Anda di halaman 1dari 2

Windows 10 May 2019 Update ini kalo kamu cek adalah Windows

versi 1903. Jadi kalo Windows 10 kamu udah versi 1903 artinya udah
di update yang terbaru ini.

1. Blur di Lock Screen

Pertama kita lihat dulu dari sisi tampilannya, saat mau login — ada
efek blur acrylic yang cantik banget di lock screen, ini bikin kamu
fokus di login box nya.

2. Light Theme Baru!

Ini merupakan perubahan besar di update mayor kali ini, yaitu


adanya tampilan Light Theme yang benar-benar baru. Jadi kalo
kamu aktifkan Light Theme, kamu bakal mendapati tampilan cerah
yang simple, dan clean banget, dan ini menyeluruh mulai dari warna
di taskbar, start menu, action center, dan yang lainnya, semuanya
senada. Pemilihan warnanya juga tepat. Kamu bisa lihat di Taskbar,
Icon store, mail, dan icon lain yang warnanya putih juga diinvert jadi
hitam begitu Light Theme diaktifkan, dan beberapa icon kayak File
Explorer, Office, dll ikut dirombak biar tampil cantik di Light Theme
ini.

Tampilan start menu juga belum pernah sebersih ini. Begitu juga di
search — yang sekarang jadi clean banget. Sayangnya masih ada
beberapa inkonsistensi tampilan ya di sana sini, misalkan aja
shadow border dari konteks menu taskbar, jump list taskbar, dan
konteks menu di start menu, ini masih beda2. Semoga aja tampilan
kedepannya semakin konsisten lagi dengan konsep Fluent Design
nya ini.

3. Default Wallpaper Baru


Update mayor ini membawa wallpaper default yang baru. Wallpaper
ini lebih cerah dibanding sebelumnya, pake warna biru muda, yang
match banget dengan Light Theme barunya.

Anda mungkin juga menyukai