubuh embrio
yang membangun organ tertentu tidak ada

EMBRIOLOGI VAGINA
Saluran mullerian
Sinus urogenitalis
Tubercle
Muller
KELAINAN VAGINA DAPAT BERUPA
Kegagalan perkembangan saluran Muller dan sinus
urogenitalis secara komplit sehingga tidak terdapatnya vagina,
uterus
dan tuba
Kegagalan perkembangan saluran Muller secara komplit akan
tetapi sinus urogenitalis tidak sehingga terdapat agenesis
vagina atau dengan vagina bagian bawah masih ada
Kegagalan dalam perkembangan vagina bawah (sinus
urogenitalis) dapat berupa atresia vagina dan atresia himenalis
Kegagalan dalam kanalisasi kembali dalam saluran Muller dan
sinus urogenitalis yang tak sempurna sehingga terdapat
septum logitudinal atau tranversa yang kadang-kadang disertai
dengan hymen inferfotrata

ETIOLOGI
Autosommal resesif
Transmitted sex-linked
autosommal domina
Agent :thalidomide
DIAGNOSIS
Amenorea primer
Tumor intra abdominal
(hematometra)
Hematokolpos dengan hymen
inferforata
Pemeriksaan ginekologi
Khromosom dan sex khromatin
USG
Intra venus pielografi (IVP)

Anda mungkin juga menyukai