Anda di halaman 1dari 1

SPO

ASUHAN GIZI

No. Dokumen No. Revisi Halaman

01 1/1

Tanggal terbit Ditetapkan, ................................


Direktur,
PROSEDUR
TETAP

UNIT GIZI

Prof. Dr. dr. Djanggan Sargowo, Sp.PD., Sp. JP.(K)


NIP. 194709211976031001

Serangkaian kegiatan mengumpulkan dan mengkaji data terkait gizi


PENGERTIAN
pasien.

1. Sebagai acuan bagi ahli gizi untuk menganalisis pengkajian gizi


pasien;

TUJUAN
2. Untuk mengetahui masalah gizi pasien dan penyebabnya sehingga
dapat membuat pemberian diet yang tepat untuk kebutuhan gizi
pasien.

Sesuai Peraturan Direktur RS. Universitas Brawijaya tentang Pelayanan


KEBIJAKAN
Gizi Rawat Inap RSUB.

1. Tentukan status gizi pasien;

2. Tulislah data riwayat gizi pasien;

3. Tulislah data laboratorium dan penunjang yang ada;

PROSEDUR
4. Tulislah riwayat personal dan kebiasaan makan pasien;

5. Tentukan diagnosa gizi pasien;

6. Buatlah preskripsi diet pasien;

7. Lakukanlah monitoring da evaluasi pasien.


UNIT TERKAIT
REFERENSI

Anda mungkin juga menyukai