Anda di halaman 1dari 13

NAMA SEKOLAH : SMP NEGERI 5 BANDA

KELAS :IX (9)


SEMESTER : I (GANJIL)
MAPEL : ILMU PENGETAHUAN IPA

KD MATERI INDIKATOR BUKU RUMUSAN SOAL KUNCI NOMOR LEVEL


SOAL SUMBER SOAL KOGNITIF
BELAJAR
3.1 Sistem Reproduksi 3.1.1. Disajikan Buku guru Klasifikasikan organ-organ reproduksi A 1 (C3) Lk 2
Menghubungkan Pada Manusia Nama-nama Organ- dan buku pada laki-laki di bawah ini
sistem reproduksi Pembelahan sel Organ penyusun siswa, ilmu 1. penis, skrotum, testis
pada manusia dan system reproduksi pengetahuan 2. Epididimis, vas deverens, uretra
Sistem reproduksi alam, pusat
gangguan pada manusia pada laki-laki, 3. kelenjar vesikula seminalis, kelenjar
kurikulum
sistem reproduksi, peserta didik prosta, kelenjar cowper
Kelainan dan dan
serta penerapan mampu perbukuan, 4. ovarium, saluran telur, Rahim, serviks
penyakit pada sistem
pola hidup yang reproduksi mengklasifikasikan balitbang, 5. vagina, fimbriae, uterus
menunjang Organ-organ kemendikbud. 6. vulva, labium, ovarium
kesehatan Pola hidup yang penyusun system Revisi 2017 Berdasrkan data di atas, organ-organ
reproduksi menunjang kesehatan reproduksi laki-laki penyusun sistem reproduksi adalah ……
reproduksi a. 1, 2 dan 3
4.1 Menyajikan b. 2, 3 dan 4
hasil penelusuran c. 3, 4 dan 5
informasi dari d. 4, 5 dan 6
berbagai sumber
terkait kesehatan dan
upaya pencegahan
gangguan pada organ
reproduksi
3.1.2. disajikan tahap oogenesis pada bayi perempuan D 2 Lk 2
proses yang baru lahir telah samapi pada fase
pembentukan sel ..?
telu (oogenesis), a. ootid
peserta didik dapat b. oogonium
mendeskripsikan c. oosit primer
proses d. oosit sekunder
pembentukan pada
bayi perempuan
yang baru lahir
3.1.3. Disajikan Klasifikasikan organ-organ reproduksi d 3 (C3) LK 2
Nama-nama Organ- pada perempuan di bawah ini
Organ penyusun 1. penis, skrotum, testis
system reproduksi 2. Epididimis, vas deverens, uretra
pada perempuan, 3. kelenjar vesikula seminalis, kelenjar
peserta didik prosta, kelenjar cowper
mampu 4. ovarium, saluran telur, Rahim, serviks
mengklasifikasikan 5. vagina, fimbriae, uterus
Organ-organ 6. vulva, labium, ovarium
penyusun system Berdasrkan data di atas, organ-organ
reproduksi penyusun sistem reproduksi adalah ……
perempuan a. 1, 2 dan 3
b. 2, 3 dan 4
c. 3, 4 dan 5
d. 4, 5 dan 6
3.1.4. Disajikan Sebutkan Hormone yang memicu c 4 (C1) Lk 1
siklus menstruasi berkembangya folikel dan penebalan
yang terjadi pada dinding Rahim secara berturut-turut
dinding Rahim, adalah ….
peserta didik a. LH dan FSH
mampu b. LH dan estrogen
menyebutkan c. FSH dan progesterone
hormone pemicu d. estrogen dan progesterone
siklus menstruasi
yang terjadi pada
dinding Rahim
3.1.5. Disajikan Berikut ini yang langsun terbentuk b 5 (C1) LK 1
proses fertilisasi setelah proses fertilisasi adalah…
dan kehamilan, a. janin
peserta didik b. zigot
mampu c. embrio
menjelaskan proses d. plasenta
fertilisasi kehamilan
3.1.6. Disajikan Perhatikan ciri penyakit berikut ini ! a 6 Lk 1
berbagai macam 1. disebabkan oleh Treponema pallidum
penyakit pada 2. biasanya menyerang daerah sekitar
system reproduksi, kelamin
peserta didik 3. gejala awal berupa borok pada tempat
mampu masuknya bakteri
menjelaskan Ciri-ciri penyakit di atas dimiliki oleh
berbagai macam orang yang menderita penyakit …
penyakit system a. sifilis
reproduksi b. gonore
c. HIV/AIDS
d. herpes simplex genitalis
3.2 Menganalisis Sistem 3.2.1. Disajikan Reproduksi yang memungkinkan d 7 LK 1
system perkembangbiakan perkembangbiakan tumbuhan mewarisi semua karakteristik
