Anda di halaman 1dari 2

Nama : Erena Ayu P

Kelas/No : IX H/

Pujian

Di Pantai Batu bolong sangat indah sekali. Di Pantai itu, langit biru muda bergradasi dengan
warna putih, lalu langit berwarna jingga bergradasi dengan warna batu karang yang membuat
pemandangan indah. Selain itu terdapat laut yang bermacam macam warna, mulai dari warna
putih,hijau tua, dan agak berwarna hitam. Di Pantai itu juga terdapat batu yang ditutupi oleh air laut.
Pantai tersebut juga memiliki tebing yang unik, ditengah tebing tebing tersebut berlubang. Tebing
berwarna coklat tua dan keemasan. Di atas tebing terdapat lumut yang menjuntai ke bawah yang
berwarna hijau tua. Di dekat lumut tersebut juga berdiri sebuah Pura kecil berwarna hitam. Dan di
tebing tidak lupa juga diberi pagar berwarna kuning agar pengunjung tidak terjatuh.

Kritik

Di Pantai Batu bolong seharusnya diberi tempat sampah agar pengunjung tetap menjaga
kebersihan pantai sehingga Pantai itu tetap enak dipandang mata.
Nama : Syarifah Dinda S

Kelas/No : IX H/ 27

Pujian

Subhanallah betapa indahnya Pemandangan Alam di Kelok Sembilan. Warna langit biru tua yang
dipadukan biru muda diantara dua tebing. Jembatan layang yang berkelok menambah keindahan di
Kelok Sembilan, yang dihiasi lampu jalanan disekitar jalanan berwarna jembatan layang Kelok Sembilan.
Pepohonan yang lebat berwarna gelap. Tebing tinggi berwarna coklat yang kokoh dibawah pepohonan
lebat. Semua itu menambah kesan keindahan Pemandagan di Kelok Sembilan.

Kritik

Menurut saya Pemandangan di Kelok Sembilan sangat bagus, tetapi akan menakutkan jika kita
berada disana saat malam hari dan sendirian. Apabila tebing itu longsor akan membahayakan pengguna
jalan.

Anda mungkin juga menyukai