Bab Vi Situasi Sumber Daya Kesehatan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

BAB VI

SITUASI SUMBER DAYA KESEHATAN

6.1. Sarana Pelayanan Kesehatan Pemerintah

1. Sarana Kesehatan

a. Data Dasar Puskesmas

Puskesmas Talaga Kambelo di dirikan pada Tahun 1995 yang terletak di Dusun
Talaga Desa Luhu Kecamatan Huamual. Puskesmas Talaga Kambelo dilengkapi dengan 3
buah bangunan yaitu perumahan dokter umum 1 bangunan, untuk perumahan perawat /
paramedis 1 bangunan, dan 1 bangunanPuskesmas.

b. Upaya Kesehatan Bersumber Masyarakat

Di wilayah kerja Puskesmas Talaga Kambelo tahun 2018 memiliki upaya kesehatan
bersumberdaya masyarakat (UKBM) yang terdiri dari 19 Posyandudan1 Posbindu.

Tabel 21
Sarana Pelayanan Kesehatan Pemerintah di Puskesmas Talaga Kambelo
Tahun 2018

NO SARANA JUMLAH KET


PUSKESMAS TALAGA
1
KAMBELO
Ruang Rawat Jalan 1
Ruang Farmasi 1
Ruang Kebidanan 1
Ruang Gigi -
Ruang Gizi/Imunisasi 1
RuangTindakan 1
RuangLaboratorium 1
Gudang Obat 1
Gudang Barang 1
Perumahan Dokter 1
Perumahan Dokter Gigi -
Perumahan Farmasi -
Perumahan Perawat 1
2 PUSTU 2 1 (tdk berfungsi)
3 POLINDES 4
4 POSKESDES SWADAYA -
5 POSYANDU 19
6 POSBINDU 1
7 KENDARAAN RODA EMPAT -
1 (rusak berat)
8 KENDARAAN RODA DUA 4
1 ( rusak ringan)
1(Rusak berat tdk
9 PUSLING LAUT 2
berfungsi)
Data Laporan LogistikPuskesmas Talaga Kambelo 2018

6.2. Sarana Pelayanan Kesehatan Swasta

Di wilayah kerja puskesmas, belum ada sarana pelayanan kesehatan swasta.


6.3. Tenaga Kesehatan

Tenaga kesehatan yang ada di wilayah Puskesmas yaitu terdiri dari PNS 26 orang, PTT
daerah 21 orang, Sukarela 7 orang.

Tabel 22
Data Tenaga Kerja Berdasarkan Jenis kelamin di Puskesmas Talaga Kambelo
Tahun 2018
Jenis Kelamin
No Kategori Pegawai Jumlah
Laki-laki Perempuan
1 PNS 5 8 26
2 PTT 3 4 7
3 Sukarela - 7 7
4 Cleaning Service 0 0 0
Total 12 17 29
Data Kepegawaian Puskesmas Talaga Kambelo 2018

Tabel 23
Data Tenaga Kerja berdasarkan status Puskesmas Talaga Kambelo
Tahun 2018
Jenis Kelamin
PTT/HONO
No Jenis Pegawai PNS R
SUKARELA Jumlah

1 Dokter Umum 1 1
- -
2 Dokter Gigi - -
0
- - -
3 Apoteker - - -
0
-
4 SKM 1 1

5 Farmasi 1 1
-
6 D 4 Bidan 0

7 D 3 Bidan 5 5 1 11
8 D 1 Bidan 2 2
9 S 1 Perawat 3 6
10 Ners - 1 1
11 D 3 Perawat 9 2 4
12 SPK Perawat 3 3
13 D 3 Gizi - - 3 3
14 D 1 Gizi - - - 0
15 D 3 Gigi - 0
16 D 1 Gigi 0 - - 0

17 D3 Kesling 3 4 7

18 SPPH 1 - - 0
19 D3 Analis 1 - - 1
20 SMA 3 3
21 Cleaning Service 0 0
Total
Data Puskesmas Talaga Kambelo 2018
6.4. Pembiayaan Kesehatan
Dalam pelaksanaan kegiatan Puskesmas Talaga Kambelo, Biaya operasional yang
digunakan, baik didalam gedung puskesmas maupun di luar gedung puskesmas bersumber daridana
BOK (Bantuan Operasional Kesehatan) Kabupaten Seram Bagian Barat dan dana BPJS/JKN
(Badan Penyelenggara Jaminan Sosial).

Anda mungkin juga menyukai