Anda di halaman 1dari 6

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)

PROGRAM STUDI DIV: MANAJEMEN REKAYASA KONSTRUKSI


JURUSAN TEKNIK SIPIL
TAHUN AKADEMIK 2012/2013

MATA KULIAH : BETON PRATEGANG


KODE MATA KULIAH : RSI-123003
BOBOT SKS/ JAM : 2/3
MATA KULIAH PRASYARAT : Mekanika Rekayasa, Struktur Beton
TAHUN DIKEMBANGKAN : 2010
DESKRIPSI MATA KULIAH : Mata kuliah ini merupakan mata kuliah teori yang membahas tentang:
Konsep dasar teknologi beton prategang, spesifikasi material yang digunakan, dan cara
pemberian gaya prategang. Selain itu juga dibahas tata cara analisis tegangan saat
transfer maupun saat layan, analisis kehilangan prategang, dan analisis lendutan jangka
pendek maupun jangka panjang yang dihitung berdasarkan SNI 03-2847 2002.
Selanjutnya, dibahas pula contoh-contoh aplikasi teknologi beton prategang-pracetak
dalam proyek teknik sipil.
KOMPETENSI UMUM : 1. Menjelaskan mekanisme kerja beton prategang.
2. Menjelaskan karakteristik material yang digunakan untuk fabrikasi beton prategang.
3. Menjelaskan proses fabrikasi elemen beton prategang dengan metode pratarik dan
pascatarik.
4. Menganalisis keamanan balok beton prategang berdasarkan hitungan tegangan saat
transfer berdasarkan tegangan ijin material, yang dihitung menurut SNI 03-2847 2002.
5. Menganalisis keamanan balok beton prategang berdasarkan hitungan tegangan saat
layan berdasarkan tegangan ijin material, yang dihitung menurut SNI 03-2847 2002.
6. Menjelaskan fenomena kehilangan prategang pada sistem pratarik dan pascatarik.
7. Menghitung besarnya kehilangan gaya prategang pada sistem pratarik dan pascatarik.
8. Menganalisis keamanan balok beton prategang berdasarkan besaran lendutan jangka
pendek dan jangka panjang yang terjadi dibandingkan dengan syarat lendutan
maksimum yang diijinkan dalam SNI 03-2847 2002.
9. Menjelaskan aplikasi teknologi beton prategang-pracetak dalam proyek teknik sipil.

POKOK SUB POKOK ESTIMASI METODE MEDIA


NO KOMPETENSI KHUSUS PUSTAKA
BAHASAN BAHASAN WAKTU PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN
1 2 3 4 5 6 7 8
1 Dapat mengetahui dengan Material untuk  Konsep dasar 30 menit Ceramah Spidol, 1-4
pasti materialmaterial Beton pemberian White Board,
yang digunakan untuk Prategang prategang Latihan terbimbing OHP/LCD,
beton prategang  Kebutuhan akan 20 menit Laptop
baja dan beton Pemberian Tugas
berkekuatan tinggi
 Beton 25 menit Diskusi
berkekuatan tinggi
 Baja bermutu 25 menit Studi Literatur
tinggi Mandiri
2 Dapat menjelaskan sistem- Sistem  Alat penarik 20 menit Ceramah Spidol, 1-4
sistem penegangan yang Prategang  Sistem pratarik 20 menit Latihan terbimbing White Board,
sering digunakan dalam  Sistem pascatarik 20 menit Pemberian Tugas OHP/LCD,
beton prategang  Prategang termo- 20 menit Diskusi Laptop
listrik Studi Literatur
Mandiri
3 Dapat melakukan analisa Analisis  Analisis prategang 20 menit Ceramah Spidol, 1-4
terhadap prategang dan Prategang dan  Tegangan resultan 25 menit White Board,
mampu menjelaskan Tegangan pada suatu Latihan terbimbing OHP/LCD,
tegangan-tegangan yang Lentur penampang Laptop
terjadi khususnya  Garis tekanan / 25 menit Pemberian Tugas
“Tegangan Lentur” garis desakan
 Konsep 30 menit Diskusi
perimbangan
beban (Load Studi Literatur
Balancing) Mandiri
 Tegangan pada 25 menit
tendon
 Momen retakan 25 menit

