Anda di halaman 1dari 1

Pengertian Kutipan

Kutipan merupakan sebuah pinjaman atas kalimat atau pendapat seseorang dari seorang pengarang
atau seseorangyang sangat terkenal (populer), baik didalam buku, surat,kabar,majalah, atau
punmedia elektronika. Pengertian kutipan merupakan pengulangan satu ekspresi sebagai bagian dari
yang lain, terutama saat ekspresi yang dikutip tersebut terkenal atau juga secara tersurat
dihubungkan dengan kutipan ke sumber aslinya, serta juga ditandai oleh (diselingi dengan) tanda
kutip.

Fungsi Kutipan

Fungsi kutipan sendiri adalah sebagai bukti atau juga memperkuat pendapat penulis. Bedanya
dengan jiplakan mengambil pendapat orang lain tanpa atau dengan tidak menyebut sumbernya
sehingga dianggapnya pendapat dari dirinya/pemikirannya sendiri. Biasanya kutipan tersebut
digunakan untuk dapat mengemukakan definisi atau juga pengertian istilah/konsep tertentu,
menguraikan suatu rumus ataupun juga formula serta juga mengemukakan pendirian/pendapat
seseorang. Setelah mengerti mengenai apa itu pengertian kutipan, tidak lengkap rasa kalau tidak
mengetahui apa tujuan dari sebuah kutipan ini

Tujuan Kutipan

Tujuan kutipan ada 4 diantaranya

1. Sebagai pendukung argumen ataupun juga analisa penulis.


2. Sebagai landasan teori dalam mengemukan pemikiran/tulisan kita
3. Sebagai penjelasan.
4. Sebagai penguat dalam argumen atau pendapat yang dikemukakan.

AHMAD FATHONI

Anda mungkin juga menyukai