Anda di halaman 1dari 6

RPP MATA PELAJARAN MATEMATIKA

A. Kompetensi Dasar dan Indikator :


1. Kompetensi Dasar
3.8 Menggeneralisasi rasio trigonometri untuk sudut-sudut di berbagai kuadran dan sudut-sudut
berelasi
4.8 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan rasio trigonometri sudut-sudut di
berbagai kuadran dan sudut-sudut berelasi

2. Indikator Pencapaian Kompetensi


1) Menyebutkan dan menentukan hubungan perbandingan Trigonometri dari sudut di setiap
kuadran, memilih dan menerapkan dalam penyelesaian masalah nyata berupa pengukuran
tinggi benda/bangunan
2) Mengklasifikasikan dan menentukan hubungan perbandingan Trigonometri dari sudut di setiap
kuadran, memilih dan menerapkan dalam penyelesaian masalah nyata berupa pengukuran
tinggi benda/bangunan
3) Menganimasikan dan menentukan hubungan perbandingan Trigonometri dari sudut di setiap
kuadran, memilih dan menerapkan dalam penyelesaian masalah nyata berupa pengukuran
tinggi benda/bangunan
4) Merancang desain sebuah alat peraga pembelajaran (klinometer buatan) guna mengukur tinggi
suatu benda/bangunan dengan menggunakan perbandingan trigonemetri
5) Merangkai alat peraga pembelajaran (klinometer buatan) sesuai rancangan
6) Menguji coba alat peraga pembelajaran (klinometer buatan)
7) Menganalisis data hasil uji coba dari alat peraga pembelajaran
8) Menyimpulkan hasil pengukuran menggunakan alat peraga (klinometer buatan)
9) Mengkalkulasi biaya pembuatan alat peraga (klinometer buatan)
10) Memperbaiki rancangan untuk kekurangan

B. Tujuan Pembelajaran
1. Menerapkan konsep hubungan perbandingan Trigonometri dari sudut di setiap kuadran, memilih
dan menerapkan dalam penyelesaian masalah nyata berupa pengukuran tinggi benda/bangunan
menggunakan rancangan alat peraga berupa klinometer buatan
2. Merancang klinometer buatan
3. Merangkai klinometer sesuai rancangan
4. Melakukan langkah kerja dan mencatat besar sudut elevasi dan jarak benda dengan alat peraga
5. Memecahkan masalah perhitungan tinggi benda/bangunan dengan menggunakan konsep hubungn
perbandingan Trigonometri dari sudut elevasi yang telah diketahui.
6. Menyimpulkan hasil pengukuran menggunakan alat peraga (klinometer buatan)
7. Mengkalkulasi biaya pembuatan alat peraga (klinometer buatan)
8. Melakukan
C. Analisis STEM pada topik Trigonometri

SAINS TEKNOLOGI

1. Faktual : dengan hubungan perbandingan 1. Menggunakan rangkaian alat peraga


trigonometri dapat menghitung tinggi (klinometer buatan)
benda/bangunan 2. Menggunakan kalkulator untuk
2. Konseptual : Trigonometri (sinus, perhitungan sudut diluar sudut
kosinus, tangen) dan perbandingan istimewa
trigonometri, sudut elevasi
3. Prosedural : prosedur memecahkan
masalah menggunakan hubungan
perbandingan trigonometri

ENGINEERING MATEMATIKA

1. Merancang desain sebuah alat peraga 1. Menghitung nilai sudut elevasi


pembelajaran (klinometer buatan) berdasarkan data yang dicatat
2. Merancang set alat peraga (klinometer 2. Menghitung tinggi bangunan/ benda
buatan) dengan menggunakan hubungan
3. Menguji rancangan perbandingan trigonometri
4. Memperbaiki rancangan 3. Mengkakulasi biaya pembuatan
klinometer buatan

