Anda di halaman 1dari 21

OLIMPIADE

Berikut adalah tabel yang menunjukkan kota-kota yang telah terpilih untuk menjadi tuan rumah
Olimpiade sejak tahun 1964. Rujuklah tabel itu untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang
mengikutinya.

Tahun Kota Benua


1964 Tokyo Asia
1968 Meksiko City Amerika
1972 Munich Eropa
1976 Montreal Amerika
1980 Moskow Eropa
1984 Los Angeles Amerika
1988 Seoul Asia
1992 Barcelona Eropa
1996 Atlanta Amerika
2000 Sydney Australia
2004 Athena Eropa
2008 Beijing Asia
2012 London Eropa

Contoh 1

1
Di benua mana menurutmu seharusnya
diselenggarakan olimpiade pada tahun
2016? Berikan satu alasan dalam
jawabanmu!

2
Kunci Jawaban
1. Afrika, Olimpiade belum pernah
diselenggarakan di sana sejak tahun
1964.
2. Australia, Benua ini hanya satu kali
menyelenggarakan Olimpiade selama
tahun-tahun penyelenggaraan.
3. Saya pikir seharusnya di Amerika karena
meskipun sering diselenggarakan di sana,
USA adalah salah satu negara terkaya di
dunia dan USA dapat melaksanakan
Olimpiade yang sangat mahal itu.
4. Benua lain selain Asia atau Eropa tentu
Oke, karena dua benua ini baru saja
mendapat giliran.

3
Contoh 2
Tabel berikut menggambarkan data waktu
lari untuk pemenang medali emas di
Olimpiade tahun 2000 dalam lomba lari 100
m, 200 m, 400 m, dan 800 m.

Lomba Pria Wanita


100 m 9,87 10,75
200 m 20,09 21,84
400 m 43,84 49,11
800 m 1:45,08 ?

Manakah berikut ini yang paling mungkin


merupakan waktu lari bagi pemenang
medali emas lomba lari wanita 800 m?
A. 1:00,18.
B. 1:20,43.
C. 1:48,02.
D. 1:56,15.

4
Kunci: D

Kemungkinan waktu lomba lari wanita 800


m lebih lama daripada waktu lomba lari pria
800 m dan perbedaannya mungkin lebih
dari 6 detik.

5
Contoh 3
Pada tabel di bawah ini, lingkarilah “Benar”
atau “Salah” untuk setiap pernyataan
berikut.

Lingkari
Pernyataan “Benar” atau
“Salah”
Pada Lomba lari
Olimpiade dengan jarak
yang sama, pada
Benar / Salah
umumnya, pria berlari
lebih cepat daripada
wanita.
Perbedaan waktu
antara lomba lari pria
dan wanita sama Benar / Salah
berapa pun jarak lomba
larinya.

6
Contoh 4
Perusahaan “X” memiliki aset sekarang
Rp350.000.000 dan hutang Rp80.000,00.
Pimpinan perusahaan memutuskan untuk
menambah pinjaman, berapa besar yang dapat
dipinjam perusahaan bila current rationya tidak
boleh lebih kecil 2,5?

No. Aspek yang dinilai Skor


Misalkan x menyatakan banyak uang yang boleh
dipinjam perusahaan.
Aset sekarang menjadi Rp350.000.000 + x 1
Hutang sekarang = Rp80.000.000 + x 1

Current Rasio = 1

= ≥ 2,5 1

350.000.000 + x ≥ 2,5 x (80.000.000 + x) 1


150.000.000 ≥ 1,5x 1

7
100.000.000 ≥ x 1
Perusahaan masih boleh meminjam uang lagi 1
sebesar Rp100.000.000.
Skor Maksimum 8

Contoh 5
Sebuah pabrik sepatu hendak memproduksi
sepatu yang memerlukan ongkos produksi
sebesar Rp60.000 per pasang. Berapa harga jual
per pasang agar selama musim tersebut pembeli
akan diberikan diskon 20% dan keuntungan/
laba yang diinginkan 15%?

Jawab:
Harga jual = Ongkos produksi + laba yang diinginkan
Misal p adalah harga sepatu per pasang.
Harga jual = p – 0,2p
Laba = 15% x 60.000 = 0,15 x 60.000
Harga jual = ongkos + laba
P – 0,2p = 60.000 + 0,15 x 60.000
0,8p = 69.000

P= = 86.250.

8
Jadi harga jual perpasang sepatu adalah Rp86.250,00.

5. Untuk merayakan hari ulang tahun


anaknya bu Anah membuat minuman
dengan cara mencampur sari buah apel,
sari buah jeruk, dan sari buah melon
dengan perbandingan seperti pada
gambar di bawah ini.

Apel

Jeruk
Melon

Bila bu Anah mengambil 24 cangkir sari


buah apel, berapa cangkir sari buah jeruk
yang diperlukan?
a. 8 cangkir.
b. 12 cangkir.
c. 16 cangkir.

9
d. 36 cangkir.

Soal TIMSS 2003


6. Gambar berikut menunjukkan bagaimana seorang siswa
menyusun beberapa peralatan di laboratorium untuk suatu
penelitian. Tabung reaksi yang terbalik dipenuhi air pada awal
penelitian seperti terlihat pada gambar 1. Setelah beberapa
jam, permukaan air dalam tabung reaksi telah turun seperti
terlihat pada gambar 2.

Tabung x

reaksi
Air
terbalik
Tana

man
Gambar 1 Gambar 2

air
Apa yang terkandung di bagian atas tabung reaksi bertanda x
pada gambar 2?

