Anda di halaman 1dari 9

NILAI AMBANG BATAS LINGKUNGAN KERJA

( Tugas Mata Kuliah Hiegiene Lingkungan Kerja)

Nama : Ajeng Ersyam Putri

NIM : KM.P.1800080

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA HUSADA


YOGYAKARTA

PRODI S1 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT

2018
NILAI AMBANG BATAS LINGKUNGAN KERJA

a. Pengertian
Nilai Ambang Batas adalah standar factor bahaya di tempat kerja sebagai kadar /
intensitas rata – rata tertimbang waktu (time weighted average) yang dapat diterima
tenaga kerja tanpa mengakibatkan penyakit atau gangguan kesehatan, dalam pekerjaan
sehari – hari untuk waktu tidak melebihi 8 jam atau 40 jam seminggu. (Permenaker no 5
tahun 2018 bab 1 ayat 7)
Factor fisika adalah factor yang dapat mempengaruhi aktivitas Tenaga Kerja,
meliputi Iklim Kerja, Kebisingan, Getaran, Radiasi Gelombang Mikro, Radiasi Ultra
Ungu (UItra Violet), Radiasi Medan Magnet Statis, Tekanan udara dan pencahayaan.
(permenaker no 5 tahun 2018 pasal 1 ayat 11)

Penjabaran factor fisik meliputi :

1. Iklirn Kerja adalah hasil perpaduan antara suhu, kelembapan, kecepatan gerak udara dan
panas radiasi dengan tingkat pengeluaran panas dari tubuh tenagakerja sebagai akibat
pekerjaannya meliputi tekanan panas dan dingin. (permenaker no 5 tahun 2018 pasal 1
ayat 16)
2. Kebisingan adalah semua suara yang tidak dikehendaki yang bersumber dari alat –
alat proses produksi dan / atau alat – alat kerja yang pada tingkat tertentu dapat
menimbulkan gangguan pendengaran. (permenaker no 5 tahun 2018 pasal 1 ayat 22)
3. Getaran adalah gerakan yang teratur dari benda atau media dengan arah bolak-balik
dari kedudukan keseimbangannya. (permenaker no 5 tahun 2018 pasal 1 ayat 23)
4. Radiasi gelombang radio atau gelombang mikro adalah radiasi elektro magnetic
dengan frekuensi 30 kilohertz sampai 300 gigahertz. (permenaker no 5 tahun 2018
pasal 1 ayat 24)
5. Radiasi ultra violet adalah radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang 180
nanometer – 400 nanometer. (permenaker no 5 tahun 2018 pasal 1 ayat 25)
6. Medan magnet statis adalah suatu medan atau area yang ditimbulkan oleh
pergerakan arus listrik (permenaker no 5 tahun 2018 pasal 1 ayat 26)
7. Tekanan udara ekstrim adalah tekanan udara yang lebih tinggi atau yang lebih
rendah dari tekanan udara normal (1 atmosphere). (permenaker no 5 tahun 2018
pasal 1 ayat 27).
8. Pencahayaan adalah sesuatu yang memberikan terang (sinar) atau yang menerangi,
meliputi pencahayaan alami atau pencahayaan buatan. (permenaker no 5 tahun 2018
pasal 1 ayat 29)

PEMBAHASAN

a. Nilai Ambang Batas Iklim Kerja

Pengukuran dan pengendalian iklim kerja harus dilakukan pada tempat kerja yang
memiliki surnber bahaya tekanan panas dan Tekanan dingin. Tempat kerja yang memiliki
sumber bahaya tekanan panas merupakan ternpat kerja yang terdapat surnber panas dan atau
mcrniliki ventilasi yang tidak memadai. Tempat kerja yang memiliki sumber bahaya tekanan
dingin merupakan tempat kerja yang terdapat sumber dingin dan / atau dikarenakan
persyaratan operasi.
Hal 14, hal 15

Pengaturan waktu ISBB (℃)


kerja setiap jam Beban Kerja
Ringan Sedang Berat Sangat
Berat
75% - 100% 31,0 28,0 - -
50% - 75% 31,0 29,0 27,5 -
25% - 50% 32,0 30,0 29,5 28,0
0% - 25% 32,5 31,5 30,5 30,5
Standar iklim kerja dingin
KESIMPULAN

DAFUS/REFERENSI

Anda mungkin juga menyukai