D. Desain Pembelajaran
Pembelajaran Perbandingan trignometri dengan pendekatan STEM dalam unit ini dirancang denagn
menggunakan STEM Project Based Learning.
Topik Materi Konsep Esensial Deskripsi STEM Project Based Scientific dan
Learning Engineering Practice
Trigonometri Pengukuran Reflection: peserta didik diminta  Membuat
- Pengukuran Sudut, membagi untuk berpikir masalah pertanyaan (sains)
Sudut satu lingkaran perbandingan trigonometri dalam dan menemukan
- Perbandingan
Trigonometri penuh dengan kehidupan nyata dan dimotivasi masalah
pada Segitiga satuan tertentu. agar ingin menyelidiki kemudahan (engineering).
Siku-Siku
Perbandingan mengukur tinggi bangunan/benda  Mengembangkan
Trigonometri, secara tidak langsung. dan menggunakan
ukuran sisi-sisi Research: Peserta didik diskusi alat peraga
suatu segitiga konsep Pengukuran sudut dan  Merencanakan dan
siku-siku apabila Perbandingan Trigonometri pada melakukan
ditinjau dari salah segitiga siku-siku menggunakan investigasi
satu sudut yang buku bacaan atau internet  Menggunakan pola
terdapat pada Discovery : Peserta didik berpikir matematis
segitiga tersebut mendesain rancangan dan alat dan komputasi
dengan menerapkan konsep  Membangun
pengukuran sudut dan eksplanasi (sains)
perbandingan trigonometri pada
segitiga siku-siku serta mendesain dan mendesai solusi
langkah-langkah proyek (engineering)
Aplication: Peserta didik menguji  Mendapatkan
desain dengan melakukan mengevaluasi dan
pengukuran sudut elevasi mengkomunikasikan
kemudian mengolah data dari hasil informasi.
pengukuran sudut, selanjutnya
memecahkan masalah pengukuran
tinggi bangunan/benda. Hasil yang
diperoleh digunakan untuk
memperbaiki langkah sebelumnya.
Pada kegiatan ini peserta didik juga
dilatih mengkakulasi biaya proyek
pengukuran tinggi bangunan/benda
alat peraga klinometer buatan.
Communication : Presentasi
proyek pengukuran tinggi
bangunan/benda dan
mengomunikasikannya kegiatan
proyek antar teman maupun
lingkup kelas

E. Kemampuan Bersyarat
Untuk mempelajari unit ini, perlu dikuasai prasyarat pengetahuan dan keterampilan baik oleh guru
maupun peserta didik:
1. Prasyarat pengetahuan dan keterampilan yang harus dimiliki guru sebelum menggunakan unit
pembelajaran adalah sebagai berikut:
Prasyarat Pengetahuan: Pengukuran Sudut, Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-
Siku, Sudut-sudut Berelasi, Identitas Trigonometri, Aturan Sinus dan Cosinus, Fungsi
Trigonometri
Prasyarat Keterampilan: Keterampilan proses sains dan keterampilan penggunaan alat peraga,
kalkulator sains, dan IT
2. Prasyarat pengetahuan dan keterampilan yang harus dimiliki siswa sebelum menggunakan unit
pembelajaran adalah sebagai berikut:
Prasyarat Pengetahuan: Pengukuran Sudut, Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-
Siku,
Prasyarat Keterampilan: melakukan pengukuran menggunakan penggaris, busur dan kalkulator,
keterampilan mengamati, menanya, mengumpulkan informasi/mencoba, menalar/mengasosiasi
dan mengominkasikan.

F. Pengembangan Keterampilan Abad 21


Keterampilan abad 21 yang dikembangkan melalui pembelajaran dengan pendekatan STEM meliputi
berpikir kritis, kreatif, komunikatif dan kolaboratif. Contoh berpikir kritis, berpikir kreatif,
komunikatif dan kolaboratif dirinci sebagai berikut.
Berpikir Kritis:
Memahami interkoneksi antara konsep Pengukuran Sudut, Perbandingan Trigonometri pada Segitiga
Siku-Siku,

Berpikir Kreatif:
Kemampuan dalam mengembangkan, melaksanakan, dan menyampaikan gagasan-gagasan pada saat
merancang desain dan alat peraga klinometer buatan, mengemukakan ide-ide secara konseptual dan
praktikal dalam merancang desain dan alat peraga klinometer buatan.

