Anda di halaman 1dari 2

NAMA : WENDRA PRIATAMA

NIM : P2A518006

RINGKASAN ARTIKEL 2
PRINSIP-PRINSIP DESAIN INSTRUKSIONAL KETERAMPILAN BELAJAR
ABAD 21
Mehmet Can Sahin, 2009

Seiring berkembangnya dunia pada abad ke 21 ini seluruh aspek kehidpuan juga
serta merta ikut berubah, tak terkecuali dalam pendidikan. Kegiatan pembelajaran dalam
kegiatan pendidikan tentunya mengalami perubahan. Pendidikan pada abad ke 21 ini pada
prinsipnya menuntut siswa untuk memeliki keterampilan berpikir tingkat tinggi yang
digunakan untuk menyelsaikan semua permasalahan baru yang akan mereka hadapi untuk
kedepannya. Penulisan artikel ini setelah dianalis ternyata bertujuan untuk mendesain
pendekatan dan metode baru berdsarkan prinsip prinsip pembelajaran modern agar dapat
memenuhi kebutuhan abad 21.
Berdarkan hasil analisis didapatkan bahwa ada 5 point KRITERIA yang dijelaskan
oleh Mehmet berdasarkan prinsip prinsip pembelajaran modern. Diantaranya dalah sebagai
berikut:
1. Peserta didik pada abad ke 21
Kondisi peserta pada abad ke 21 berbeda sekali dengan dulu. Saat ini peseerta didik
sangat dekat sekali dengan teknologi dan boleh dikatakan menjadi sebuah kebutuhan
setelah makan dan minum. Dengan dmikian pendidikan abad ke 21 berfokus pada
peningkatan keterampilan berpikir tingkat tinggi siswa dan melek teknologi
2. Keterampilan berlajar abad ke 21
Keterampilan yang harus di miliki siswa pada abad ke 21 adalah kritis, menganalisis
informasi, memahami ide-ide baru, berkomunikasi, berkolaborasi, memecahkan
masalah, membuat keputusan.
3. Cara mempersipan siswa agar behasil pada abad ke 21
a. Fokus pada pelajaran inti.
b. Fokuskan pada keterampilan belajar.
c. Gunakan cara abad ke-21 untuk mengembangkan keterampilan belajar.
d. Ajarkan siswa belajar dalam konteks abad 21.
e. Gunakan penilaian yang dapat mengukur keterampilan siswa abad 21.
4. Desain pembelajaran post modern
a. Menerima solusi.
b. menafsirkan instruksi dengan cara yang berbeda.
c. Periksa dan belajar dari instruksi yang gagal serta instruksi yang berhasil.
d. Metafora, simbol dan model harus digunakan dengan hati-hati.
e. Tentukan apakah perbaikan teknologi telah meningkatkan masalah atau
menciptakan lebih banyak.
f. Hindari idealisme
g. berpikir.
h. Hindari pendekatan otoriter
5. Prinsip desain pembelajaran pada abad ke 21
a. Tujuan analisis:
b. Tentukan Peserta didik:
c. pengembangan strategi pembelajaran:
d. Pelaksanaan
e. pemilihan media:
f. evaluasi siswa

Anda mungkin juga menyukai