perkembangbiakan pada tumbuhan vegetative pada atau sifat hanya dari satu induk adalah
pada tumbuhan dan dan hewan tumbuhan, peserta perkembangbiakan secara ……..
hewan serta Reproduksi pada didik mampu a. alami
penerapan teknologi tumbuhan menjelaskan b. seksual
pada sistem Teknologi reproduksi c. generative
reproduksi reproduksi tumbuhan d. vegetative
pada tumbuhan
tumbuhan dan Reproduksi pada
hewan hewan
Teknologi
4.2 Menyajikan
reproduksi pada
karya hasil
hewan
perkembangbiakan
pada tumbuhan
3.2.2. Disajikan Menyebutkan macam-macam a 8 Lk 1
bagian tumbuhan perkembangbiakan vegetative buatan
yang berperang adalah…
dalam proses a. merunduk, steak, dan cangkok
perkembangbiakan b. merunduk, enten, dan umbi lapis
vegetative, peserta c. okulasi, stolon, dan tunas adventif
didik mampu d. rhizoma, enten, dan tunsa adventif
menyebutkan
macam-macam
perkembangbiakan
vegetatife
3.2.3. Disajikan alat Perkembangbiakan vegetatife buatan a 9 Lk 2
perkembangbiakan dapat dilakukan dengan….
vegetatife pada a. merunduk, steak, dan cangkok
tumbuhan, peserta b. merunduk, enten, dan umbi lapis
didik mampu c. okulasi, stolon, dan tunas adjektife
mengidentifikasikan d. rhizoma, enten, dan tunas adventife
alat
perkembangbiakan
vegetatife pada
tumbuhan
3.2.4. disajikan Sebutkan macam cara hewan a 10 Lk 1
macam-macam berkembang biak secara seksual adalah
perkembangbiakan …
aseksual pada a. proses fertilisasi, zigot, berkembang
hewan, peserta menjadi embrio
didik mampu b. proses zigot, bayi, deawas
menjelaskan c. proses fertilisasi, dewasa, bayi
macam-macam d. fertilisasi, bayi, embrio
perkembangbiakna
pada hewan
3.2.5. Disajikan Anak ayam tumbuh dalam telur selama d 11 Lk 1
perkembangan 21 hari sebelum menetes. Cadangan
beberapa hewan, makanan anak ayam sebelum menetes
peserta didik adalah …
menjelaskan proses a. makanan dari induk betina
perkembang pada b. kuning telur yang ada pada telur
ayam c. putih telur yang mengandung protein
albumin
d. kuning telur dan putih telur yang
terdapat di dalam telur
3.2.5. Disajikan Tekhnologi perkembangbiakan pada A 12 Lk 1
macam-macam tumbuhan hidroponik merupakan cara
perkembangbiakan penanaman tumbuhan dengan cara …?
teknologi a. nutrisis, dan mineral dalam air
perkembangbiakan b. tanah dan nutrisi
pada tumbuhan, c. air dan tanah
peserta didik d. mineral dan tanah
mampu
menjelaskan
macam-macam
perkembangbiakan
pada tumbuhan
dengan teknologi
3.2.6. disajikan Metamorphosis pada nyamuk tergolong A 13 Lk 1
metamorphosis metomorfosis sempurna karena …
sempurna dan a. telur-larva-pupa-nyamuk
metamorphosis b. telur-nimfah
tidak sempurna, c. telur-individu-dewasa
peserta didik d. larva-pupa-dewasa
mampu
membedakan
metamorphosis
sempurna dan
metamorphosis
tidak sempurna,
3.3 Menerapkan Pewarisan sifat 3.3.1. Disajikan Peryataan tentang kromosom, DNA, dan D 14 Lk 2
konsep struktur materi inti sel yang benar adalah…
Materi genetik
pewarisan genetic yang a. kromoso menggulung di dalam DNA
sifat dalam Hukum bertanggung jawab di luar inti sel
pemuliaan pewarisan dalam pewarisan b. DNA dan kromosom tidak
sifat
dan sifat, peserta didik berhubungan tapi sama-sama berada
kelangsungan Pewarisan sifat mampu dalam sel
makhluk pada manusia mendeskripsikan c. DNA berbentuk heliks ganda
hidup Kelainan sifat struktur materi d. DNA berbentuk heliks ganda terpilih
menurun pada genetic berupa dalam bentuk kromosom berada dalam
4.3 Menyajikan manusia
hasil penelusuran (DNA, RNA, dan inti sel
informasi dari Penerapan kromosom)
berbagai sumber pewarisan sifat
dalam
terkait tentang pemuliaan
tanaman dan hewan makhluk hidup
hasil pemuliaan