Komunikatif:
Kemampuan untuk mengutarakan ide-ide, baik itu pada saat berdiskusi tentang konsep Perbandingan
Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku, ujicoba pengukuran tinggi gedung/bangunan dengan alat
peraga (klinometer buata) dan mengkomunikasikan baik secara lisan maupun tulisan.

Kolaboratif:
Kemampuan dalam kerjasama dalam kelompok pada saat berdiskusi dan uji coba pengukuran tinggi
bangunan/benda dan bekerja secara produktif dengan temannya satu kelompok

G. Penguatan Pendidikan Karakter


Peerilaku ilmiah peserta didik yang dikembangkan melalui pembelajaran dengan pendekatan STEM
pada topik Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku ini menjukan perilaku rasa ingin tahu,
disiplin, teliti, bertanggung jawab, kritis, kreatif komunikatif dalam merancang dan melakukan
pengukuran tinggi bangunan/benda berdasarkan Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku.
Nilai utama pendidikan karakter yang dirinci sebagai berikut:
1. Religius: Mensyukuri dan mengagumi seluruh ciptaan Tuhan
2. Nasionalis: disiplin dalam melakukan uji coba dan engumpulkan tugas proyek. Cinta tanah air
dan menjaga lingkungan dengan menggunakan baha-bahan pembuatan alat
3. Gotong Royong : Bekerjasama dalam melakukan uji coba dan diskusi pemecahan masalah dalam
merancang desain alat peraga dan rangkaian alat peraga klinometer buatan
4. Mandiri: Kreatif dalam merancang desain dan rangkaian alat peraga klinometer buatan serta
membuat laporan tugas proyek Pengukuran tinggi bangunan/ benda berdasarkan perbandingan
Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku.
5. Integritas: jujur dalam melaporkan data ujicoba dan tanggung jawab dalam melaporkan tugas
proyek.

H. Skenario Pembelajaran
1. Pendekatan : STEM
2. Metode : Eksperimen, Diskusi, Pemberian Tugas
3. Model : STEM Project Base Learniang

Pertemuan pertama : 2 x 45 menit


Alokasi
Langkah Sintak Model
Deskripsi Kegiatan Waktu
Pembelajaran Pembelajaran
(menit)
Pendahuluan  Guru memberi salam dilanjutkan dengan 10
menanyakan kabar siswa dan kesiapan
belajar selanjutnya berdoa bersama
dipimpin oleh salah satu seorang peserta
didik
 Peserta didik menjawab beberapa
pertanyaan tentang konsep pengukuran
sudut.
 Peserta didik menyimak informasi tentang
tujuan pembelajaran dan cakupan materi
yang akan dipelajari yaitu Perbandingan
Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku
Kegiatan Inti Fase 1: 

Fase 2: 
Fase 3: 
Penutup 

Pertemuan Kedua : 2 x 45 menit


Alokasi
Langkah Sintak Model
Deskripsi Kegiatan Waktu
Pembelajaran Pembelajaran
(menit)
Pendahuluan  Guru memberi salam dilanjutkan dengan 10
menanyakan kabar siswa dan kesiapan
belajar selanjutnya berdoa bersama
dipimpin oleh salah satu seorang peserta
didik
 Peserta didik menjawab beberapa
pertanyaan tentang konsep pengukuran
sudut.
 Peserta didik menyimak informasi tentang
tujuan pembelajaran dan cakupan materi
yang akan dipelajari yaitu Perbandingan
Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku
Kegiatan Inti Fase 4: 

Fase 5: 
Penutup 

I. Sumber Belajar
1. Internet
2. Buku Paket Matematika Wajib Kelas X
3. Sumber Bacaan Lainnya
4. Lembar Kerja siswa: Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku.

J. Alat dan Bahan


1. Busur
2. Penggaris
3. Balok kayu
4. Paku
5. Benang
6. Rel besi

K. Penilaian Pembelajaran
No Aspek Teknik

Anda mungkin juga menyukai