4 Mengerti tentang lendutan Lendutan  Faktor-faktor yang 25 menit Ceramah Spidol, 1-4
batang prategang serta Batang Beton mempengaruhi White Board,
mengetahui faktor-faktor Prategang Lendutan Latihan terbimbing OHP/LCD,
yang menyebabkan  Lendutan jangka 25 menit Laptop
timbulnya lendutan pendek pada Pemberian Tugas
batang tak retak
 Meramalkan 25 menit Diskusi
lendutan jangka
panjang Studi Literatur
 Lendutan pada 25 menit Mandiri
batang retak
5 Dapat menganalisa Kekuatan  Jenis-jenis 25 menit Ceramah Spidol, 1-4
kekuatan penampang beton Penampang keruntuhan akibat White Board,
prategang khususnya Beton lentur Latihan terbimbing OHP/LCD,
terhadap lenturan Prategang  Metode 25 menit Laptop
Terhadap kompatibilitas Pemberian Tugas
Lentur regangan
 Penampang 25 menit Diskusi
dengan baja
dalam daerah Studi Literatur
tekan Mandiri
6 Dapat menganalisis Tahanan  Geseran dan 25 menit Ceramah Spidol, 1-4
tahanan geser dan putir Geser dan tegangan- White Board,
yang timbul pada batang Puntir tegangan utama Latihan terbimbing OHP/LCD,
beton prategang Batang Beton  Batang beton 25 menit Laptop
Prategang prategang yang Pemberian Tugas
mengalami puntir
 Tahanan geser 25 menit Diskusi
ultimit penampang
beton prategang Studi Literatur
 Desain tulang Mandiri
geser 25 menit
7 Dapat menjelaskan proses Transfer  Transmisi gaya 25 menit Ceramah Spidol, 1-4
transfer prategang pada Prategang prategang oleh White Board,
batang pratarik pada rekatan Latihan terbimbing OHP/LCD,
Batang Pratarik  Tegangan rekat 25 menit Laptop
 Tegangan tarik 25 menit Pemberian Tugas
transversal
 Tulang daerah Diskusi
ujung 25 menit
 Tegangan rekat Studi Literatur
akibat lentur 25 menit Mandiri
8 Dapat menjelaskan proses Tegangan  Distribusi 25 menit Ceramah Spidol, 1-4
transfer prategang pada Daerah Angkur tegangan pada White Board,
batang pascatarik Batang blok ujung Latihan terbimbing OHP/LCD,
Pascatarik  Penelitian atas 25 menit Laptop
tegangan daerah Pemberian Tugas
angkur
 Analisis 25 menit Diskusi
perbandingan
 Tulangan daerah 25 menit Studi Literatur
angkur Mandiri
9 Dapat melakukan desain Desain  Desain Ceramah Spidol, 1-4
penampang beton Penampang 25 menit White Board,
penampang
prategang Beton terhadap lentur Latihan terbimbing OHP/LCD,
Prategang Laptop
 Desain
25 menit Pemberian Tugas
penampang
terhadap tarikan
Diskusi
aksial
 Desain
25 menit Studi Literatur
penampang
Mandiri
terhadap tekanan
dan lenturan
 Desain 25 menit
penampang
prategang
terhadap geser
 Desain batang 25 menit
prategang
terhadap rekatan
 Desain 25 menit
penampang
prategang
terhadap dukung
(Bearing)
10 Dapat melakukan desain Desain Batang  Mendimensi 25 menit Ceramah Spidol, 1-4
batang lentur pratarik dan Lentur batang lentur White Board,
pascatarik Pratarik dan  Perhitungan berat 25 menit Latihan terbimbing OHP/LCD,
Pascatarik sendiri balok Laptop
 Desain balok 25 menit Pemberian Tugas
pratarik
 Desain balok 25 menit Diskusi
pascatarik
 Desain batang 25 menit Studi Literatur
prategang parsial Mandiri
11 Dapat menjelaskan tipe-tipe Konstruksi  Batang struktural 25 menit Ceramah Spidol, 1-4
konstruksi komposit beton Komposit komposit White Board,
prategang dan beton cor di Beton  Tipe-tipe 25 menit Latihan terbimbing OHP/LCD,
tempat Prategang dan konstruksi Laptop
Beton Cor di komposit Pemberian Tugas
Tempat (“In-  Lendutan batang 25 menit
Situ”) komposit Diskusi
 Kekuatan lentur 25 menit
penampang Studi Literatur
komposit Mandiri
 Kekuatan geser
penampang 25 menit
komposit
 Desain
penampang 25 menit
komposit

REFERENSI :

1. Badan Standarisasi Nasional, (2002), SNI 03-2847-2002: Tata Cara Perencanaan Struktur Beton untuk Bangunan Gedung, Badan
Standardisasi Nasional.
2. Krishna Raju, N., (1986), Prestressed Concrete 2nd edition, Tata McGraw-Hill.
3. Lin, T.Y, and Burns, N.H., (1981), Design of Prestressed Concrete Structures, Wiley.
4. Nawy, E.G., (1996), Prestressed Concrete: A Fundamental Approach 2nd edition, Prentice Hall.

Anda mungkin juga menyukai