3.3.2. Disajikan Molekul yang mendasari pewarisan sifat A 15 Lk 1


molekul yang adalah …?
mendasari a. materi genetic, DNA dan RNA
pewarisan sifat, b. kromosom dan se alel
peserta didik c. RNA
mampu d. kromososm Dominan
menjelaskan
molekul yang
mendasari
pewarisan sifat pada
suatu makhluk
hidup
3.3.3. Disajikan Peryataan yang benar mengenai hokum D 16 Lk 3
hokum mendel pada mendel ke II adalah ….
pewarisan sifat, a. Gen berpisah secara acak saat
peserta didik fertilisasi
mampu menerapkan b. gen bertemu secara acak saat
hokum pewarisan fertilisasi
sifat pada suatu c. gan berpisah secara acak saat
makhluk hidup pembentukan gamet
d. gen bertemu secara acak saat
pembentukan gamet
3.3.3. disajikan Gen K mengkode rambut keriting dan k c 17 Lk 3
hasil persilangan mengkode rambut lurus, K dominan
monohybrid dan terhadap k. gen H mengode warna kulit
dihybrid, peserta hitam dan gen h mengode warna kulit
didik mampu putih. Kombinasi dari gen-gen tersebut
menentukan hasil yang menunjukkan fenotipe rambut
persilangan lurus kulit hitam adalah..
monohybrid dan a. KKhh
dihybrid melalu b. KKHH
diagram hokum c. kkHh
pewarisan sifat d. KkHh
3.3.4. disajikan Seorang anak dapat mewarisi sifat c 18 LK 1
pewarisan sifat dari…
yang ada pada a. hanya dari ibunya
manusia, peserta b. hanya dari ayahnya
didik mampu c. dari ayah dan ibunya
mengidentifikasikan d. dari ayah atau ibunya
pewarisan sifat
yang ada pada
manusia
3.3.5. disajikan Seorang wanita hemofili (XhXh) A 19 Lk 4
mekanisme menikah dengan seorang laki-laki
pewarisan sifat normal XY, maka anak yang dihasilkan
kelaian sifat adalah …
manusia, peserta a. XhX dan XhY
didik mampu b. XhX
menganalisis c. YY
mekanisme d. XX
pewarisan kelaian
sifat pada manusia
3.4 Menjelaskan Listrik Statis 3.4.1. disajikan Sebuah pengaris pelastik yang a 20 Lk 1
konsep listrik gejala kelistrikan digosokkan pada kain wol akan
Interaksi antara
statis dan
muatan listrik yang terjadi dalam bermuatan….. karena …
gejalanya kehidupan sehari- a. negarif, muatan negative dari wol
dalam hari, peserta didik berpindah ke plastic
kehidupan mampu b. positif, muatan positif dari kain wol
sehari-hari, memberikan contoh berpindah ke plastic
termasuk gejala kelistrikan c. positif, muatan negatife dari wol
kelistrikan yang terjadi dalam berpindah ke plastic
pada sistem kehidupan sehari- d. negative, muatan positif dari wol
saraf dan hari berpindah ke plastik
hewan yang
mengandung
listrik
4.4 Menyajikan
hasil
pengamatan
tentang gejala
listrik statis
dalam
kehidupan
sehari-hari
3.4.2. disajikan Dua sisir yang telah digosok ke rambut a 21 Lk 2
peristiwa yang kering ketika didekatkan keduanya
terjadi pada saling tolak menolak, hal tersebut terjadi
pengaris plastic karena …
yang digosokkan a. didekatkan kedua sisir memiliki jenis
pada rambut yang muatan listrik yang sama bermuatan
kering, peserta negatif
didik mampu b. dijauhkan kedua sisir memiliki jenis
mengananlisis muatan listrik yang sama bermuatan
peristiwa yang positif
terjadi pada c. didekatkan kedua sisir memiliki jenis
pengaris plastic muatan listrik yang sama bermuatan
yang digosokkan netral
pada rambut yang d. didekatkan kedua sisir memiliki jenis
kering muatan listrik yang sama, netral
3.4.3. Disajikan Fungsi elektroskop adalah … A 22 Lk 2
fungsi dari prinsip a. mengetahui ada tidaknya muatan pada
kerja elektroskop, sebuah benda
peserta didik b. mengukur besar muatan pada sebuah
mampu benda
menjelaskan fungsi c. menghasilkan muatan dalam jumlah
dari prinsip kerja besar
elektroskop dalam d. mengetahui besar gaya coloumb dua
kehidupan sehari- benda muatan
hari
3.4.3. disajikan dua Muatan A tampak menolak muatan B B 23 Lk 4
benda bermuatan tetapi menarik muatan C. jika muatan C
karena pengaruh menoak muatad D positif, maka dapat di
jarak, peserta didik pastikan bahwa…
mampu a. A bermuatan positif, B bermuatan
menganalisis positif, C bermuatan Negatife
interaksi dua bnda b. A bermuatan negatife, B bermuatan
yang bermuatan negatif, C bermuatan positif
karena di pengaruh c. A bermuatan positif, B bermuatan
jarak negatife, C bermuatan Negatife
A bermuatan negatife, B bermuatan
positif, C bermuatan Negatife

