Anda di halaman 1dari 2

ORIENTASI PROSEDUR DAN PRAKTIK

KESELAMATAN/KEAMANAN KERJA
No. Dokumen : SOP /LAB.KBY.BR/JULI 2016
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal terbit : 1 JULI 2016
PUSKESMAS
Halaman : 1 dari 2
KECAMATAN dr. Rismasari
KEBAYORAN Ttd Kepala Puskesmas : NIP :
BARU 197204102006042033

1. Pengertian Orientasi prosedur dan praktik keselamatan/ kemanan kerja adalah program
pengenalan prosedur serta pengenalan tentang praktik keselamatan atau
keamanan kerja dilaboratorium.
2. Tujuan Sebagai acuan mengenalkan prosedur dan praktik keselamatan/ keamanan
kerja bagi petugas laboratorium.
3. Kebijakan 1. SK Kepala Puskesmas No …… tentang penerapan manajemen mutu
4. Referensi 1. PMK No.37 tahun 2012 tentang penyelenggaraan Laboratorium
Puskesmas.
2. Pedoman praktek laboratorium yang benar, Direktorat laboratorium
kesehatan Depkes RI, 2008

5. Langkah- 1. Kepala puskesmas membentuk tim pelaksana K3 dilaboratorium


langkah 2. Tim K3 membuat rencana orientasi
3. Tim K3 memberikan orientasi prosedur keselamatan kepada petugas
laboratorium
4. Tim K3 memberikan orientasi praktek keselamatan kerja kepada
petugas laboratorium.
5. Tim K3 membuat laporan bukti pelaksanaan orientasi.

6. Unit Terkait Unit K3 Puskesmas


7. Dokumen
-
terkait

8. Riwayat Perubahan Dokumen

No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Terbit

====
ORIENTASI PROSEDUR DAN PRAKTIK
KESELAMATAN/KEAMANAN KERJA
No. Dokumen : SOP /LAB.KBY.BR/JULI 2016
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal terbit : 1 JULI 2016
PUSKESMAS
Halaman : 2 dari 2
KECAMATAN dr. Rismasari
KEBAYORAN Ttd Kepala Puskesmas : NIP :
BARU 197204102006042033

====

Anda mungkin juga menyukai