Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB UJIAN

PRODI S1 TEKNIK MESIN UNDIP

Umum
1. Peserta diharapkan hadir 15 menit sebelum ujian berlangsung
2. Peserta tidak diperbolehkan ikut ujian jika terlambat 30 menit dari
waktu yang telah ditetapkan
3. Peserta wajib membawa kartu mahasiswa dan kartu ujian, peserta
tidak akan diperkenankan mengikuti ujian jika tidak membawa
keduanya.
4. Peserta wajib membawa alat tulis, kalkulator & buku dan catatan (jika
open book) sendiri dan dilarang membuka E-Book (kecuali dosen ybs
mengijinkan).
5. Peserta dilarang memakai sandal saat ujian berlangsung
6. Peserta dilarang memakai jaket saat ujian berlangsung
7. Peserta dilarang menambah nama peserta dalam daftar hadir ujian bila
nama peserta tidak tercantum
8. Peserta dilarang meninggalkan ruang ujian selama ujian berlangsung
dengan alasan apapun (termasuk ke toilet )
9. Peserta dilarang menyalakan dan menggunakan Handphone
selama ujian berlangsung

Khusus
1. Peserta dilarang meminjam alat tulis, kalkulator, buku dan catatan
(jika open book) selama ujian berlangsung.
2. Peserta dilarang berbicara atau berbisik-bisik dengan peserta lain
selama ujian berlangsung.
3. Peserta dilarang melakukan tindakan kecurangan akademis dalam
bentuk apapun.
4. Jika open book, hanya diperbolehkan membuka buku

Sanksi Khusus
1. Peserta yang melanggar peraturan khusus point 1 atau 2 akan
diberikan teguran.
2. Apabila peserta ybs setelah diberi teguran masih tetap melanggar
peraturan, akan dikeluarkan dari ruang ujian.

Panitia Ujian

Anda mungkin juga menyukai