Anda di halaman 1dari 3

PENDOKUMENTASIAN PERBAIKAN

KINERJA
No. Dokumen :
S
442/ 004 / PKM-TB / SOP / I /2018
O
No. Revisi :-
P
Tanggal Terbit : 23 Januari 2018
Halaman :1/3

PUSKESMAS Hj.Nursyamsi, SKM


TOMPOBULU 19721126 200012 2 002
1. Pengertian Pendokumentasian adalah kegiatan perbaikan kinerja meliputi prosedur
yang mencakup kegiatan pelaksanaan mulai dari monitoring dan
penilaian kinerja, analisis kinerja, penyusunan rencana perbaikan,
pelaksanaan perbaikan dan evaluasi kegiatan kinerja.
2. Tujuan Agar seluruh rangkaian kegiatan perbaikan kinerja dapat
didokumentasikan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas tentang pendokumentasian kegiatan perbaikan
kinerja Puskesmas Tompobulu
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
5. Alat dan
Kalau menggunakan alat dan bahan
bahan
6. Langkah- a. Mengumpulkan data cakupan kegiatan program
Langkah b. Pengolahan data kegiatan program
c. Intepretasi data
d. Analisa data
e. Rumusan masalah
f. Rumusan penyebab masalah
g. Pemecahan masalah
h. Rencana tindak lanjut

1/3
i. Pelaksanaan tindak lanjut
j. Evaluasi

7. Bagan Alir
Mengumpulkan
data

Pengolahan
data

Rumusan
masalah

Analisa data

Interpretasi
data

Rumusan
penyebab
masalah

Pemecahan
masalah

Rencana tindak
lanjut

2/3
Pelaksanaan
tindak lanjut

evaluasi

Dokumentasi

8. Hal-hal yang Jika perlu ditambahkan (sesuai dengan SOP)


perlu
diperhatikan
9. Unit terkait Prosedur ini berlaku mencakup pelaksanaan pendokumentasian
kegiatan perbaikan kinerja seluruh pelaksana program
10. Dokumen 1. Laporan hasil kinerja
terkait 2. Laporan hasil kegiatan
3. Struktur organisasi (mis : rekam medis, catatan tindakan)

11. Rekaman N Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan


Historis o
Perubahan

3/3

Anda mungkin juga menyukai