3.5. menerapkan LISTRIK DINAMIS 3.5.1. Disajikan Perubahan energi yang tejadi pada batrei b 24 Lk 4
konsep DALAM KEHIDUPAN keberadaan arus yang menyalakan lampu adalah ….
rangkaian SEHARI-HARI listrik pada suatu a. kimia-listrik-cahaya
listrik, energi rangkain, peserta b. listrik-mekanik-cahaya
dan daya didik mampu c. kimia-mekanik-cahaya
listrik, sumber menganalisis d. mekanik-listrik-cahaya
energi listrik keberadaan arus
dalam listrik pada suatu
kehidupan rangkaian dengan
sehari-hari, adanya suatu
termasuk perubahan energi
sumber energi 3.5.2. disajiakan Gambar berikut menunjukkan baterei B 25 Lk 4
listrik gambar tentang dan lampu yang dihubungkan dengan
alternative,
fungsi lempeng kawat pada beberapa bahan.
serta berbagai
seng, paku, dan besi Gambar yang menunjukan lampu
upaya
pada percobaan menyala adalah ….
enghematan
baterei, peserta a. 1 dan 2
energi listrik
didik mampu b. 2 dan 3
4.5. menyajikan
hasil
menganalisis fungsi c. 1 dan 3
rancangan lempeng seng dan d. 1 dan 4
dan paku, besi pada
pengukuran percobaan baterei
berbagai 3.5.3. Disajikan Bahan yang dapat menghantarkan arus B 26 Lk 2
rangkaian macam-macam listrik di bawah ini adalah …..
listrik bahan yang dapat a. 1 buah karet
menghantarkan b. 1 bauh kunci
listrik, peserta didik c. 1 bauh penghapus pensil
mampu d. 1 bauh aluminium foil
mengidentifikasikan
bahan penghantar
arus listrik seperti
konduktor, isolator,
semikonduktor
3.5.4. disajikan Arus listrik sebesar 5 mA mengalir pada A 27 Lk 4
rangkaian arus sutu kawat penghantar selama 0,1 sekon,
listrik, peserta didik berapaka besar muatanya ..?
mampu a. 0,1 sekon
menganalisis b. 5, 0 sekon
rangakain arus c. 0,005 sekon
listrik pada suatu d. 0,001 sekon
penghantar dan
besar muatan arus
listrik
3.5.5. Disajikan Hitunglah besar hambatan pararel C 28 Lk 2
besar arus listrik penganti rangkaian hambatan berikut !
dalam suatu kawat
penghantar dalam
rangkaian listrik
seri, pararel, dan
campuran, Peserta
didik mampu
menghitung besar
arus listrik dalam
suatu kawat a. 1,Ω
penghantar dalam b. 9 Ω
rangkaian listrik c. 1, 09 Ω
seri, pararel, dan d. 09 Ω
campuran
Hitunglah besar hambatan seri berikut ! D 29 Lk 2

a. 1 Ω
b. 4 Ω
c. 6 Ω
d. 9 Ω
3.7. memahami Bioteknologi 3.7.1. Disajikan Bioteknologi dapat dikelompokan D 30 Lk 1
konsep prinsip dasar menjadi dua yaitu
bioteknologi bioteknologi, a. bio dan tekhnologi
dan peranya peserta dididk b, bioteknologi konvensional
dalam mampu c. bioteknologi modern
kehidupan menjelaskan prinsip d. bioteknologi konvensional dan
sehari-hari dasar bioteknologi bioteknologi modern
4.7. membuat dalam kehidupan
salah satu sehari-hari
produk
bioteknologi
konvensional
dilingkungan
sekita

Anda mungkin juga menyukai