Anda di halaman 1dari 3

Koperasi Simpan Pinjam

“..............................”
No. Badan Hukum :
Alamat : ......................

PERATURAN KHUSUS
PENGURUS KSP “.........................................”
Nomor : ......./Persus/....../..........

Tentang :

Visi, Misi, Sasaran, Tujuan, Program Kerja, Tahapan Capaian Kinerja,


Koperasi Simpan Pinjam”........................”.

Menimbang :
a) Bahwa Koperasi Simpan Pinjam ”........................” sebagai
badan usaha perlu untuk mengembangkan kegiatan usahanya
dalam rangka mencapai apa yang menjadi tujuan berkoperasi
yaitu mensejahterakan anggota pada khususnya sera
masyarakat pada umumnya.

b) Bahwa Kelangsungan hidup Koperasi Simpan Pinjam”...........”


sangat ditentukan oleh sejauh mana koperasi memperoleh
kepercayaan dari anggota, sehingga Koperasi Simpan
Pinjam”.................” senantiasa dituntut untuk dapat dipercaya
oleh publik.

c) Bahwa untuk mencapai tujuan tersebut maka diperlukan untuk


menetapkan Peraturan Khusus tentang perumusan visi, misi,
serta motto koperasi.

Mengingat :
1. Undang-undang No. 17 Tahun 2012.
2. Peraturan Pemerintah Nomor : 9 Tahun 1995
3. Peraturan Pemerintah Nomor : 33 Tahun 1998 tentang modal
penyertaan pada koperasi
4. Keputusan Menteri dan UKM Nomor 91/Kep/M/KUKM/XI/2004
tentang Pedoman Pelaksanaan Koperasi Jasa Keuangan dan
Unit Jasa Keuangan .
5. Peraturan Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah
No. 35.2/Per/M.KUKM/IX/2004 tentang Pedoman Standar
Operasional Manajemen Koperasi Jasa Keuangan dan Unit
Jasa Keuangan .
6. AD dan ART Koperasi Simpan Pinjam ”........................”

Memutuskan :

Menetapkan : Peraturan Khusus Tentang Visi, Misi, Sasaran, Tujuan, Program


Kerja, Tahapan Capaian Kinerja, Koperasi Simpan Pinjam
”........................”.

Pasal 1
Visi Koperasi Simpan Pinjam ”.....................”

KSP “………”, pada tahun …… menjadi KSP terbaik di Kab/Kota ……………


dengan asset Rp. …….. dengan modal sendiri sebesar Rp. ……….. dan rata-
rata pinjam ke anggota sebesar Rp. ……… yang siap menghantarkan ……%
anggotanya untuk memperoleh pendapatan bersih per-hari sebesar Rp ………”
Pasal 2
Misi Koperasi Simpan Pinjam “........................”

(1) Menguasai pasar UMKM Kab/kota ............. Pada tahun .....


(2) Pembukaan kantor cabang / cabang pembantu disetiap kecamatan
kab/kota ...... maksimal tahun dengan asset masing-masing cabang
sejumlah......
(3) Menjaga tingkat kesehatan koperasi dengan penilaian sehat disetiap
tahunnya.
(4) Memperoleh nilai pemeringkatan / klasifikasi tiap tahun dengan nilai A
(5) Meningkatkan SDM dengan terus mengikutsertakan untuk memenuhi
sertifikasi profesi sesuai SKKNI minimal tercapai pada tahun.....
(6) Terus menerus memperbaiki SOM/SOP yang disesuaikan dengan
perkembangan tehnologi maupun pekembangan perkoperasian.

Pasal 3
Sasaran

Sasaran berdirinya KSP “......................” adalah diperuntukkan bagi Anggota.

Pasal 4
Tujuan

KSP “.........................” bertujuan meningkatkan pemberdayaan ekonomi dan


menumbuhkan sektor riil Anggota.

Pasal 5
Program Kegiatan

(1) Penghimpunan dana dari Anggota


(2) Pengelolaan dana Anggota
(3) Penyaluran dana untuk Anggota
(4) Pendidikan dan pembinaan Anggota

Pasal 6
Tahapan Capaian Kinerja

(1) KSP didalam pelaksanaan visi dan misi, diuraikan dalam Program Kerja
tahunan
(2) KSP didalam pelaksanaan visi dan misi, diuraikan dalam Rencana Anggaran
Pendapatan dan Belanja Koperasi tahunan

Pasal 7
Monitoring dan Evaluasi

(1) Dalam hal pelaksanaan visi dan misi, maka diperlukan sebuah monitoring
dan evaluasi.
(2) Monitoring dan evaluasi dilaksanakan melalui sistem pengendalian internal
koperasi

Pasal 4
Peraturan Khusus Tentang Visi, Misi, Sasaran, Tujuan, Program Kerja, Tahapan
Capaian Kinerja, Koperasi Simpan Pinjam ”........................”. ini berlaku pada
tanggal ditetapkan. Agar diketahui oleh setiap anggota Koperasi Simpan Pinjam
”........................” dan masyarakat pada umumnya.
Ditetapkan di : .......................
Tanggal : .......................

Koperasi Simpan Pinjam


........................

Sekretaris Ketua

(............................) (.........................)

Anda mungkin juga menyukai