(Berilah tanda cek pada satu kotak)

udara

oksigen

karbon dioksida

10
hampa

Jelaskan jawabanmu

7. Abi membuat sebuah bangun dari kubus-


kubus kecil satuan. Bagian depan dan
belakang bangun tersebut tampak
seperti pada gambar di bawah ini.

depa belakan
n g
Berapa jumlah kubus kecil satuan yang
digunakan Abi untuk membuat bangun
tersebut?
a. 40 kubus.
b. 48 kubus.
c. 50 kubus.
d. 55 kubus.

11
8. Ali mempunyai sebuah kubus yang
salah satu pojoknya dipotong seperti
tampak pada gambar di bawah ini!

Bila Ali memotong semua pojok kubus,


berapa banyak titik sudut, rusuk, dan
sisi kubus tersebut?

a. titik sudut

b. rusuk
12
c. sisi

9. Terdapat 25 siswa perempuan dalam


sebuah kelas. Rata-rata tinggi badan
siswa perempuan tersebut adalah 130
cm.

Lingkarilah “Benar” atau “Salah” untuk setiap pernyataan berikut.


Lingkari
Pernyataan “Benar” atau
“Salah”
Jika ada seorang siswa
perempuan dengan tinggi
132 cm, maka pasti ada Benar / Salah
seorang siswa perempuan
lain yang tingginya 128 cm.
Mayoritas siswa perempuan
Benar / Salah
pasti memiliki tinggi 130 cm.
Jika diurutkan dari siswa yang
terpendek ke yang tertinggi,
maka tinggi siswa yang Benar / Salah
terletak di tengah-tengah
pasti adalah 130 cm.
Setengah dari siswa Benar / Salah

13
perempuan di kelas pasti
memiliki tinggi 130 cm, dan
setengah siswa lainnya
memiliki tinggi di atas 130
cm.

10.Suatu surat kabar melaporkan


pendapatan tujuh KK di kecamatan A
seperti disajikan pada tabel berikut.
Menurut surat kabar tersebut, keluarga-keluarga di kecamatan A lebih makmur daripada
keluarga-keluarga di kecamatan B
Pendapatan 7 KK di Kecamatan A dan
kecamatan B per Bulan (RP)
Kecamatan A Kecamatan B
100.000 1.000.000
500.000 2.000.000
100.000 2.000.000
200.000 3.000.000
300.000 4.000.000
10.000.000 3.000.000
10.000.000 5.000.000
Rata-rata = Rata-rata =
3.028.571 2.857.143

14
Apakah Anda sependapat dengan
berita dalam surat kabar tersebut?
Tuliskan alasan Anda!

Jawaban:
 Lima kepala keluarga di kecamatan A memiliki
pendapatan di bawah 1 juta sedangkan kepala
keluarga di kecamatan B tidak ada yang
berpendapatan di bawah 1 juta.
 Pendapatan kepala keluarga di kecamatan A
lebih besar daripada pendapatan kepala
keluarga di kecamatan B dipengaruhi oleh
pendapatan 2 kepala keluarga di kecamatan A
yang berpendapatan 10 juta.

15
11. Peneliti menyimpulkan bahwa seperangkat
uang logam (koin) ideal yang berbentuk
cakram harus memenuhi persyaratan berikut.
1) Diameter koin-koin tersebut tidak kurang
dari pada 15 mm dan tidak lebih daripada
45 mm.
2) Jika diameter sebuah koin sudah
ditentukan, maka diameter koin berikutnya
harus sedikitnya 30% lebih panjang.
3) Mesin cetak hanya dapat menghasilkan
koin-koin dengan diameter bilangan bulat
dalam satuan milimeter (misalnya 19 mm
dibolehkan, tetapi 19,5 mm tidak
dibolehkan).

Anda diminta untuk merancang seperangkat


koin dengan jenis sebanyak mungkin yang
memenuhi persyaratan di atas. Jika diameter
koin terkecil berukuran 15 mm, berapa saja

16
diameter koin-koin lainnya yang Anda
rancang?

Jawab.

15 - 20 - 26 - 34 - 45
15 - 21 - 29 - 39
15 - 30 - 45
15 - 20 - 26
15 - 20 - 26 - 34

17
12. Dalam pelajaran Biologi, semua diminta mendata usia tanaman saat mulai berbuah. Hasil
pendataan seorang siswa sebagai berikut.

Tanaman Usia Mulai Berbuah


Tomat 40 hari
Cabai 90 hari
Jeruk Nipis 2,5 tahun
Kelapa 8 – 12 tahun
Salak Pondoh 3 tahun
Durian 10 – 12 tahun

Beri satu alasan mengapa diagram batang


tidak cocok untuk menyajikan data di atas!

18
Jawab.

Diagram batang tidak dapat menggambarkan


kumpulan data yang frekuensinya berbentuk
interval.

19
Matemaika SMP

15. Andi tinggal di Kota Jakara dan Jane tinggal di


Kota Amsterdam, Belanda. Waktu di Kota
Jakarta 5 jam lebih awal dari waktu di Kota
Amsterdam. Jam kantor di kedua kota ersebut
sama, yaitu pukul 09.00 hingga pukul 16.00
waktu setempat. Andi ingin menelpon Jane
pada saat mereka berdua berada di jam
kantor. Antara pukul berapa Andi harus
menelepon?
A. 09.00 – 11.00
B. 09.00 – 14.00
C. 11.00 – 16.00
D. 14.00 – 16.00

20
21

Anda mungkin juga menyukai